Personal Blog

#AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN (MARI BERBUAT SESUATU)



Dari satu hari dari masa lalu, saya tersentak oleh salah satu taushiyah Aa’ Gym tentang 3M: Mulailah dari dirimu sendiri, Mulailah dari hal-hal kecil, dan Mulailah sekarang juga.
Saya termasuk orang yang tidak tertarik “kalkulasi pahala” dalam hal apa pun, lantaran saya merasa berkewajiban untuk selalu bisa tahu diri bahwa kalkulasi pahala adalah hak prerogatif Tuhan. Di balik aksi apa pun, satu-satunya hal konkret yang bisa kita “ayemkan” dalam hati hanyalah “takaran kemanfaatan”. Kata Nabi, “Orang terbaik di antaramu adalah orang yang paling bermanfaat.”
Saat saya shalat ‘Ashr di Masjid Ta’awun Puncak Bogor usai meeting, saya dapat cerita dari mas penyedia kopi gratis, bahwa semua pembangunan masjid dan operasionalnya ditanggung oleh seseorang. Termasuk kopi gratisnya itu. Mati dah saya!
Saat diberitahu ada seseorang yang membangun jembatan di pelosok-pelosok jauh dengan biayanya sendiri, saya kembali mati telak! Saya juga pernah mati total saat diceritain bahwa ada sekelompok orang yang keliling untuk membersihkan toilet-toilet umum dengan gratis. Saya kembali mati tanpa ampun ketika seorang kawan pengasuh pesantren di pelosok desa berkisah bahwa ada tamunya yang datang bawa mobil, lalu pulang jalan kaki, setelah menyerahkan mobilnya untuk pesantren itu.
Tuhan ada di mana-mana benar. Semut pun diketahui-Nya dengan sempurna, apalagi ini “orang-orang gila” yang berkali-kali bikin saya mati mendadak.
Tentu, menjadi bermanfaat bukan kok dengan cara menjadi ustadz mulu. Ngisi pengajian di masjid-masjid mulu. Itu hanya satu pilihan, di luarnya sejuta pilihan tersedia.
Ah, saya tak tahu harus berbuat apa untuk diri saya, sebagai usaha untuk “gila” itu. Saya mimpi suatu hari bikin masjid di sebuah jalan antar kota antar propinsi, lalu banyak orang yang shalat, mandi, pipis, istirahat di sana. Ah, itu keren! Tapi, saya nggak tahu kapan bisa mewujudkannya.
Saya juga mimpi bikin 1000 gerobak angkringan plus isinya untuk para pengangguran. Ah, ini tsakep banget! Tapi, kapan saya bisa mewujudkannya?
Saya juga berkhayal setiap keluar kota bawa mobil kan berhenti di tiap masjid hingga mushalla SPBU dan meletakkan 2 sarung dan 2 mukenah di sana. Ah, ini pasti guanteng banget! Tapi, kapan saya sempat begitu?
Di antara sekian banyak mimpi yang pernah terlintas, saya bisa mewujudkan satu hal sekarang. Saya punya jutaan buku di gudang. Ya, jutaan! Oke, mari kita wujudkan #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan bersama-sama. Ya, harus bersama-sama kalian semua yang minat jadi volunteer gerakan ini.
Mari kita buat aturan mainnya biar berjalan dengan terencana:

1. #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan ini spiritnya “kemanfaatan umum”, karenanya penerimanya haruslah sebuah perpustakaan/taman bacaan yang meminjamkan buku-buku dengan gratis, baik dikelola lembaga, komunitas, atau pribadi. Entah itu perpustakaan mushalla, masjid, desa, kecamatan, TPA, pesantren, sekolah, kampus, komunitas, gereja, vihara, dll., lintas agamalah. Bahkan untuk kawan-kawan yang sedang berniat merintis taman bacaan secara personal, bisa juga terlibat. Yang penting dikonsumsi orang banyak (bukan pribadi).
2. Kalian yang minat silakan ajukan diri di kolom komen postingan ini. Isinya: data diri kalian (nama asli, alamat, HP, email, tweeter, FB) yang akan menyalurkan buku-buku tersebut dan profil singkat perpustakaan/taman bacaan calon penerima (ceritakan pula tentang calon pembacanya).
3. Aksi ini gratis setelak-telaknya, termasuk ongkos kirimnya. Kami akan kirimkan via paket. Untuk alamat yang tidak bisa dijangkau oleh jasa paket umumnya, mohon dibantu alamat alternatif (mungkin alamat saudara di kota), demi realisasi kiriman ini. Untuk kawan-kawan sekitaran Jogja, bisa mengambilnya langsung ke kantor DIVA Press Group dalam jam kerja hari Senin-Jum’at pukul 09.00 – 16.00 (12.00 – 13.00 istirahat), ketemu Mbak Ve dengan membawa print data diri dan profil tadi.
4. Setiap perpustakaan/taman bacaan yang diajukan, yang memenuhi spirit  umum tersebut, akan mendapatkan 100 eksemplar buku yang judul-judulnya kami pilih (buku-buku tersebut adalah buku layak baca, bukan buku cacat). Jika ada buku-buku yang dirasa tidak pas dengan segmen pembaca perpustakaan/taman bacaan penerimanya, kami mohon kesediaannya untuk menghibahkan kepada perpustakaan/taman bacaan lain yang dinilai tepat.
5. Setiap orang boleh mengajukan lebih dari satu perpustakaan/taman bacaan yang berbeda, dengan membuat posting pengajuan sendiri-sendiri. Jadi satu posting pengajuan hanya untuk satu taman bacaan. Demikian seterusnya.
6. Perpustakaan/taman bacaan yang sudah menerima buku dari #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan dimohon untuk tidak mengajukan lagi demi pemerataan penerimanya.
7. Pengiriman paket akan kami lakukan bergiliran. Asalkan profil dan data diri tersebut jelas, insya Allah akan kami kirimkan, sekalipun mungkin butuh sedikit waktu untuk penguirimannya.
8. Mungkin saja sih ada “oknum” yang tega melukai #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan ini. Biarinlah Tuhan yang urus jika ada yang tega begituan. We just need to trust each other to realize what we dream.
9. #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan ini dibuka dari sekarang juga (kata Aa’ Gym, “Mulailah sekarang juga…”) dan akan diumumkan di kolom komen postingan ini pula jika kelak kami tutup.
10. Jika sudah menerima paketnya, mohon infoin kami melalui media apa pun yang ada pada kami, bisa di kolom komen postingan ini atau tweeter atau FB atau email.
11. Jika voulenteer masih sendirian aja, kami doakan kalian segera dikasih jodoh yang menunggangi Jazz RS AT Putih. Jika sudah pacaran bertahun-tahun, kami doakan segera dilamar. Jika sudah dilamar tapi nggak kunjung diijab, kami doakan segera dinikahi beneran. Jika sudah dinikahi, kami doakan rumah tangganya sakinah dan dikaruniai anak-anak yang shalih/shalihah. Eh, nyaris lupa satu fenomena ini, jika kalian LDR-an, semoga segera bersatu dalam dunia nyata, bukan dunia maya. Lol.

Lets, Guys, bantuan yah, bantuin mewujudkan #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan ini. Hanya dengan bantuan kalian, aksi ini akan benar-benar memberikan manfaatnya. Ganbatte-lah, daebak, daebak! Alfu mabruk lak!
Jogja, 16 Desember 2013
1854 Komentar untuk "#AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN (MARI BERBUAT SESUATU)"
«Oldest   ‹Older   1201 – 1400 of 1854   Newer›   Newest»

Nama : Ramlah
Alamat : Kacci-Kacci, Desa Bontobiraeng Selatan Kec. Bontonompo Kab. Gowa Propinsi Sulawesi Selatan 92153
No. Hp : 0853 4283 0086
E-mail : ramlahtonji@yahoo.co.id
Facebook : Ramlah Pattola-Palallo Daeng Tonji (Ramlah Daeng Tonji)

Sungguh, saya tidak menyangka. Hari ini, saya meng-add FB Komunitas Diva Press yang saya peroleh alamatnya melalui cover buku yang saya temui pada sebuah Mall _gramedia_ yang cukup ternama di Makassar. Kabar gembira melalui blog ini, membuat saya senyum-senyum sendiri. Sungguh, Tuhan Maha Tahu keinginan hamba-hambaNya, dan saya menemukan jalan itu terbuka lebar melalui blog Bapak Edi Akhiles.

Saya sangat berharap memperoleh bantuan #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan, untuk :
Perpustakaan Sekolah Dasar yang saya tempati mengenyam pendidikan selama 6 tahun _Kelas 1-6_ yakni MI (Madrasah Ibtidaiyah) Muhammadiyah Kacci-Kacci karena belum memiliki buku yang memadai. Sungguh sangat memprihatinkan & miris melihat keadaannya. Gedung yang baru dibangun tahun lalu pun merupakan bantuan dari Lembaga yang peduli terhadap pendidikan.

Saya masih ingat sekali, dulu kala sekolah di sana buku-buku yang sering kami baca hanya buku-buku lusuh tak bersampul terbitan tahun 90-an.

Kalau pun dibutuhkan, saya bisa meng-upload foto-foto keadaan gedung perpustakaannya.

Nama : Ramlah
Alamat : Kacci-Kacci, Desa Bontobiraeng Selatan Kec. Bontonompo Kab. Gowa Propinsi Sulawesi Selatan 92153
No. Hp : 0853 4283 0086
E-mail : ramlahtonji@yahoo.co.id
Facebook : Ramlah Pattola-Palallo Daeng Tonji (Ramlah Daeng Tonji)

Sungguh, saya tidak menyangka. Hari ini, saya meng-add FB Komunitas Diva Press yang saya peroleh alamatnya melalui cover buku yang saya temui pada sebuah Mall _gramedia_ yang cukup ternama di Makassar. Kabar gembira melalui blog ini, membuat saya senyum-senyum sendiri. Sungguh, Tuhan Maha Tahu keinginan hamba-hambaNya, dan saya menemukan jalan itu terbuka lebar melalui blog Bapak Edi Akhiles.

Saya sangat berharap memperoleh bantuan #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan, untuk :
Pengadaan Perpustakaan Sekolah PAUD (pendidikan anak usia dini) yang saya tempati mengajar selama 3 tahun lebih "PAUD SPAS "Al-Kautsar." Sejak resmi dijadikan Paud, tahun 2010 lalu, belum memiliki perpustakaan yang kami tujukan untuk Orang tua & peserta didik anak usia dini 0-6 tahun. Terdapat 1 rak buku mengisi kantor yang diberikan oleh Bupati Gowa sebagai bantuan awal berdirinya _dulu sanggar_ yang menampung peserta didik usia putus sekolah. Yakni hanya buku-buku kelas 1-6 SD _sekarang bukan itu sasaran utamanya_

Kami berharap buku-buku bacaan dapat dinikmati oleh orang tua-orang tua Peserta didik yang datang mangantar & menunggui anak-anaknya sampai pulang. Agar tidak mengisinya dengan bergosip yang tidak tahu juntrungannya, sebaiknya mereka menunggu ditemani buku-buku bacaan bermanfaat.

Terima Kasih.

Nama : Ramlah
Alamat : Kacci-Kacci, Desa Bontobiraeng Selatan Kec. Bontonompo Kab. Gowa Propinsi Sulawesi Selatan 92153
No. Hp : 0853 4283 0086
E-mail : ramlahtonji@yahoo.co.id
Facebook : Ramlah Pattola-Palallo Daeng Tonji (Ramlah Daeng Tonji)

Sungguh, saya tidak menyangka. Hari ini, saya meng-add FB Komunitas Diva Press yang saya peroleh alamatnya melalui cover buku yang saya temui pada sebuah Mall _gramedia_ yang cukup ternama di Makassar. Kabar gembira melalui blog ini, membuat saya senyum-senyum sendiri. Sungguh, Tuhan Maha Tahu keinginan hamba-hambaNya, dan saya menemukan jalan itu terbuka lebar melalui blog Bapak Edi Akhiles.

Saya sangat berharap memperoleh bantuan #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan, untuk :
Taman bacaan yang akan saya rilis Juni mendatang, bertajuk "Rumah Belajar." Dengan izin Allah, saya ingin mendirikan KB & TK 'Al-Fatih' gedungnya_tidak lain_ adalah rumah saya sendiri yang beralamat di Talamanngape Desa Bontolangkasa Selatan Kecamatan Bontonompo Kabupaten Gowa, 92153.

Taman Bacaan yang saya tujukan untuk orang tua-orang tua peserta didik kala menemani anaknya. Saya berharap juga bisa mewujudkan PKBM (Pusat Kegiatan Belajar Mengajar) yang saya cita-citakan sejak dulu untuk membangun Desa yang saya tinggali dengan suami.

terima kasih.

Assalamu'alaikum
Jazakumullah Khairan Katsiran ya pak edi, bukunya sudah sampai ditempat saya
Nama Asli : Muspita dewi
Alamat : gang jeruk ihwah rasul no 28 sekaran gunungpati semarang
semoga kebaikan bapak dibalas sama Allah SWT
wasalamu'alaikum

Nama : Rinta Wulandari
Alamat : Jalan Soekardi Hamdani Palapa III No.15 Kedaton Bandarlampung
HP : 08992280994
twitter: @rintawulandari
FB: Rinta Wulandari (https://www.facebook.com/rinta.wulandari)
Email : rinta.write@gmail.com

Assalamualaikum wr.wb
Di Rumah Sakit Daerah Dr.Hi Abdul Moeloek Bandarlampung memiliki ruangan khusus untuk para penderita Thalassemia, seperti yang kita ketahui, Thalassemia merupakan penyakit darah. Dan sampai sekarang belum ada obatnya, untuk penanganan atau mempertahankan hidup, pasien Thallasemia selalu membutuhkan tranfusi darah. Pasien mereka beragam mulai dari anak kecil sampai remaja, dan sebagian besar dari mereka membutuhkan transfusi darah seminggu 2 kali, untuk itu mereka datang ke ruangan Thallasemia ini secara rutin, bahkan keluarga dari masing-masing anak sudah seperti keluarga, saling mengenal, iuran untuk melengkapi ruangan dengan kipas atau semacamnya.
Lama waktu transfusi sekitar 4 jam satu kantung darah, jika 2 kantung darah yang dibutuhkan, bisa lebih lama lagi waktu tranfusi tsb, hebatnya anak-anak ini tidak menyia-nyiakan waktu mereka. Mereka mengisi waktu tranfusi yang hanya sekedar tidur atau duduk, namun menjadi kegiatan bermanfaat.. yaitu membaca. Berawal dari inisiatif orangtua pasien yang mengumpulkan buku-buku bacaan lama menjadi perpustakaan mini. Anak-anak ini memanfaatkan waktu mereka untuk membaca. Buku bacaan mereka mulai dari komik, dongeng anak, novel remaja, novel anak. Sayangnya, sekarang buku bacaan mereka sedikit, buku-buku itu sudah mereka baca dan belum terupdate.
Untuk itu saya mengajukan permohonan pada #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan agar menyumbangkan buku pada anak-anak dan para remaja penderita Thallasemia yang rutin tranfusi darah, ada puluhan anak yang melakukan tranfusi darah secara rutin, dan mereka semua sangat senang membaca Penyakit thallasemia memang belum ada obatnya, namun semangat mereka, semangat sehat dan semangat membaca mereka tetap membara. Untuk perhatian dan bantuannya saya ucapkan terimakasih : )
Artikel tentang keberadaan mereka, perpustakaan kecil mereka bisa di baca di:
http://lifestyle.kompasiana.com/catatan/2013/11/05/donasi-buku-anak-untuk-adik-thallasemia-608032.html
Wassalamualaikum Wr.Wb


Nama : Rinta Wulandari
Alamat : Jalan Soekardi Hamdani Palapa III No.15 Kedaton Bandarlampung. kode post: 35142
Mahasiswa jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Tanjung Karang Lampung
HP : 08992280994
twitter: @rintawulandari
FB: Rinta Wulandari (https://www.facebook.com/rinta.wulandari)
Email : rinta.write@gmail.com

Assalamualaikum wr.wb
Di Rumah Sakit Daerah Dr.Hi Abdul Moeloek Bandarlampung memiliki ruangan khusus untuk para penderita Thalassemia, seperti yang kita ketahui, Thalassemia merupakan penyakit darah. Dan sampai sekarang belum ada obatnya, untuk penanganan atau mempertahankan hidup, pasien Thallasemia selalu membutuhkan tranfusi darah. Pasien mereka beragam mulai dari anak kecil sampai remaja, dan sebagian besar dari mereka membutuhkan transfusi darah seminggu 2 kali, untuk itu mereka datang ke ruangan Thallasemia ini secara rutin, bahkan keluarga dari masing-masing anak sudah seperti keluarga, saling mengenal, iuran untuk melengkapi ruangan dengan kipas atau semacamnya.
Lama waktu transfusi sekitar 4 jam satu kantung darah, jika 2 kantung darah yang dibutuhkan, bisa lebih lama lagi waktu tranfusi tsb, hebatnya anak-anak ini tidak menyia-nyiakan waktu mereka. Mereka mengisi waktu tranfusi yang hanya sekedar tidur atau duduk, namun menjadi kegiatan bermanfaat.. yaitu membaca. Berawal dari inisiatif orangtua pasien yang mengumpulkan buku-buku bacaan lama menjadi perpustakaan mini. Anak-anak ini memanfaatkan waktu mereka untuk membaca. Buku bacaan mereka mulai dari komik, dongeng anak, novel remaja, novel anak. Sayangnya, sekarang buku bacaan mereka sedikit, buku-buku itu sudah mereka baca dan belum terupdate.
Untuk itu saya mengajukan permohonan pada #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan agar menyumbangkan buku pada anak-anak dan para remaja penderita Thallasemia yang rutin tranfusi darah, ada puluhan anak yang melakukan tranfusi darah secara rutin, dan mereka semua sangat senang membaca Penyakit thallasemia memang belum ada obatnya, namun semangat mereka, semangat sehat dan semangat membaca mereka tetap membara. Untuk perhatian dan bantuannya saya ucapkan terimakasih : )
Artikel tentang keberadaan mereka, perpustakaan kecil mereka bisa di baca di:
http://lifestyle.kompasiana.com/catatan/2013/11/05/donasi-buku-anak-untuk-adik-thallasemia-608032.html
Wassalamualaikum Wr.Wb


Nama : Ivaldo Wibowo
Alamat : Gg.Haji Naweng. Sayati hilir, Margahayu Selatan Rt 4 RW 7 no 23. Bandung.
No Hp : 085322484882
E-mail : Ivaldo.wibowo@gmail.com
Twitter : @ivaldowibowo

Assalamualaikum Wr.Wb.
Alhamdulillah sekali ketika saya mengetahui ada program #AksiSejutaBukuGratis. Ternyata benih kebermanfaatan blm lenyap dr dunia ini. Saya pertama mengajukan untuk perpustakaan di Desa Binaan yg akan segera didirikan. Dimana Desa Binaan tersebut dikelola oleh Mahasiswa jurusan Pkn UPI Bandung. Oleh karna di desa binaan tersebut banyak anak-anak dan pemuda yg harus diberi gudang-gudang ilmu. Terimakasih sebelumnya pak. Semoga acara ini menjadi berkah dan tetap demi kemashlahatan umat. Aamiin.

Assalamu'alaikum Pak Edi, wah..saya baru tau informasi ini Pak, harapannya masih bisa ikut berpartisipasi karena ada satu sekolah yang ingin saya rekomendasikan. Sebelumnya perkenalkan..

Nama : Ningtias
Alamat : Ds. Tanjung RT. 01/01, Kec. Kedungtuban, Kab. Blora 58381
Email : ningtias_1990@yahoo.com.au
Twitter : -
Facebook : Ranu Ningtias
No. hp : 0858 66 70 70 60

Sekolah yang ingin saya rekomendasikan ini adalah Sekolah Dasar tempat saya mengenyam pendidikan dulu. Sekolah yang saya maksudkan adalah SD N Tanjung 1 yang beralamatkan di Desa Tanjung (timur), Kec. Kedungtuban, Blora.

Waktu itu (1996) kondisinya masih belum ada perpustakaan, hanya ada satu almari buku di ruang guru yang isinya buku-buku umum dan sekikit buku pelajaran yang kondisinya sudah miris. Sekarang, kondisinya pun masih sama, belum ada perpustakaan yang bisa diakses siswa untuk menambah wawasan, buku yang tersedia pun masih terbatas pada buku-buku akademik yang biasa dipinjamkan kepada siswa untuk pembelajaran sehari-hari. Dengan adanya program Aksi Sejuta Buku Gratis ini, saya berharap tim terkait mau mempertimbangkan sekolah tersebut untuk mendapatkan donasi buku-buku edukatif yang nantinya bisa dimanfaatkan siswa supaya mereka terbiasa membaca buku.

Sekian dari saya, besar harapan saya untuk menerima tindak lanjut dari program ini. Terima kasih :)

nama asli: Gunawan
alamat : Sidorejo Asmorobangun Puncu Kediri Jawa Timur
HP : 085736381538/08233411448
email: gunawan_kediri@yahoo.com
tweeter: @gunkediri
FB : Gunawan Kediri

Assalamu 'Alaikum Wr Wb.
Saya sebelumnya sudah mengajukan permohonan buku untuk perpustakaan MTS MUJTAHIDIN PURWOREJO KEPUNG KEDIRI JATIM yang beralamat di Jl. Sudari 241, Purworejo, Kepung, Kediri.Namun saya belum tahu apakah sudah diproses apa belum mohon penjelasannya. Terima Kasih
Wassalamu A'laikum Wr Wb

Nama : Galih Adi Wicaksono
Alamat : Kaliputih RT 3 RW 6, Panjang Ambarawa, Kabupaten Semarang (rumah bpk. Kuncahyo)
No HP : 08985572956
Email : Galih678@gmail.com
Twitter : @GalihAdiW
FB : https://www.facebook.com/galihpanser

Rumah Baca Sahabat (sangat haus baca dan tulis), tepat diresmikan minggu lalu dengan dibarengi lomba mewarnai dan menulis cerpen untuk anak2 TK dan SD. Untuk memulai sesuatu jangan nunggu sempurna, tapi jalan aja dulu nanti pasti ada aja petunjuk. Bisa jadi itu yang dipikirkan ibu saya, selaku perintis dan pemilik rumah baca ini. Ya, rumah baca ini milik ibu saya sendiri. Bisa jadi pula ini petunjuk dari-Nya untuk rumah baca ini, lewat perantara AksiSejutaBukuGratis. Karna baru awal banget, tentu dukungan dari #AksiSejutaBukuGratis ini sangat tepat buat beliau. Terlebih saya dengar sendiri, baru2 ini ibu saya sampe rela meminjam buku dari Perpusda untuk para pembaca yang didominasi anak2 ini karena mungkin kekurangan buku bacaan. Akan sangat membantu, tidak hanya dari segi banyaknya buku, bila berkat Aksi ini ada buku nyampe ke rumah. Semangat itu akan tertular, terlebih dalm waktu dekat ini Ibu berencana membuat bangunan khusus untuk rumah baca Sahabat.

nama : M. IRMAN
alamat : Jl. pantai lombang Banuaju timur, Batang batang sumenep 69473
no HP : 081804212213
Email : mtstaufiqurrahman91@ymail.com

assalamu'alaikum wr. wb
saya bermaksud untuk mengajukan untuk koleksi perpustakan di lingkungan yayasan taufiqurrahman, perpustakaan kami merupakan perpustakaan umum di lingkungan Yayasan taufiqurrahman. dengan segmen pembaca di perpustakaan kami adalah anak-anak TK, MI/SD, MTs/SMP dan SMK. buku-buku yang kami punyra kebanyakan buku-buku pelajaran,

demikian semuga bermanfaat. .... salam kerong...!
wassalamu'alaikum wr. wb.

assalamualaikum
Yth. Bapak Edi

Nama : Sumayah Ramadhani
Alamat : Jl. Patimura, Kp. Batik Sari T.20 RT 09/ RW 02
Kel. Rejomulyo Kec. Semarang Timur
Semarang50227
telepon/HP : 08995837127
twitter : @cumramadhani
facebook : www.facebook.com/cumramadhani , Sumayah Ramadhani

Dengan segala hormat, saya sangat bersyukur dengan adanya program #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan ini , karna impian saya ingin menjadikan rumah mnjadi taman baca, insya allah tidak mustahil akan segera terwujud . di kampung saya belum ada taman baca yang berdiri, padahal banyak anak-anak dan anak-anak SMP yang lewat dikampung saya.

untuk calon pembaca sasaranya adalah anak-anak TK,SD,SMP dan warga sekitar.
semoga saya termasuk orang yang beruntung dari #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan ini
dan semoga bapak Edi selalu diberikan keberkahan dari Allah

Nama: Endah Nurwanti
Alamat: Ds Ketanggan RT 1 RW 01 Kec Gembong Kab Pati 59621 - Jawa Tengah
HP: 08562674898
email: endahnaranata@gmail.com
Fb: Endah Naranata
Twitter: @endahnaranata

saya dan teman-teman dari Pemuda Berbagi akan membuat perpustakaan di desa kami, Ketanggan untuk masyarakat desa terutama anak-anak usia sekolah. untuk saat ini kami masih melakukan penggalangan buku dari teman-teman kuliah dan baru mendapat sedikit buku yang kebanyakan adalah buku pelajaran. maka dari itu saya mohon bantuan dari bapak untuk membantu menjadi donatur kami untuk menambah koleksi buku. semoga perpustakaan ini akan bermanfaat bagi anak-anak dan meningkatkan minat baca mereka. dan semoga kami pemuda berbagi dapat mermanfaat bagi desa kami. terimakasih.

Nama : Anton Sutoto
Alamat : Desa Bebel RT 05 RW 02 Kec. Wonokerto Kabupaten Pekalongan 51153
No HP : 085642541209
Email : anton.sutoto@yahoo.com atau tbm.annur@ymail.com
Facebook : anton sutoto atau tbm an nur

Taman bacaan An Nur berada di satu komplek Sekolah ( Kelompok Bermain, Roudhotul Atfhal/TK, MI/SD, TPQ & MDA).
Taman bacaan ini untuk melayani semua lapisan masyarakat, terutama untuk orang tua pengantar anak-anaknya yang belajar di sekolah An Nur.
Segala buku bacaan tidak kami batasi.

Nama : Anton Sutoto
Alamat : Desa Bebel RT 05 RW 02 Kec. Wonokerto Kabupaten Pekalongan 51153
No HP : 085642541209
Email : anton.sutoto@yahoo.com atau tbm.annur@ymail.com
Facebook : anton sutoto atau tbm an nur

Taman bacaan An Nur berada di satu komplek Sekolah ( Kelompok Bermain, Roudhotul Atfhal/TK, MI/SD, TPQ & MDA).
Taman bacaan ini untuk melayani semua lapisan masyarakat, terutama untuk orang tua pengantar anak-anaknya yang belajar di sekolah An Nur.
Segala buku bacaan tidak kami batasi.

Nama : Anton Sutoto
Alamat : Desa Bebel RT 05 RW 02 Kec. Wonokerto Kabupaten Pekalongan 51153
No HP : 085642541209
Email : anton.sutoto@yahoo.com atau tbm.annur@ymail.com
Facebook : anton sutoto atau tbm an nur

Taman bacaan An Nur berada di satu komplek Sekolah ( Kelompok Bermain, Roudhotul Atfhal/TK, MI/SD, TPQ & MDA).
Taman bacaan ini untuk melayani semua lapisan masyarakat, terutama untuk orang tua pengantar anak-anaknya yang belajar di sekolah An Nur.
Segala buku bacaan tidak kami batasi.

Nama : Anton Sutoto
Alamat : Desa Bebel RT 05 RW 02 Kec. Wonokerto Kabupaten Pekalongan 51153
No HP : 085642541209
Email : anton.sutoto@yahoo.com atau tbm.annur@ymail.com
Blogsport : http://tbmannur.blogspot.com/
Facebook : anton sutoto atau tbm an nur

Taman bacaan An Nur berada di satu komplek Sekolah ( Kelompok Bermain, Roudhotul Atfhal/TK, MI/SD, TPQ & MDA).
Taman bacaan ini untuk melayani semua lapisan masyarakat, terutama untuk orang tua pengantar anak-anaknya yang belajar di sekolah An Nur.
Segala buku bacaan tidak kami batasi

Nama : Anton Sutoto
Alamat : Desa Bebel RT 05 RW 02 Kec. Wonokerto Kabupaten Pekalongan 51153
No HP : 085642541209
Email : anton.sutoto@yahoo.com atau tbm.annur@ymail.com
Blogsport : http://tbmannur.blogspot.com/
Facebook : anton sutoto atau tbm an nur

Taman bacaan An Nur berada di satu komplek Sekolah ( Kelompok Bermain, Roudhotul Atfhal/TK, MI/SD, TPQ & MDA).
Taman bacaan ini untuk melayani semua lapisan masyarakat, terutama untuk orang tua pengantar anak-anaknya yang belajar di sekolah An Nur.
Segala buku bacaan tidak kami batasi

Nama Asli : Siti Faridah
Alamat : Jalan Sekeloa no.188/152c RT 05 RW 05 Kelurahan Sekeloa Kecamatan Coblong Kota Bandung Jawa Barat 40134
No HP : 082127211147
Email : s.faridah.14@gmal.com
Twitter : @naonatu
Facebook : Siti Faridah ; https://www.facebook.com/siti.faridah.161

Taman bacaan yang kami miliki adalah Taman Bacaan Sekar Saluyu, koleksi perpustakaan merupakan buku-buku bergambar cerita anak. Taman Bacaan ini bertujuan untuk meingkatkan minat baca pada anak disekitar lingkungan masyarakat Sekeloa sehingga sebagai permulaan kami menyemarakan taman bacaan dengan buku-buku yang sifatnya edukatif-entertainmen. Oleh karena itu, kami sangat senang bila mendapatkan bantuan buku-buku edukasi berupa ensiklopedi, buku bergambar dan lainnya yang bisa dibaca baik oleh anak maupun pengunjung taman bacaan dewasa. Kami pun tidak berkeberatan bila mendapatkan bantuan berupa buku-buku novel dan semacamnya yang cocok untuk para remaja. Hal ini tentu merupakan harapan kami agar para remaja pun bisa ikut terlibat lebih dalam untuk menggiati taman bacaan. Sebelumnya saya ucapkan terimakasih banyak atas perhatiannya. Mohon bantuannya. :)

Assalamu'alaikum wr wb. Pak Edi, saya ingin mengajukan perpustakaan di Pondok saya, berikut data diri saya:

Nama Asli: Riani Novianti
Alamat: Pondok Modern Arrisalah Program Internasional Slahung Ponorogo 63463 Jawa Timur
No Hp: 085736220009
Email: nengnovia91@gmail.com
Twitter: @rivia_rianinovi
Facebook: Riani Novianti/www.facebook.com/rianinovia

Profil singkat perpustakaan:
Perpustakaan Arrisalah Putri berada di lingkungan Pondok Modern Arrisalah Slahung Ponorogo, saya sangat mengharapkan bantuan buku agar perpustakaan ini dapat menjadi jendela dunia bagi para santriwati. Untuk mengembangkan dan menjaga minat baca para santriwati dan para ustadzah sekalian, karena dengan membaca, mereka akan mendapatkan banyak ilmu pengetahuan. Karena selama ini buku yang ada di perpustakaan didominasi oleh buku pelajaran saja, sehigga membuat para santri bosan untuk pergi ke perpustakaan. Harapan saya, dengan adanya bantuan/aksi seribu buku ini, para santri akan lebih memaksimalkan waktu luangnya untuk membaca buku-buku yang lebih menarik dan memberikan manfaat yang lebih banyak untuk mereka dan juga sebagai wahana untuk me-rifresh otak mereka setelah menekuni kegiatan-kegiatan yang ada di pondok.
Mungkin ini sekilas tentang Perpustakaan kami, kami ucapkan banyak terima kasih khususnya kepada pak Edi yang telah sudi membaca profil perpustakaan kami.
Wassalamu'alaikum wr wb.

Nama Asli : Muksin
Alamat : Desa Bulukagung Kec. Klampis Kab. Bangkalan Madura 69153
No HP : 08179354740
Email : muksinemka@yahoo.com
Facebook : www.facebook.com/muhsin.emka

Yang saya usulkan untuk mendapat buku gratis adalah MTs Swasta Darul Fathi, Klampis Bangkalan. Pada sekolah ini terdapat sebuah perpustakaan sekolah yang didirikan sejak 3 tahun yang lalu. Namun koleksi bukunya sangat minim, bahkan hanya buku paket mata pelajaran saja sehingga jarang digemari. Minat baca anak-anak sebenarnya sangat baik, sehingga selama ini anak-anak hanya mengandalkan buku pinjaman dari para guru yang suka baca (alias pinjam meminjam) yang kemudian akan dipinjamkan kembali ke anak-anak yang lain secara bergantian.
Segmen pembacanya adalah para siswa sekolah tersebut dan para remaja putus sekolah yang ada di daerah Kec. Klampis. Anak-anak lebih suka membaca buku-buku cerita serta pengetahuan yang berbau handskill.

assalamualaikum,, semoga kiriman ini masih direnspond :D
Nama : Fikri Ganda Atmaja
Alamat : Jl.mahakam Rt 10/04 Slawi wetan kec. Slawi, Kab.Tegal (Fao'ng Pelukis)
kode pos : 52411
No Hp :085741193473
Email : Viqriganda@yahoo.co.id
Facebook : Viqriganda Atmaja
Twitter : @Viqriganda

Senang rasanya ketika mendengar kabar ini dari salah seorang teman, karna kami dari KROS-T (Komunitas Pro Sosial - Tegal) sedang berusaha mencari donatur buku kepada temen-teman kami, KROS-T merupakan komunitas yang dipersonili oleh pelajar, mahasiswa dan pekerja asli Tegal, namun berdomisili di 4 daerah berbeda yakni Tegal, Semarang, Yogyakarta dan Jakarta, dan kami sedang merintis sebuah bisnis+sosial dengan mendirikan KAFE BACA. Kafe Baca ini merupakan Program yang sudah lama kita agendakan, namun dengan berbagai macam kendala akhirnya baru sa'at ini kami serius merealisasikannya, ide kafe baca ini berawal dari kekhawatiran kami melihat banyaknya remaja dan pemuda yang keseringan nongkrong namun lebih banyak menimbulkan mudharat dan jauh dari kebermanfaatan, selain itu bertujuan meningkatkan minat baca masyarakat tegal pada khususnya agar menjadi budaya. maka kami berinisiatif mendirikan sebuah KAFE BACA yang pada intinya disini Meyerupai Perpustakaan namun juga disediakan makanan ringan dan minuman ala kafe kecil-kecilan, buku kami gratiskan jika ingin membaca ditempat, namun akan dipungut biaya ketika dipinjam pulang,, dan keuntungan dari bisnis kafe serta peminjaman buku ini 100% akan dialokasikan untuk kegiatan-kegiatan sosial yang biasa kita lakukan, agar dana kegiatan sosial yang kita lakukan tidak lagi mengharapkan donasi dari orang lain dengan turun kejalan. semoga buku yang bapak bagikan memberikan ilmu yang bermanfaat, dan menjadi amalan yang tidak akan pernah putus, karna salah satu dari 3 amalan yang tidak akan putus meski kita telah meninggal adalah ilmu yang bermanfaat. terimakasih :)

NB: alamat yang tertera diatas merupakan alamat salah satu anggota KROS-T di tegal karna Kafe Baca ini akan didirikan ditegal, Sedangkan saya sebagai pengirim berdomisili dijogja sebagai Mahasiswa UNY dan kebetulan sebagai ketua Komunitas ini,

Nama : Shobirin
Alamat : Dusun Kedaton RT 003 RW 009 Desa LeranKulon Kec. Palang Kab. Tuban Jawa timur
No Hp : 085746151379
Email : fawwazs16@gmail.com
yang saya ajukan adalah rumah baca nurul Qur'an yang ada di rumah kami dan yang saya kelola sama istri saya dan alhamdulillah di tahun 2012 data peminjam buku kurang lebih 250 orang dan di tahun 2013 ini data peminjam meningkat menjadi 425 orang harapan kami diva press bisa membantu kami dalam menambah koleksi rumah baca kami, terima kasih. untuk alamatnya sama dengan di atas

Nama: Dini Rahmat Aziz
Alamat: Pandansari RT 2 RW 3 Kecamatan Ajibarang Kabupaten Banyumas Jawa Tengah 52163
HP: 089633463035
email: jagadgedhe@gmail.com
fb: Dini Rahmat Aziz

Saya tujukan untuk "Rumah Baca luarKotak" yang saya kelola di desa saya. Rumah Baca luarKotak adalah ruang belajar yang dikelola dan ditujukan untuk remaja umuran SMP dan SMA yang ada di desa saya. Selain menyediakan buku-buku yang bisa diakses oleh temen-temen, Rumah Belajar luarkotak juga mengadakan les bahasa Inggris, dan diskusi rutin. Saat ini koleksi buku kami baru sekitar dua ratusan lebih, bantuan dari donatur. Untuk tempat kami belum mempunyai tempat sendiri, masih menempati ruangan kosong di samping rumah.

Nama : Shobirin
Alamat : Dusun Kedaton RT 003 RW 009 Desa LeranKulon Kec. Palang Kab. Tuban Jawa timur
No Hp : 085746151379
Email : fawwazs16@gmail.com
yang saya ajukan adalah rumah baca nurul Qur'an yang ada di rumah kami dan yang saya kelola sama istri saya dan alhamdulillah di tahun 2012 data peminjam buku kurang lebih 250 orang dan di tahun 2013 ini data peminjam meningkat menjadi 425 orang harapan kami diva press bisa membantu kami dalam menambah koleksi rumah baca kami, terima kasih. untuk alamatnya sama dengan di atas

nama:achmad soleh
alamat:jl sekeloa tengah Rt05/05 no 170/152c Bandung 40134
kelurahan Sekeloa kecamatan Coblong
no Hp: 02276437229/082216414491
email: auraputri.madani@yahoo.com
facebook:achmad soleh

saya dan ade2 kami dan di bantu ibu2 komunitas wargi saluyu 05,kemarin launching taman bacaan,anak2 senang selain dihibur oleh temen2 relawan pendongeng,antusias anak2 juga terobati dengan tampil ibu2 mereka dalam acara memperingati hari ibu,namun kami kekurangan buku2 untuk anak2,nama taman bacaan kami sementara ini wargi saluyu 05,kami berharap rekan2 #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN bisa membantu dalam mewujudkan semengat anak2 dalam membaca.salam kami komunitas wargi saluyu05

Nama Asli : Muhammad Iqbal Hamzah Fansuri
Alamat : Pondok Pesantren Al-Ishlah jl. Raya Jember km17-19 dadapan grujugan Bondowoso
No HP : 085749316195
Email : muhammadiqbal_hamzahfansuri@yahoo.co.id
Twitter : @m.iqbalhamzahfansuri
Facebook : iqbalfanzurie@yahoo.co.id
Assalamualaikum. pak edy di tempat saya mau menmgulang kiriman saya karna yang kemaren sepertinya terjadi masalah,untuk program Aksisejutabukugratis ini, saya ajukan untuk anak didik saya sendiri. saya punya komunitas yang mana kronologisnya sangat minim sekali yang namanya buku bacaan, padahal komunitas ini adalah sebuah komunitas yang menjalankan kerja tulis menulis, untuk sementara buku-buku kami sendiri tidak cukup memadai jadi kami hanya manggunakan perpustakaan sekolah dan hasilnyapun tak memuaskan, ya gimana gak gitu, kan isinya buku pelajaran. Anak-anak juga semakin lama merasa bosan dengan keadaan ini, untuk itu saya ajukan masalah ini.

Nama: Perpustakaan TK Al-Ma'arif kalisat
Alamat:dusun utara kalisat utara Rt/02 RW/20 kec. kalisat kab. Jember
No Hp: 081249843857
e-mail: muhammadiqbal_hamzahfansuri@yahoo.co.id
facebook: iqbalfanzurie@yahoo.co.id
Twitter: m.iqbalhamzahfansuri
dimohon untuk dikirim ke alamat ini, Pondok Pesantren Al-Ishlah Jl. Raya Jember KM17-19 Dadapan Grujugan Bondowoso.(2. selanjutnya untuk sekolah taman kanak-kanak yang didirikan oleh ibu saya, alhamdulillah masih berjala setengah tahun, masih baru ini dibuat, dan saya lihat memang utuk buku sendiri belum ada, perpustakaan masih tak layak dibilang perpustakaan, untuk itu saya ajukan kedua kalinya pada lemabaga ini. dimohon.

Assalamu'alaikum...

Nama : Nur Akhwan
Alamat : Sumoroto, Sidoharjo, Samigaluh, Kulon Progo, DI Yogyakarta, Rt 51 / Rw 23
HP : 0852 9274 7190
Email : akhwan90@gmail.com
FB : Nur Akhwan
Blog : ganbato-karangtaruna.blogspot.com

Bermaksud mengajukan bantuan buku untuk Masjid Al Huda 2,
Dusun Sumoroto, Sidoharjo, Samigaluh, Kulon Progo

Pembaca: Santri TPA, Remaja, Jamaah Masjid Al Huda 2
Terima kasih sebelumnya.

Wassalam..

Nama : Islahiyah Syarifah
Alamat : Jl. R.H. Panji RT 01 / RW 04 Kp. Masjid, Bojonggede, Bogor
HP : 081807103503
Email : tamanbaca.kampoong@gmail.com
Tweeter : @tamanbacakampoo
FB : www.facebook.com/tamanbaca.kampoong

Taman Bacaan Kampoong (TBK) dipelopori oleh para relawan dari Komunitas Kelingking Kecil, dimana visi dan misi mereka bergerak di bidang sosial pendidikan dan kesehatan. Taman Bacaan Kampoong berlokasi di Jl. R.H.Panji RT 01 RW 04 Kampung Masjid, Bojonggede, Bogor berdiri tanggal 7 Desember 2013.
Lokasi ini dipilih karena disana meskipun dekat dengan pemda bogor tapi masyarakat di sekitar Kampung Masjid tidak memiliki akses bacaan yang memadai. Lokasi itu jauh dari toko buku dan keterbatasan daya beli masyarakat untuk membeli buku serta tidak adanya perpustakaan daerah yang dapat menunjang kegiatan membaca masyarakat disekitar kampung masjid.
Taman Bacaan Kampoong membawa misi untuk memfasilitasi kegiatan gemar membaca dan berkreasi bagi anak dan dewasa. Saat ini TBK baru berjalan 1 bulan, masih banyak yang harus kami tingkatkan untuk dapat berkembang.
Selama 1 bulan ini kegiatan TBK lebih banyak didominasi oleh anak-anak, karena para remaja dan orangtua masih sungkan untuk bergabung. Langkah kecil untuk menuju besar perlu waktu, kami percaya suatu hari nanti TBK bisa melayani kebutuhan membaca untuk anak-anak, remaja dan orang dewasa.
Para relawan dari Komunitas Kelingking Kecil sudah berhasil menarik beberapa orang untuk menyumbangkan buku-buku bekas layak pakai. Tapi kami masih membutuhkan lebih banyak buku untuk dapat melayani para pembaca. Kategori bacaan yang kami butuhkan untuk usia anak-anak, remaja dan dewasa. Jenis buku bacaan berupa cerita/dongeng/komik, pelajaran, wirausaha, motivasi, dll.
Kegiatan kami bisa dilihat di :
Facebook : www.facebook.com/tamanbaca.kampoong
Twitter : @tamanbacakampoo
Blog : tamanbacaankampoong.blogspot.com
g+ :+taman baca
Youtube : http://www.youtube.com/watch?v=he2sOavVN98
http://www.youtube.com/watch?v=y-Qxymz59OA
http://www.youtube.com/watch?v=t6ziAgWG1i4
http://www.youtube.com/watch?v=W0om-Xh7GSc
Terima kasih.

Nama : Islahiyah Syarifah
Alamat : Jl. R.H. Panji RT 01 / RW 04 Kp. Masjid, Bojonggede, Bogor
HP : 081807103503
Email : tamanbaca.kampoong@gmail.com
Tweeter : @tamanbacakampoo
FB : www.facebook.com/tamanbaca.kampoong

Taman Bacaan Kampoong (TBK) dipelopori oleh para relawan dari Komunitas Kelingking Kecil, dimana visi dan misi mereka bergerak di bidang sosial pendidikan dan kesehatan. Taman Bacaan Kampoong berlokasi di Jl. R.H.Panji RT 01 RW 04 Kampung Masjid, Bojonggede, Bogor berdiri tanggal 7 Desember 2013.
Lokasi ini dipilih karena disana meskipun dekat dengan pemda bogor tapi masyarakat di sekitar Kampung Masjid tidak memiliki akses bacaan yang memadai. Lokasi itu jauh dari toko buku dan keterbatasan daya beli masyarakat untuk membeli buku serta tidak adanya perpustakaan daerah yang dapat menunjang kegiatan membaca masyarakat disekitar kampung masjid.
Taman Bacaan Kampoong membawa misi untuk memfasilitasi kegiatan gemar membaca dan berkreasi bagi anak dan dewasa. Saat ini TBK baru berjalan 1 bulan, masih banyak yang harus kami tingkatkan untuk dapat berkembang.
Selama 1 bulan ini kegiatan TBK lebih banyak didominasi oleh anak-anak, karena para remaja dan orangtua masih sungkan untuk bergabung. Langkah kecil untuk menuju besar perlu waktu, kami percaya suatu hari nanti TBK bisa melayani kebutuhan membaca untuk anak-anak, remaja dan orang dewasa.
Para relawan dari Komunitas Kelingking Kecil sudah berhasil menarik beberapa orang untuk menyumbangkan buku-buku bekas layak pakai. Tapi kami masih membutuhkan lebih banyak buku untuk dapat melayani para pembaca. Kategori bacaan yang kami butuhkan untuk usia anak-anak, remaja dan dewasa. Jenis buku bacaan berupa cerita/dongeng/komik, pelajaran, wirausaha, motivasi, dll.
Kegiatan kami bisa dilihat di :
Facebook : www.facebook.com/tamanbaca.kampoong
Twitter : @tamanbacakampoo
Blog : tamanbacaankampoong.blogspot.com
g+ :+taman baca
Youtube : http://www.youtube.com/watch?v=he2sOavVN98
http://www.youtube.com/watch?v=y-Qxymz59OA
http://www.youtube.com/watch?v=t6ziAgWG1i4
http://www.youtube.com/watch?v=W0om-Xh7GSc
Terima kasih

Nama : Imam Nurhuda
Alamat : Jl. Progo Gg. II No. 14 Kel. Kraton Lor Kota Pekalongan
No. Hp. : 082326045880
twitter : @imamkaef
facebook : imamkaef@yahoo.com

Selain menjadi relawan di TBM Jendela Dunia, di kampung saya sedang merintis Rumah Baca Kampung Kita dengan teman-teman di pemuda di Kraton Lor, kami membutuhkan tambahan bahan bacaan untuk menambah koleksi buku di Rumah Baca Kampung Kita yang koleksinya masih sedikit. Rumah Baca sudah berjalan hampir 1 tahun selama ini saya kelola sendiri secara pribadi anggota kami adalah lingkungan rumah antara lain anak-anak dan ibu rumah tangga yg seringkali datang membaca dan memimjan buku utk dibawa dibaca dirumah. Dimikian permohonan kami semoga mendapat perhatian dari pak Edhi dan Diva Press. Terima Kasih.

nama : Ma'rifatun Nur Hasanah
Alamat : perum bang niaga blok A no 7 kecamatan ngaliyan kabupaten semarang
No Hp : 085726880562
twitter : @rifanskoe
email : rifa_atun@yahoo.com

saya mengajukan untuk perpustakaan an-niswa yang baru setahun jalan. An-niswa merupakan salah satu unit kegiatan mahasiswa yang rasi mengkaji dalam empat bidang yaitu Gender, NAPZA/HIV, Kespro, dan PIK (pusat informasi dan konseling). dikarenakan tempat yang kurang mendukung untuk dikunjungi karena berada di pojok gedung dan ditambah lagi koleksi buku yang belum mencukupi saya mohon kepada aksisejutabuku untuk memberikan sumbangannya kepada kami. karena selama ini buku yang kita baca juga haya itu" saja jadi lama" bosen juga. semoga aksi ini dapat memajukan bangsa lebih hebat lagi dan yang pasti sangat bermanfaat bagi kita semua. amiin

Nama : Hilman Purnama
Alamat : Jalan Kesehatan No. 07 Rt.08 Rw.11 Dusun Tarikolot Desa Situmandala Kecamatan Rancah Kabupaten Ciamis Prov Jawa Barat
No HP : 087728255008
Email : hilmanprnmz@yahoo.co.id
Twitter : @hilmaniez
assalamu'alaikum, Wr.Wb. Pa Edi Mulyono yang saya hormati, saya mengajukan buku untuk diniyah Al Huda di kampung saya, alhamdulillah memang sekarang sudah mulai maju, namun untuk buku" referensi baik santri atau guru bisa dibilang sangat kurang , hanya menjaring dari masyarakat yang peduli, smoga bapa pun membantu diniyah kami , terimakasih sebelumnya,,

Nama : Hilman Purnama
Alamat : Jalan Kesehatan No. 07 Rt.08 Rw.11 Dusun Tarikolot Desa Situmandala Kecamatan Rancah Kabupaten Ciamis Prov Jawa Barat
No HP : 087728255008
Email : hilmanprnmz@yahoo.co.id
Twitter : @hilmaniez
Salam , Yth, Bpk edi akhiles, yang ke dua saya ajukan untuk taman bacaan (MANCA) yang terletak di dusun jatibunder desa situmandala, kec.rancah, yang kebetulan tempatnya berdekatan dengan SDN V situmandala,, mohon bapak mengabulkan , amin dan semoga DIva Press semakin maju, amiiinnn

Nama : Hilman Purnama
Alamat : Jalan Kesehatan No. 07 Rt.08 Rw.11 Dusun Tarikolot Desa Situmandala Kecamatan Rancah Kabupaten Ciamis Prov Jawa Barat
No HP : 087728255008
Email : hilmanprnmz@yahoo.co.id
Twitter : @hilmaniez
terakhir saya mengajukan untuk perpustakaan mesjid Agung Kec. Rancah, khusus buku" keagamaan,, bersifat keilmuan, insya allah amalnya mengalir, aminnn sukses untuk Diva press amiiiiiiinnnnnnnn

Nama Asli : Abdul Majid Hasan, S.Pd. Si
Alamat : SD Cirebon Islamic School (SD CIS) Jl. Pramuka Kamp. Pesantren RT. 04 Kel. Kalijaga Kec. Harjamukti Kota Cirebon Jawa Barat.
No. HP : 089669453124
Email : abdmajid003@yahoo.co.id
Twitter : @abdoelmind
Fb : Abdul Majid Hasan atau https://www.facebook.com/chasant

Kepada Yth Bapak Edi (Diva Press)
di tempat
Assalamu 'alaikum wr. wb.
Perkenalkan saya Abdul Majid Hasan, saya adalah salah satu guru di SD Cirebon Islamic School (SD CIS). Saya prihatin dengan keadaan perpustakaan sekolah saya karena bukunya itu-itu saja (masih sedikit), jadi anak-anak merasa bosan dan kurang tertarik ke perpustakaan, perpustakaannya pun masih bergabung dengan lab komputer. Maklum sekolah kami masih baru dan masih merintis, sekarang baru sampai kelas 5 dan siswanya berjumlah 128. Oleh karena itu, saya mengajukan permohonan bantuan buku kepada Bapak untuk menghidupkan kembali perpustakaan kami. Visi sekolah kami adalah membentuk generasi Qur'ani, mandiri, dan berkualitas. Semoga dengan adanya bantuan buku ini siswa kami menjadi lebih berkualitas karena meningkatnya budaya membaca.

Demikian permohonan dari kami. Besar harapan permohonan kami dikabulkan dan direalisasikan. Teriring do'a semoga Bapak dan Diva press semakin maju dan amal ibadahnya diterima oleh Alloh SWT dan usaha untuk "gila" dari Pak Edi terwujud di mana-mana sehingga menjadi amal jariyah antum. Jika antum ingin mengetahui sekolah kami add saja FB sekolah Kami : SD CIREBON ISLAMIC SCHOOL. Atas segala bantuan yang Bapak berikan, kami mengucapkan jazakumulloh khoiron katsiro... Wassalamu 'alaikum wr. wb.

Nama: Annissa Permatasari (Ketua FLP Cabang Kota Metro, Lampung)
Akamat: Jl. Nusantara, RT 001 RW 001 LK 01, Kec Mulyojati, Kel Metro Barat, Kota Metro, Lampung 34125
No Hp: 087899389160
Email: Permata_Siregar@yahoo.co.id
Twitter: @Permata_Siregar
FB: Annissa Permatasari

Perpustakaan yang akan saya ajukan kali ini adalah perpustakaan masyarakat. yang kami semua beri nama Rumah Cahaya (Rumah Baca Hasilkan Karya). perpustakaan ini memang bukan punya saya pribadi. perpustkaan ini kami buat bersama teman-teamn FLP Metro. sampai saat ini saya da teman-teman masih menerima buku bancaan apa saja. mulai dari buku masak, novel, kumpulan puisi, cerpen ataupun majalah anak.
rumah cahaya yang kami buat suadh membuat beberapa agenda diantarnya dongeng anak, nonton bareng dan pesantern menulis buat anak. sasaran kami anak-anak, karena kami ingin mengenalakan bahwa membaca itu seru, dengan membaca kita mampu menginjakkan imajenasi kita ke negara lain walau pun kita belum pernah berkunjung kesana. tiap dua minggu sekali kami rutin membuka "lapak baca" ditaman metro tiap pagi dari pukul 06.00 s.d 09.00. hambatan kami adalah ketersediaan buku. buku-buku anak masih minim, sehingganya mrereka perlu menunggu dan bergantian ketika membaca. kadang, kami meminjam buku-buku dari angota FLP untuk di buka di "Lapak baca".

cinta membaca... budayakan membaca dan menulis sejak dini, itu harapan kami. trimakasih

bRoooooooooooooooooooooooooooooooooooooooooooooo

Nama: Annissa Permatasari (ketua forum lingkar pena cabang metro)
alamat: jl nusantara, rt/01 rw/01 lk/01 kec mulyojati, kel metro barat, kota metro, lampung
phone: 087899389160
email: permata_siregar@yahoo.co.id
FB: annissa permatasari
Twitter: @permata_siregar

ini perpustakaan bersama pak. namanya rumah cahaya (rumah baca hasilkan karya) tempatnya di 21 metro pusat. tempat itu pinjaman dari seorang yang baik hati, sudah hampir 8 bulan berdiri. agenda yang diadakan dongeng, nonton bareng dan pesantren menulis. tiap dua minggu sekali kami membuka "lapak baca" dipusat kota, taman metro. buku-bukunya hasil dari wakaf teman-teman dan pinkaman buku dari angota. perpustkaan itu masih kami fokuskan ke anak-anak. kadang kita sedih juga, kalau mereka masing-masing salaing menunggu karena buku yang akna di baca habis...
kami ingin menanamkan ke mereka, bahwa membaca itu menyenangkan. bahwa kita bisa keliling dunia hanya dengan membaca.

terimakasih

Nama Asli : Nur Rochimah
Alamat : kost Ramadhina jalan taman siswa gang rambutan no.50 RT01 RW03 Sekaran Gunung pati 50229
No HP : 085225212917
Email : nurrochimah@yahoo.co.id
Facebook : Oma Ima omi
saya bermaksud untuk meminta bantuan buku dalam program aksi sejuta buku ini dalam rangka pembuatan perpustakaan mini di dusun Kemujan kecamatan Karimunjawa,
kaimunjawa adalah sebuah pulau di kabupaten Jepara, dengan jangkauna yang cukup sulit karena dengan melalui penyebrangan laut. pembuatan perpustakaan mini ini di latar belakangi oleh kondisi masyarakat yang kurang minat dalam membaca khususnya para pelajar SD,SMP dan SMA karena belum adanya fasilitas yang mendukung, rata-rata pelajar hanya bermain setelah pulang sekolah, sehingga dengan adanya perpustakaan mini diharapkan budaya minat membaca akan terealisasi dengan banyaknya buku yang bervariasi dan tempat yang kondisional. saya harap program sejuta buku ini dapat membantu untuk merealisasikan pengadaan taman baca atau perpustakaan mini dalam bentuk pemberian buku, terimakasih.

Assalamualaikum, Pak Edi. Saya Dedi, salah seorang peserta Just Write I. Saya sekarang mengajar di salah satu sekolah swasta yang baru berkembang di Pekanbaru, namanya SMP IT Future Islamic School. Kebetulan saya juga dipercaya sebagai kepala perpustakaannya. Saya tertarik sekali mengajukan diri untuk mendaftarkan sekolah saya untuk mendapatkan bantuan buku dari Diva Press ini. Maka, melalui komentar ini, saya tuliskan biodata saya:

Nama : Dedi Supendra
Alamat : Kompleks SMP IT Future Islmic School, Pekanbaru
Jl. Tuanku Tambusai Ujung, Kec. Payung Sekaki, Kota Pekanbaru, Riau
Nomor HP : 085767826459
Email : dedisupendra@gmail.com
Facebook : Dedi Supendra https://www.facebook.com/dedi.supendra
Twitter : @dedisupendra

Untuk program #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan ini, saya ingin mengajukan Perpustakaan SMPIT Future Islamic School Pekanbaru untuk mendapatkan bantuan buku dari Penerbit Diva Press. Pasalnya, perpustakaan ini baru memiliki kurang lebih 150 koleksi saja. Itupun 85 persen buku pelajaran. Padahal, animo siswa untuk membaca buku selain buku pelajaran itu sangat tinggi. Hal ini terlihat dari kemauan siswa untuk membeli, meminjam buku dari teman, dan juga dari saya sendiri. Bahkan beberapa orang dari mereka ada yang sudah mampu membuat cerita pendek. Di sekolah saya, tiap tahunnya diadakan Bulan Bahasa, dimana pada saat itu diadakan beberapa perlombaan, salah satunya adalah lomba menulis cerita pendek. Untuk mewadahi minat baca dan untuk meningkatkan referensi siswa dan guru dalam hal bacaan, maka sudilah kiranya Penerbit Diva Press berkenan memberikan bantuan buku kepada sekolah tersebut. Besar harapan saya, permintaan ini dapat terkabul. Atas perhatiannya, saya ucapkan terimakasih. Salam. Dedi Supendra

Pak Edi saya juga mau ikutan gabung, saya ingin menyumbangkan bubu-buku tersebut ke SD saya dulu. saya rasa Sd ini belum memiliki perpustakaan. soalnya ini dikampung banget. karena saya sudah pindah rumah, jadi pengiriman paket pasti bisa sampai di alamat saya. saya ingin membantu memajukan minat baca di Sd tempat saya sekolah dulu. ini alamat lengkapnya.

Nama: Rani Sumanti
Alamat: Lingkungan Gambiran No 16 RT 12 RW 03. kelurahan Gunung sugih. kecamatan Ciwandan. kota cilegon.
kode pos: 42477
no hp. 0878 0674 8267

terimakasih, Pak. semoga aksi ini berkah untuk Bapak. :)

Nama : Muhammad Rulianto
Alamat : Jl. Batoro Katong No. 30 Ponorogo-Jawa Timur. Telp (0352) 489171, Kode Pos :63471
No Hp : 085735917510
Fb :
Raullie Gak Ulih-ulihan
e-mail : bsantoso088@gmail.com

koleksi perpustakaan di AKBID HARAPAN MULYA PONOROGO kebanyakan hanya buku-buku pelajaran. Akibatnya para mahasiswa ke sana hanya untuk 2 kepentingan :
*)Meminjam buku pelajaran untuk pegangan
*)Meminjam buku pelajaran untuk tugas
Hal itu membuat mereka jarang ke perpustakaan, paling hanya untuk 2 kepentingan itu. Karena kebanyakan hanya berisi buku-buku pelajaran, di kelas sudah "pusing" liat pelajaran eh pas ke perpustakaan liat itu lagi. Pasti malas jadinya ke perpustakaan. Makanya, kalau koleksi di perpustakaan bisa ditambah semacam buku-buku novel dan semacamnya yang cocok untuk para mahasiswa kebidanan tentu para mahasiswa akan senang ke sana, saat istirahat atau pun pelajaran kosong. Bisa jadi ajang "refreshing" otak juga. Tentu hal itu akan mereka lakukan andaikan koleksi perpustakaan ditambah, tidak hanya berisi buku-buku pelajaran saja.

trimakasih sebelumnya.... ^_^

Nama : Yasin Yusuf
Alamat :Jln DPU no .03 Medeng Bulaksari Bantarsari Cilacap Jawa Tengah
No. HP : 085728683132
Twitter : Aba Nabiel
FB : Aba Nabiel Arimatea
Email : abanabiel2@gmail.com

Assalamualaykum wr wb

Langsung saja untuk perpustakaan yang kami ajukan adalah perpustakaan "RUMAH DUNIA" milik MI Al Falah medeeng Bulaksari Bantarsari,karena kami melihat perpustakaan tsb layak mendapatkan,sebab melihat minat baca anak2 yang tinggi serta minimnya koleksi buku ..bahkan kami sering meminta majalh ke teman2 untuk menambah koleksi..atas pemenuhan permohonan kami,kami sampaikan jazakumulloh akhsanal jaza'
Wassalamu'alaykum..

Nama Asli : Nurotul Islamiyah
Alamat : Kp. Rawa Bugel Rt 01 Rw 10 No 03. kelurahan Marga Mulya, Kecamatan Bekasi Utara 17142.
No HP : 085719359598
Email : aya.bosowa@yahoo.com
Twitter : @Ayaa_isla31
Facebook : Nurotul Islamiyah

Assalamu'alaikum wr wb
Dengan hormat,
Saya ingin mengajukan buku untuk perpustakaan SMP 5 TERBUKA Bekasi, sekolah yang dikhususkan bagi kalangan yang kurang mampu. Sekolah tersebut memiliki ruangan yang tidak terlalu besar/kurang layak. kondisi buku nya pun terlihat kusam dan bukunya berisi tahun2 yang sudah lama. koleksi buku-bukunya pun kurang lengkap. padahal minat baca di SMP 5 TERBUKA Bekasi sangat tinggi. Melihat informasi #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan yang diadakan oleh Pak Edi selaku CEO Diva Press Group, saya berniat untuk membatu siswa/siwi SMP TERBUKA 5 Bekasi.
Demikian profil perpustakaan SMP 5 TERBUKA Bekasi. Atas perhatiannya saya ucapkan terimakasih.

Salam
Nurotul Islamiyah

Nama Asli : Nurotul Islamiyah
Alamat : Kp. Rawa Bugel Rt 01 Rw 10 No 03. kelurahan Marga Mulya, Kecamatan Bekasi Utara 17142.
No HP : 085719359598
Email : aya.bosowa@yahoo.com
Twitter : @Ayaa_isla31
Facebook : Nurotul Islamiyah

Assalamu'alaikum wr wb
Dengan hormat,
Saya ingin mengajukan buku untuk perpustakaan SMP 5 TERBUKA Bekasi, sekolah yang dikhususkan bagi kalangan yang kurang mampu. Sekolah tersebut memiliki ruangan yang tidak terlalu besar/kurang layak. kondisi buku nya pun terlihat kusam dan bukunya berisi tahun2 yang sudah lama. koleksi buku-bukunya pun kurang lengkap. padahal minat baca di SMP 5 TERBUKA Bekasi sangat tinggi. Melihat informasi #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan yang diadakan oleh Pak Edi selaku CEO Diva Press Group, saya berniat untuk membatu siswa/siwi SMP TERBUKA 5 Bekasi.
Demikian profil perpustakaan SMP 5 TERBUKA Bekasi. Atas perhatiannya saya ucapkan terimakasih.

Salam
Nurotul Islamiyah

Assalamualaikum Bang Edi...
Saya bermaksud membuka taman bacaan baru di Desa Jetis kawasan Tempuran, Magelang.
Mengingat lokasi desa yang jauh dari perpustakaan daerah dan masih minim sarana maupun prasarana, saya tergelitik untuk menyalurkan buku-buku (kalau masih ada) dari program Bang Edi ini. Warga desa tersebut mayoritas bekerja sebagai petani dan peternak serta dapat dijumpai sejumlah pelajar SD hingga SMA di sana. Saya berharap hadirnya taman bacaan dapat menjadi media pengembangan diri warga desa tersebut maupun sekitarnya. Berikut data diri saya.
Nama : Fitriana Putri Istiqomah
Alamat : Jl. Waringin 193, Ngentak Murni, Kel. Gelangan, Kec. Magelang Tengah - Magelang 56112
No. HP : 0856 4389 2187
E-mail : fitriana_putrii@yahoo.com
Twitter : @efpei
Facebook : Fitriana Putri Istiqomah
Semoga Allah Swt senantiasa memberikan kesempatan pada Bang Edi untuk terus mengadakan program seperti ini. Terima kasih atas kepedulian Bang Edi.

Nama : Yasin Yusuf
Alamat : jln DPU No 03. Medeng Bulaksari Bantarsari Cilacap Jawa Tengah
No HP : 085728673132
Akun FB : Aba Nabiel Arimatea
Akun Twiter : Aba Nabiel
Email: abanabiel2@gmail.com

Assalamu'alaykum wr wb

perpustakaan yang kami ajukan adalah perpustakaan "RUMAH DUNIA " MI Al Falah medeng Bulaksari Bantarsari ,kami ajukan karena kami lihat perpustakaan ini yang minat baca anak anaknya tinggi,tapi sayang,,koleksi buku2 nya masih kurang,bahkan kami kadang mencari majalah bekas dari teman untuk menambah koleksi.mari tingktkan pengetahuan anak2 untuk mrnuju peradaban lebih baik.amien
Wassalamu'alaykum wr wb

Salam sejahtera
Semoga permohonan saya ini belum terlambat. Saya ingin Diva Press bisa membantu menambah koleksi buku di Pondok Baca Mortir yang dikelola seorang pensiunan PNS bernama Parmanto. Untuk keterangan alamat lengkapnya sebagai berikut :

Parmanto
d.a Pondok Baca Mortir
Jalan Meranti Timur Dalam No 346
Kec Banyumanik Kota Semarang
no kontak : 085641094759

Atas perhatiannya saya ucapkan banyak terima kasih.

Nama Asli : Mokhamad Isro
Alamat : Rt 01 Rw 03, Desa Rantewringin, Kec. Buluspesantren, Kab. Kebumen, Jateng. 54391
No HP : 02875508055
Email : mokh.isro@gmail.com
Facebook : Mokhammad Isro
Perpustakaan : Mi KHR Ilyas Rantewringin, Buluspesantren.

mengingat koleksi buku-buku bacaan di perpustakaan MI KHR Ilyas Rantewringin masih kurang, dengan tingkat minat baca siswa yang cukup baik, maka saya sangat berterimakasih dengan adanya program ini dan sangat menunggu bantuan tersebut. Dengan adanya buku-buku baru tersebut, saya sebagai salah satu tenaga pengajar di sana berharap akan adddanya peningkatan minat baca, peningkatan wawasan dan pengetahuan para siswa

Nama Asli : Asrori
Alamat : Jl.Raya Cemeti Kedokanbunder Wetan Kec.Kedokanbunder Kab.Indramayu Jawa Barat Kode Pos 45283
No HP : 081320479769
Email : asroriaghny@yahoo.co.id
Facebook : Asrori Aghny : https://www.facebook.com

Saya seorang Guru Madrasah Ibtidaiyah AL-BASYARIYAH KEDOKANBUNDER WETAN. merasa kasihan kepada anak didik saya apalagi ketika waktu istirahat, anak-anak lebih banyak bermain dari pada mneggunakan waktunya untuk membaca karena anak merasa bosan dengan buku bacaan yang ada di perpustakaan sekolah sangat terbatas. itu disebabkan karena kurangnya buku bacaan umum yang menarik untuk mendorong minat baca anak-anak. oleh karena itu besar harapan saya bapak mengirimkan buku-buku bacaan umum agar anak semakin tertarik untuk membacanya dan menambah wawasan bagi anak didik saya.

Nama: Abdurrahman Arroisi
Alamat: Jalan Dago Pojok 37/161B, Kel. Dago, Kec. Coblong, Bandung 40135
No HP: 085231133161
Email: armanrois@gmail.com
Twitter: @armanrois
Facebook: Arman Rois

Pak Edi, saya mengajukan satu tempat, yaitu Perpustakaan Himpunan Mahasiswa Sipil ITB. Pembacanya adalah para mahasiswa program studi Teknik Sipil ITB. Dahulu frekuensi pinjam meminjam sangat tinggj. Juga di perpustakaan ini dulu sering diadakan bedah buku untuk menjamin terjadinya diskusi segar dan menarik bagi para anggota himpunan. Namun karena bergantinya anggota himpunan, kegiatan tersebut berhenti. Perpustakaan berhenti beroperasi dan tidak ada lagi diskusi. Buku-buku banyak yg raib.

Setelah anggota berganti lagi, para anggota banyak yg hobi membaca dan diskusi. Kami ingin kegiatan membaca dan diskusi mulai dibudayakan secara serius agar tidak berhenti begitu saja seperti sebelumnya. Diperlukan sarana buku-buku yg berkualitas. Namun, tentu saja, masalah pertama kami adalah tentang biaya pengadaan.

Setelah melihat ini, saya rasa saya ingin mengajukan pula permohonan pengadaan buku kepada Bapak Edi. Dengan buku-buku yg akan Bapak berikan, saya berharap Perpustakaan HMS-ITB semakin baik lagi dan mampu menghasilkan iklim membaca dan diskusi yg berguna bagi perkembangan kami sbg manusia dewasa.

Pada akhirnya, saya mengucapkan teirma kasih banyak atas kemurahan Bapak menyumbangkan buku-buku tsb.

Nama : Dodi Dores
Alamat : Kp. Sukawangi RT. 01 RW. 01 Desa Sukawangi Kec Singajaya Kab Garut (44173)
No : 087718432146
Facebook : dodi.pengembara

Komunitas Ngejah :Berawal dari kepedulian terhadap kampung halaman, segelintir orang yang terdiri dari praktisi pendidikan, santri, ustad, mahasiwa, pelajar serta pemuda setempat mencoba menghimpun diri dalam sebuah ikatan organisasi yang kemudian diberi nama Komunitas Ngejah. Komunitas Ngejah berdiri pada tanggal 15 Juli 2011 bertempat di kampung Sukawangi, desa Sukawangi, kecamatan Singajaya, kabupaten Garut. Pada mulanya, Komunitas Ngejah hanya diisi dengan kegiatan-kegiatan diskusi, berbincang mengenai kondisi kampung halaman serta sekelumit permasalahan di dalamnya. Kegelisahan demi kegelisahan yang lahir dari hasil diskusi sedikit demi sedikit melahirkan pemikiran yang bertolak pada upaya memajukan kampung halaman, baik dari sisi pendidikan, kebudayaan, keagamaan, perekonomian dan sendi kehidupan lainnya.

Sesuai hasil kesepakatan bersama, beberapa hal yang menjadi ladang garap pertama priorotas Komunitas Ngejah adalah berupaya menanamkan minat baca tulis, literasi media, melestarikan seni budaya daerah setempat, ekonomi mandiri bagi pemuda dan masyarakat sekitar, pembinaan keagamaan, serta pelestarian lingkungan hidup. Pemikiran ini bukan tanpa alasan, melainkan setelah melewati proses perenungan dan sharing bersama mengenai kondisi saat ini serta berabagai kemungkinan di masa yang akan datang.

Nama : IKA ERVINA
Alamat : RT/RW.01/02 DUSUN.PENDEM DESA.MANGUNHARJO KEC.NGAWI KAB.NGAWI JAWA TIMUR
FB :IKA ERVINA
Email : ika_rvina@yahoo.com
HP :085748930741

Bismillah,
Assalamu'alaikum Wr. Wb.
kak,saya ika,dari ngawi,. saya mengajukan utk Perpustakaan TPA MASJID IHSAN MOQORROBIN.Awalnya di masjid ini hanya digunakan utk mengaji Tilawati dan AL-Qur’an. Melihat minat baca anak yang tinggi tapi terkendala oleh akses buku yang terbatas,…saya dan anak2 TPA MASJID IHSAN MOQORROBIN, mengharap bantuannya,..

Bantuan yang kakak berikan sangat berarti untuk saya dan anak2 di dusun kami, waalaikum salam wr. wb.

Nama Asli : Delfi Aryanti Putri
Alamat : Kp. Tenggek RT.02/02 Desa Cimande hilir. Kecamatan Caringin. Kabupaten Bogor-Jawa Barat 16730
No HP : 08973454259
Email : delfiaryantiputri@gmail.com
Twitter : - ( Tidak ada )
Facebook : Delfi Aryanti Putri

Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Kepada Yth. Bapak Edi Akhiles dan Penerbit Diva Press yang di insya Allah di rahmati-Nya dan selalu berada dalam lindungan-Nya.

Alhamdulillah saya di pertemukan dengan blog ini yang insya Allah juga bisa membantu saya dan rekan komunitas pencinta buku untuk mendirikan perpustakan umum di daerah kami, sekitar tenggek belum ada perpustakaan umum. Saya sudah lama mengikuti komunitas pecinta buku, kegiatan kami adalah memburu buku-buku di toko buku atau ikut serta ketika ada launcing buku, kebiasaan kami adalah saling bertukar buku dan mendiskusikan tentang isinya. Tak jarang juga kami sering menulis beberapa sinopsis yang kemudian di posting di jejaring sosial antara lain, blog, facebook, dll.

Dalam komunitas pecinta buku, kami semua tidak membatasi siapa saja yang mau gabung. Kami baru bisa merangkul anak-anak remaja SMA hingga kuliahan. Dan dalam komunitas tersebut sudah lama kami mempunyai mimpi untuk mendirikan sebuah rumah baca, untuk menumbuhkan masyarakat yang gemar membaca. Karena betul sekali, semuanya harus di mulai dari kita sendiri, lalu biar nanti orang yang mengikuti. Maka dari itu saya sangat berharap Bapak Edi Akhiles dan segenap rekan dari Penerbit Diva Press bisa membantu mewujudkan mimpi mulia kami dan melancarkan program Bapak yang sangat dahsyaatt ini.

Sukses selalu untuk Bapak dan Diva Press. Semoga di berikan pahala yang melimpah atas program ini, dan di berikan keberkahan hidup di dunia mau pun di akhirat nanti.

Sekian dari saya. Semoga Bapak bisa mempertimbangan dengan baik. Kami para pecinta buku pasti akan sangat menunggu kiriman bukunya. :)

Wassalamu'alaikum Wr.Wb.


Hormat saya


Delfi Aryanti Putri



Nama Asli : Lilis Nurasiah Jamil
Alamat : jalan kapten jamhur, Rt 1 Rw 11, Kelurahan Mekarsari, Kecamatan Banjar, Kota Banjar, Provinsi JAwa Barat
No HP : 085624189151
Email : asyakashi@yahoo.co.id
Facebook : asyakashi

assalamu'alaikum pak edi..
saya sangat terkesan dengan aksi yang bapak lakukan, sungguh ini merupakan sesuatu yang luar biasa. semoga apa yang bapak dan kawan-kawan dapat menjadi contoh bagi kami untuk lebih peduli terhadap semacam ini dan menirunya.
saya tergerak mengajukan ini dengan maksud mendirikan taman bacaan setidaknya di lingkungan saya.
2 tahun yang lalu waktu saya masih sekolah Menengah atas saya dan teman-teman sempet kekurangan referensi tugas dan buku umum. memang ada perpus keliling ke sekolah", hanya saja selama sekolah bukunya itu-itu aja..
kemudan kami coba tanya-tanya, keliling cari perpus, apakah di kota banjar ada perpustakaan kota. ternyata tidak ada sama sekali.
oleh karena itu, dengan harapan yang bapak berikan mudah-mudahan bisa membantu kami melengkapi referensi keilmuan di lingkungan Desa saya yang insyaallah akan di bangun di Jalan kapten jamhur, Rt 1 Rw 11, Kelurahan Mekarsari, Kecamatan Banjar, Kota Banjar.
terimakasih. wassalam

NAMA: DENI SURYANTI
ALAMAT:DSN. BETON RT 02 RW 06 DS. TAWUN KEC. KASREMAN KAB. NGAWI JAWA TIMUR
FB: DENISA AISYAH AISHITERU
EMAIL: DENIS_SA88@YAHOO.CO.ID
HP: 087858310492

BISMILLAHHIRROHMANIRROHIM
ASSALAMU'ALAIKUM WR.WB.
SAYA DARI NGAWI KAK,,SAYA INGIN MENGAJUKAN UNTUK PERPUSTAKAAN TK DAN KELOMPOK BERMAIN 'AISYIYAH 4 NGAWI. HAL INI DIKARENAKAN BUKU YANG TERSEDIA SUDAH SERING DIGUNAKAN UNTUK BERCERITA UNTUK ANAK-ANAK JADI MEMERLUKAN BUKU-BUKU YANG LEBIH BANYAK LAGI UNTUK DIGUNAKAN SEBAGAI PENUNJANG PEMBELAJARAN UNTUK ANAK-ANAK YANG KEBANYAKAN DARI ANAK-ANAK SUKA MENDENGARKAN CERITA. BAIK CERITA BERGAMBAR ATAU SERI. DAN JUGA BUKU-BUKU YANG LAIN UNTUK PENGENALAN ANAK SEPERTI BUKU YANG BERISI ANGKA, ABJAD, ATAU BUKU HURUF HIJAIYAH, DLL.
BUKU YANG AKAN KAKAK BERIKAN NANTINYA AKAN SANGAT BERARTI DAN PASTINYA BERMANFAAT UNTUK SAYA DAN ANAK-ANAK TK. SEBELUMNYA KAMI SAMPAIKAN TERIMA KASIH.
WASSALAMU'ALAIKUM WR.WB

Nama Asli : Awalludin Ghufi dullah Muallif
Alamat : JL Sidikan No 19 A.
No HP : 085852780004
Email : kanjengbungkul@yahoo.com
Twitter : @HUnroyawalludin
Facebook : Kanjeng Tok

assalamualaikum.
Kpd YTH. Kyai edi
Di tempat.
Alhamdulillah, saya ingin mengajukan untuk perpustakan seorang seniman di daerah wirobrajan. perpustakaan yang dibuat dari bambu namun buku sangatkurang dan keteranganya ada di blog sini .http://udinpress.blogspot.com/2013/09/potret-perpustakaan.html?view=flipcard. saya belajar banyak dan ingin meneladani panjenengan, sementara waktu blog saya namakan Udin press karena cita0cita saya ingin membuat penerbitan.
demiokian permohonan saya, JAZA KUMULLAH KHAIRAN KASTIRAN

Nama : Asmita Silitonga
Alamat : Jln.M.Nawi Harhap No.97 Medan,20218
HP : 085358985050
Email : mitha.xilitonga@gmail.com
Twitter : @mitha_xilitonga
FB : Asmita Silitonga

Siang...
Saya sedang merintis sebuah taman bacaan bersama teman saya di rumah sendiri.Karena rumah saya sering dijadikan tempat diskusi bagi teman-teman kuliah dan kebetulan saya juga mengajar less tambahan untuk warga (anak SD,SMP dan SMA) di sekitar rumah.Setiap less,anak-anak membawa sendiri buku pelajaran masing-masing yang saya kira masih sangat minim (karna hanya berpatokan pada 1 buku saja).Maka dari itu,saya mengajukan proposal permintaan buku kepada penerbit DIVA Press..
Terima Kasih......

NAMA: ANDI MUFLIH FADLA TENRI EWA
ALAMAT: PON-PES DARUL ISTIQAMAH MACCOPA-MAROS MAKASSAR SUL-SEL
KODE POS: 90516
NO. HP: 08234987400/087840703000
FB: ANDI LHI TENRI EWA
EMAIL: andi.lhi17@gmail.com

kami sangat berharap bisa di respon permohonan kami ini, terakhir kali kami dapatkan bantuan buku dari pemerintah setempat tahun 2002. kondisi perpustakaan kami saat ini sudah sangat memprihatinkan, buku-buku yang tersisa yang masih sempurna sampulnya sekitar 14 buku, sisanya ada yang hancur karena lembab, dan ada juga yang di makan rayap... saat ini dari pihak sekolah kami sudah menambahkan sikitar 30 buku LKS (lembar kerja siswa). antusias membaca santri di pondok kami sangat besar, sampai-sampai koran bekaspun di perebutkan untuk di baca bergiliran.... kami kekurang buku, kami tak bisa membeli buku-buku baru untuk memenuhi kebtuhan santri di pondok kami.sekiranya permohonan kami ini di respon untuk pengadaan buku-buku baru dari #aksisejutabukugratis dari divapress. semoga amalan kalian terus berlangsung dan sukses duniaakhirat untuk kalian semua, pengolah buku-buku bacaan ini.

Nama : Siti Nurul Aeni
Alamat : Kp. cimahigirang, Rt 20 Rw 06, DEsa cikahuripan Kecamatan Kadudampit Kab. Sukabumi.
No HP : 085723322497
E-mail : nurulaenisiti@gmail.com
Facebook : siti nurul aeni

Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Kpd Yth. Bapak Edi

Alhamdulillah, itu ucapan pertama saya saat menemukan situs ini.
disaat saya sedang mencari bagaimana caranya bisa membuka perpustakaan masyarakat khususnya untuk anak dan remaja di kampung sya. Allah menggerakan saya untuk bergabung di group Facebook Kelas online bimbingan Menulis dan melihat blog Edi Akhiles Blog.
langsung saja ya pak. saya ingin mengajukan perpustakaan masyarakat melihat potensi anak-anak dan remaja yg kurang gemar membaca dikarenakan pasilitas dan kebiasaan. Mungkin dengan adanya fasilitas yang gratis ini saya ingin membiasakan gemar membaca. Alhamdulillah tempat sudah ada. kebetulan di rumah saya ad majlis/ tempat pengajian 3 ruangan (milik pribadi) . dan ruangannya tidak terpakai semuanya. saya rencanakan 1 ruangan itu untuk perpus umum untuk semua kalangan. dan dikelola bersama.
Jazakallah khoiron katsiro

Assalamualaikum.wr.wb.

Nama: Fadilah Kusuma Rosadah
Alamat : Perum Manggeh Anyar jl.sadewa 3 blok A5 No.3 RT.02 RW.13 Lalung Karanganyar, Jawa Tengah, 57751.
No HP ayah: 085642205995
email : kusumarosyadah@gmail.com
FB : fadilah kusuma rosadah

Pak Edi, saya mau mengajukan Perpustakaan Sekolah saya ketika MTs di MTs Negeri Karanganyar, koleksi perpustakaan sekolah MTs saya kebanyakan hanya buku-buku pelajaran, sehingga dulu saya jarang sekali untuk membaca atau meminjam buku diperpustakaan. begitupula dengan teman-teman saya, minat membaca rasanya tidak ada karna sudah bosan dengan buku-buku pelajaran. kalaupun membaca juga tidak ada buku yang menarik yang se usia saya. oleh karena itu, saya mengajukan buku untuk perpustakaan MTs saya dulu, sehingga adik adik kelas saya berwawasan lebih luas dan minat membacanya bertambah.

Semoga pengajuan ini bisa dikabulkan, terima kasih.

Wassalamualaikum.wr.wb.

Nama: Nurfadilah
Alamat: Pakuniran RT/RW 10/03 Maesan Bondowoso 68262 Jawa Timur
HP: 0857 2345 4529
email: diela_sunrise@yahoo.co.id dan Alfindiela@gmail.com
FB: Nurfadilah (Diela)
Twitter: @DielaNurfadilah
Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Saya Diela, selaku pengajar di Yayasan Nurul Hasan Dadapan Bondowoso, berniat meminta bantuan buku-buku kepada DIVA press dikarenakan buku-buku di perpusatakaan kami belum cukup memadai. atas bantuannya kami ucapkan banyak terimakasih, semoga bantuan tersebut bermanfaat bagi santri yaayasan Nurul Hasan khususnya dan bermanfaat bagi masyarakat sekitar umunya. Amieen ya Robbal'alamieen. Wassalamu'alaikum Wr. Wb

Nama: Nurfadilah
Alamat: Pakuniran RT/RW 10/03 Maesan Bondowoso 68262 Jawa Timur
HP: 0857 2345 4529
email: diela_sunrise@yahoo.co.id dan Alfindiela@gmail.com
FB: Nurfadilah (Diela)
Twitter: @DielaNurfadilah
Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Saya Diela, selaku pengajar di Yayasan Nurul Hasan Dadapan Bondowoso, berniat meminta bantuan buku-buku kepada DIVA press dikarenakan buku-buku di perpusatakaan kami belum cukup memadai. atas bantuannya kami ucapkan banyak terimakasih, semoga bantuan tersebut bermanfaat bagi santri yaayasan Nurul Hasan khususnya dan bermanfaat bagi masyarakat sekitar umunya. Amieen ya Robbal'alamieen. Wassalamu'alaikum Wr. Wb

Nama: Nurfadilah
Alamat: Pakuniran RT/RW 10/03 Maesan Bondowoso 68262 Jawa Timur
HP: 0857 2345 4529
email: diela_sunrise@yahoo.co.id dan Alfindiela@gmail.com
FB: Nurfadilah (Diela)
Twitter: @DielaNurfadilah
Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Saya Diela, selaku pengajar di Yayasan Nurul Hasan Dadapan Bondowoso, berniat meminta bantuan buku-buku kepada DIVA press dikarenakan buku-buku di perpusatakaan kami belum cukup memadai. atas bantuannya kami ucapkan banyak terimakasih, semoga bantuan tersebut bermanfaat bagi santri yaayasan Nurul Hasan khususnya dan bermanfaat bagi masyarakat sekitar umunya. Amieen ya Robbal'alamieen. Wassalamu'alaikum Wr. Wb

Kami ingin mengajukan untuk #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN
Nama : Rumah Baca Asma Nadia Garut
Alamat : Kp. Hegarmanah rt. 04 Rw. 11 Desa Talagasari Kec. Kadungora Kab. Garut 44153
HP : 085320029951
email: rbagarut@gmail.com
Facebook: Rumah Baca AsmaNadia Garut
Twitter: @RBAGarut

Sekilas Rumah Baca Asma Nadia berawal dari pengajian sore anakanak kampung. Perlu adanya terobosan untuk meningkatkan baca, maka kami dipercaya untuk mendirikan sebuah perpustakaan dhuafa di kampung kami.
Ada beberapa program untuk mendukung dunia literasi ini. Tak hanya sekedar membaca buku saja. Tapi, kami mencoba membaca juga lingkungan setempat. Dengan cara memberikan santunan kepada mereka anak yatim piatu dan dhuafa.

Saat ini, kami sedang membangun Pondok Kreatif & Pesantren Impian Asma Nadia, yang akan dijadikan sebagai Pusat Pembelajaran Kreatif, rumah Inap Yatim Piatu Dhuafa

Demikian sekilas profil RBA Garut
Volunteer,
Roni Yusron Fauzi

nama asli : Nur Akhmad S.Pd. I
alamat : Jln Nanggulan 46 Kutowinangun Tingkir Salatiga 50742
No HP : 085741220956
email : afathza@gmail.com
akun FB : Nur Akhmad; www.facebook.com/nur.akhmad.9

assalamu'alaikum pak edy, semoga diberkahi Allah selalu
Saya mau mendaftarkan dua tempat untuk untuk program #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN (MARI BERBUAT SESUATU), semoga masih bisa ikut, karena informasi yang terlambat.
Tempat yang pertama adalah PAUD Marsudi Rini yang bertempat Klampeyan Noborejo. melalui program ini, kami berharap tempat tersebut tidak hanya ramai untuk kegiatan PAUD semata, namun bisa menerikan manfaat lebih dengan memnjadi Taman bacaan bagi masyarakat Noborejo khususnya untuk kalangan anak anak dan pelajar mengingat belum adanya taman bacaan, tentu banyak skali mnanfaat yang akan bisa didapat. harapannya dengan adanya taman bacaan tersebut, mereka bisa mengisi waktu luangnya dengan kegiatan positif, membaca buku yang akan menambah wawasan daripada sekadar bermain atau membuang waktu untuk aktifitas yang kurang bermanfaat.

Nama : Nur Akhmad S.Pd.I
Alamat : jln. nanggulan 46 Kutowinangun Tingkir Salatiga 50742 Jawa tengah
no.hp : 085741220956
email : afathza@gmail.com
facebook : nur akhmad ; www.facebook.com/nur.akhmad.9?ref=tn_tnmn

Assalamu'alaikum, Pak edy yang semoga diberkahi selalu, saya ingin mendaftarkan dua tempat untuk program #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN (MARI BERBUAT SESUATU), semoga masih bisa, saya terlambat mendapat informasi tenntang program ini. tempat pertama yg saya ajukan adalah PAUD Marsudi Rini yang bertempat di klampeyan desa Noborejo Argomulyo Salatiga. melalui program ini, besar harapan kami untuk menjadi PAUD ini lebih bermanfaat dengan tambahan buku sehingga bisa menjadi taman bacaan bagi masyarakata noborejo, khususnya untuk anak-anak dan pelajar, mengingat tidak adanya taman bacaan di desa tersebut. tentu banyak manfaat yang bisa didapat. selain meningkat minat baca, menambah wawasan, dan yang tidak kalah penting memberikan pilihan aktivitas positif bagi pelajar atau anak2 di desa tersebut, merka mempunyai tempat untuk menambah ilmu, dan terhindar dari pergaulan negatif, semoga Allah membalas kebaikan untuk bapak Edy dan juga rekan2. Jazakumullah khoir.

Nama: Nur Akhmad
Alamat: jln. Nanggulan 46 Kutowinangun Tingkir Salatiga 50742
HP: 085741220956
FB: Nur Akhmad ; www.facebook.com/nur.akhmad.9?ref=tn_tnmn

Tempat kedua yang saya ajukan adalah PIJAR nurul Fikri (pendampingan belajar) yang dikelola oleh LAZiS (lembaga Amil Zakat Al Ihsan) Jateng Cab. Salatiga. Pijar merupakan program yang ditujukan untuk anak2 yatim, maupun anak dhuafa. Selain belajar berbagai macam pelajaran sekolah, anak-anak juga belajar tentang agama, dan keterampilan lainnya. namun sayangnya jumlah buku baik pelajaran, maupun lainnya masih terbatas. tentu dengan tambahan buku tersebut, mampu menambah minat anak2 untuk mengikuti program Pijar tersebut. akhir kata, kami ucapkan terimaksih teriring doa, semoga Allah membalas dengan sebaik2nya balasnya. wassalamu'alaikum...

Nama : Anis Widiarini
Alamat : Ds. Gemarang RT. 02 RW. 02 Kec. Kedunggalar Kab. Ngawi Kode pos 63254
No HP : 08123422512
Email : aniswidiarini@yahoo.com
Faceboo: Anis Widiarini

Alhamdulillah, kami sangat bersyukur dengan adanya aksi sejuta buku gratis untuk taman bacaan ini, karena sy bersama teman-teman di desa kami sedang merintis berdirinya sebuah taman baca "RBA Tunas Cendekia " untuk masyarakat di desa kami terutama untuk anak-anak dan remajanya. Agar generasi muda desa kami memiliki kegiatan yang positif dan memiliki kebiasaan membaca sejak dini. Semoga niat baik kami bisa segera terwujud dengan bantuan dari DivaPress, serta teriring doa semoga DivaPress semakin jaya dn makin banyak buku lagi yang dibagikan untuk masyarakat Indonesia. Semoga berkah :)

Assalamualaikum.wr.wb.. berikut ini saya sampaikan profil singkat perpustakaan yang ingin saya ajukan, ini data diri saya:

Nama asli : Ilma Yulianti, S.Pd
Alamat : Jalan Karacak No. 69 Rt. 04 Rw. 28 Kec. Kota Kulon Kab. Garut
No HP : 082321031434
email : yulianti_july17@yahoo.com
akun FB : Ilma Yulianti

Sekilas tentang profil perpustakaan yang diajukan adalah Perpustakaan (TPA) Madrasah Diniyah Plus Al Furqon. Saya telah mengajar di TPA ini kurang lebih tiga tahun lebih lamannya. Sekolah ini terdiri dari empat kelas dan satu kelas yang disebut Ta’jiziyah. Kelas ini khusus untuk anak berumur lima tahun sampai enam tahun yang belum bisa mengaji ataupun mengenal tentang huruf hijaiyah. Sekolahnya dimulai dari jam 14.30 – 17.00. Kegiatan belajar pembelajaran dibagi menjadi dua. Jam pertama dari jam 14.30 – 15.30, kemudian dilanjutkan sholat ashar dan istirahat, dari 15.30 – 16.00. Lalu dilanjutkan kembali jam kedua.
Disela-sela waktu istirahat, siswa kelas 1, 2, atau pun kelas 3 selalu saja meluangkan waktu untuk membaca sebuah buku. Dan perpustakaan itu berada di ruang guru, karena buku yang dimiliki hanya sedikit, jadi di simpan di lemari buku yang biasanya menyimpan buku guru di Madrasah ini. Meskipun buku yang dimiliki hanya sedikit (kamus bergambar bahasa Inggris, kisah Nabi-nabi, kisah tauladan Nabi-nabi, Kisah Qorun), mereka tak bosan membacanya, sampai mereka hafal ceritanya. Pernah mereka bertanya padaku, “Bu, ada buku lain ga Bu,, ini terus,, pengen yang baru ceritanya Bu,..”. dan aku hanya bisa menjawab, “Ngga ada Nak,,, hanya itu Nak,, Insya Allah nanti beli lagi ya,, untuk sementara ini saja dulu ya Nak,, Do’akan ya Nak mudah-mudahan dapat rizki untuk beli buku di perpustakaan Al-Furqon ya??”, dan mereka pun mengangguk sambil menyimpan kembali buku yang telah mereka baca. Sayang sekali, buku yang dimiliki tak cukup banyak untuk dibaca.
Untuk itu saya membuat pengajuan ini untuk perpustakaan MDP. Alfurqon Garut.
Teriring doa semoga DivaPress semakin maju dan makin jaya, saya sangat berharap pengajuan perpustakaan yang saya ajukan bisa disetujui. Untuk pengiriman buku bisa dilakukan ke alamat rumah saya untuk selanjutnya akan saya antar ke perpustakaan penerima.

Demikian dan terima kasih banyak. Salam volunteer! :)

Wassalamualaikum.wr.wb..

Assalamualaikum.wr.wb.. berikut ini saya sampaikan profil singkat perpustakaan yang ingin saya ajukan, ini data diri saya:

Nama asli : Ilma Yulianti, S.Pd
Alamat : Jalan Karacak No. 69 Rt. 04 Rw. 28 Kec. Kota Kulon Kab. Garut
No HP : 082321031434
email : yulianti_july17@yahoo.com
akun FB : Ilma Yulianti

Sekilas tentang profil perpustakaan yang diajukan adalah Perpustakaan (TPA) Madrasah Diniyah Plus Al Furqon. Saya telah mengajar di TPA ini kurang lebih tiga tahun lebih lamannya. Sekolah ini terdiri dari empat kelas dan satu kelas yang disebut Ta’jiziyah. Kelas ini khusus untuk anak berumur lima tahun sampai enam tahun yang belum bisa mengaji ataupun mengenal tentang huruf hijaiyah. Sekolahnya dimulai dari jam 14.30 – 17.00. Kegiatan belajar pembelajaran dibagi menjadi dua. Jam pertama dari jam 14.30 – 15.30, kemudian dilanjutkan sholat ashar dan istirahat, dari 15.30 – 16.00. Lalu dilanjutkan kembali jam kedua.
Disela-sela waktu istirahat, siswa kelas 1, 2, atau pun kelas 3 selalu saja meluangkan waktu untuk membaca sebuah buku. Dan perpustakaan itu berada di ruang guru, karena buku yang dimiliki hanya sedikit, jadi di simpan di lemari buku yang biasanya menyimpan buku guru di Madrasah ini. Meskipun buku yang dimiliki hanya sedikit (kamus bergambar bahasa Inggris, kisah Nabi-nabi, kisah tauladan Nabi-nabi, Kisah Qorun), mereka tak bosan membacanya, sampai mereka hafal ceritanya. Pernah mereka bertanya padaku, “Bu, ada buku lain ga Bu,, ini terus,, pengen yang baru ceritanya Bu,..”. dan aku hanya bisa menjawab, “Ngga ada Nak,,, hanya itu Nak,, Insya Allah nanti beli lagi ya,, untuk sementara ini saja dulu ya Nak,, Do’akan ya Nak mudah-mudahan dapat rizki untuk beli buku di perpustakaan Al-Furqon ya??”, dan mereka pun mengangguk sambil menyimpan kembali buku yang telah mereka baca. Sayang sekali, buku yang dimiliki tak cukup banyak untuk dibaca.
Untuk itu saya membuat pengajuan ini untuk perpustakaan MDP. Alfurqon Garut.
Teriring doa semoga DivaPress semakin maju dan makin jaya, saya sangat berharap pengajuan perpustakaan yang saya ajukan bisa disetujui. Untuk pengiriman buku bisa dilakukan ke alamat rumah saya untuk selanjutnya akan saya antar ke perpustakaan penerima.

Demikian dan sekali lagi terima kasih banyak. Salam volunteer! :)

Wassalamualaikum.wr.wb..
Reply

Assalamualaikum.wr.wb.. berikut ini saya sampaikan profil singkat perpustakaan yang ingin saya ajukan, ini data diri saya:

Nama asli : Ilma Yulianti, S.Pd
Alamat : Jalan Karacak No. 69 Rt. 04 Rw. 28 Kec. Kota Kulon Kab. Garut
No HP : 089630860838
email : yulianti_july17@yahoo.com
akun FB : Ilma Yulianti

Sekilas tentang profil perpustakaan yang diajukan adalah Perpustakaan (TPA) Madrasah Diniyah Plus Al Furqon. Saya telah mengajar di TPA ini kurang lebih tiga tahun lebih lamannya. Sekolah ini terdiri dari empat kelas dan satu kelas yang disebut Ta’jiziyah. Kelas ini khusus untuk anak berumur lima tahun sampai enam tahun yang belum bisa mengaji ataupun mengenal tentang huruf hijaiyah. Sekolahnya dimulai dari jam 14.30 – 17.00. Kegiatan belajar pembelajaran dibagi menjadi dua. Jam pertama dari jam 14.30 – 15.30, kemudian dilanjutkan sholat ashar dan istirahat, dari 15.30 – 16.00. Lalu dilanjutkan kembali jam kedua.
Disela-sela waktu istirahat, siswa kelas 1, 2, atau pun kelas 3 selalu saja meluangkan waktu untuk membaca sebuah buku. Dan perpustakaan itu berada di ruang guru, karena buku yang dimiliki hanya sedikit, jadi di simpan di lemari buku yang biasanya menyimpan buku guru di Madrasah ini. Meskipun buku yang dimiliki hanya sedikit (kamus bergambar bahasa Inggris, kisah Nabi-nabi, kisah tauladan Nabi-nabi, Kisah Qorun), mereka tak bosan membacanya, sampai mereka hafal ceritanya. Pernah mereka bertanya padaku, “Bu, ada buku lain ga Bu,, ini terus,, pengen yang baru ceritanya Bu,..”. dan aku hanya bisa menjawab, “Ngga ada Nak,,, hanya itu Nak,, Insya Allah nanti beli lagi ya,, untuk sementara ini saja dulu ya Nak,, Do’akan ya Nak mudah-mudahan dapat rizki untuk beli buku di perpustakaan Al-Furqon ya??”, dan mereka pun mengangguk sambil menyimpan kembali buku yang telah mereka baca. Sayang sekali, buku yang dimiliki tak cukup banyak untuk dibaca.
Untuk itu saya membuat pengajuan ini untuk perpustakaan MDP. Alfurqon Garut.
Teriring doa semoga DivaPress semakin maju dan makin jaya, saya sangat berharap pengajuan perpustakaan yang saya ajukan bisa disetujui. Untuk pengiriman buku bisa dilakukan ke alamat rumah saya untuk selanjutnya akan saya antar ke perpustakaan penerima.

Demikian dan sekali lagi terima kasih banyak. Salam volunteer! :)

Wassalamualaikum.wr.wb..
Reply

saya juga mau dong gimana caranya???

Nama: Eri Nur Fadlilah
Alamat: Perum Pemda DIY P38, Banjardadap rt 05, Potorono, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta. 55196
No. HP: 085643605076
Email: mberiaza@yahoo.co.id
Twitter: @mberiaza
FB: Eri Noer F

Kami dari TPA Al Muhajirin membutuhkan buku-buku yang berhubungan dengan agama,cerita anak, dan ilmu pengetahuan. Saat ini kami belum memiliki koleksi buku-buku tersebut. Buku-buku tersebut nantinya akan kami letakkan di perpustakaan TPA Al Muhajirin agar menambah pengetahuan santri-santri kami yang kebanyakan merupakan anak usia sekolah. Kami ingin membudayakan gemar membaca sejak dini dalam diri mereka. Semoga Pak Edi bisa mewujudkan keinginan kami. Terima kasih

Nama: Eri Nur Fadlilah
Alamat: Perum Pemda DIY P38, Banjardadap rt 05, Potorono, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta. 55196
No. HP: 085643605076
Email: mberiaza@yahoo.co.id
Twitter: @mberiaza
FB: Eri Noer F

Kami dari TPA Al Muhajirin membutuhkan buku-buku yang berhubungan dengan agama,cerita anak, dan ilmu pengetahuan. Saat ini kami belum memiliki koleksi buku-buku tersebut. Buku-buku tersebut nantinya akan kami letakkan di perpustakaan TPA Al Muhajirin agar menambah pengetahuan santri-santri kami yang kebanyakan merupakan anak usia sekolah. Kami ingin membudayakan gemar membaca sejak dini dalam diri mereka. Semoga Pak Edi bisa mewujudkan keinginan kami. Terima kasih

Nama : Nurul Alfin
Alamat : Griya Kebon Jaya Jl. Panglima Sudirman kav. 64 RT. 07 RW.06 Kel.Kebonagung Kec. Purworejo Kota Pasuruan Jawa Timur 67116
No HP : 085749905060
Facebook : Nurul Alfin ; https://www.facebook.com/nurul.alfin.77
email : nurul.alfin.77@facebook.com
Pepustakaan yang direkomendasikan adalah perpustakaan sekolah saya, yaitu sekolah berupa madrasah aliyah negeri. Saya ingin pengunjung perpustakaan tidak merasa bosan dan sering berkunjung. Jadi, diharapkan tidak hanya buku pelajaran saja. Terima kasih.

Assalamu’alaikum..
Sebelum saya memperkenalkan diri, perkenankan saya untuk mengamini doa pak edi diatas.
Semoga, niat tulus pak edi dapat balasan pahala yang berkah dari Allah. Amin.
Dan semoga, buku yang diberikan oleh pak edi dan rekan rekan dapat bermanfaat dan dapat menjadi amal jariyah yang di berkahi pula oleh Allah. Amin.

Nama saya: Fieryanti Kamaril K
Alamat: Jl. Rasamala Utara V / 132A, Srondol Wetan, Banyumanik, Semarang.
No HP: 08562777317 a/n Dinda (Ketua Pelaksana)
Email: fieryanti@yahoo.com
Twitter: fieryantii

Pak Edi yang selalu dalam Lindungan Allah, saya adalah salah satu kru Lembaga Pers Mahasiswa Dimensi yang berada di Politeknik Negeri Semarang. Sebagai sebuah LPM, kami sangat memperhatikan keadaan sosial disekitar kami, di Semarang pada umumnya dan di Politeknik Negeri Semarang pada khususnya.
Beberapa waktu lalu, kami sempat mengamati kegemaran membaca pada masyarakat, terutama pada anak-anak. Setelah kami amati, kami sangat prihatin karena minat baca yang ada pada masyarakat terutama pada anak-anak sangatlah rendah. Setelah kami amati, ada beberapa faktor yang menyebabkan minat baca masyarakat rendah yaitu, ketidaktertarikan mereka pada buku, mereka lebih tertarik pada gadgets, kurang menariknya buku bacaan dan adapula yang kekurangan buku sebagai fasilitas mereka untuk membaca dan menambah ilmu. Untuk itu, pada bulan Februari tahun 2014 mendatang kami sepakat untuk mengadakan acara “Book Giving”. Acara tersebut adalah realisasi program kerja kami untuk membantu masyarakat terutama anak-anak agar mereka menjadi gemar membaca karena tercukupinya fasilitas yang nantinya kami berikan.
Untuk objek yang akan kami tuju adalah MI AL KHAERIYAH Jabungan di Kelurahan Jabungan, Kecamatan Tembalang, Semarang. Kami sangat prihatin kepada SD tersebut karena walau terletak di kecamatan Tembalang yang merupakan daerah perkotaan dan sentra mahasiswa dari Universitas Diponegoro, Universitas Pandanaran, Politeknik Negeri Semarang, dan Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang namun mereka tidak terjangkau oleh publik dan akses ke SD Jabungan cukup sulit karena agak terpelosok. Perpustakaan di SD Jabungan pun sangatlah memperhatinkan karena tidak adanya rak buku yang terisi oleh buku-buku. Yang ada hanyanlah buku-buku lama yang minim yang telah sobek maupun terkena rayap.
Demikian penjelasan dan surat permintaan dari saya mewakili LPM Dimensi. Atas perhatian dan kerjasama dari bapak edi dan rekan-rekan kami ucapkan terimakasih. :)

Nama Asli : Samsiati, S. KM
Alamat : Jalan Kuncen 2, RT 2 RW 2 No 23, Desa Kuwurejo, Kecamatan Kutoarjo, Kabupaten Purworejo, 54251
No HP : 089669724255
Email : uhibbuka_fillah@yahoo.co.if
Twitter : @Samsiati Pustakawan
Facebook : Samsiati Uhibbukafillah

Alhamdulillah, saya pernah mengajukan untuk Perpustakaan SDIT Bina Amal Semarang tempat saya bekerja. dan sekarang ingin mengajukan untuk Taman Bacaan Pondok Al-Pethung. samping rumah orang tua saya di Purworejo.
Pondok ini sudah 8 tahun berdiri. Alhamdulillah kondisinya lebih baik. Meski terbuat dari bambu semua, tapi cukup nyaman untum mengaji. di rak belakang pondok ada bebrapa buku yang biasa dibaca santrinya. jumlahnya tidak seberapa, akan tetapi antusian untuk membacanya tinggi. terbukti dengan buku yang lusuh karena sering dibaca santri seara bergantian. letak pondok yang dekat dengan sawah membuat nyaman untuk bersantai sambil baca buku. tak hanya santri, bebrapa siswa yang rumahnya dekat dengan pondok sering mampir untuk bersantai dan baca buku. Ada beberapa siswa yang mengerjakan PR di pondok. Adik saya juga santri di pondok itu. Ia menjadi santri sejak TK. Sekarang kelas 3 SD. Jumlah santrinya sekitar 100 an. Jamaah sholatnya dari anak anak sampai tua. Pondok kecil itu bisa memuat jamaah sholat maksimal 100 an. Pembacanya rentang TK sampai SD. Untuk warga jarang yang membaca karena sibuk bertani di sawah. Harapa saya, aksi sejuta buku busa hadir di tengah santrinya sehingga menambah wawasan tentang dunia lain yang tidak hanya berkutat tentang agama. Terima kasih sebelumnya Sang Akhiles. Semoga Bang Akhiles makin banyak istrinya, eh bukan, makin banyak rejekinya. Hehe. dan selalu dalam keberkahan Alloh serta mimpi mimpi yang mulia segera terwujud dan memberi banyak senyum serta manfaat kepada orang lain. Terima Kasih.

Nama: Afrizal Kholis A
Alamat: Dsn. Ngemplak RT 05/ RW 01 Desa Sidorejo, Kec. Karangjati, Kab. Ngawi, Kode Pos: 63284
HP: 085791243477
Email: next.fian@gmail.com
Fb: Afrizal Kholis A

Assalamualaikum Wr. Wb.
Pak Edi, disini saya mau mengajukan buku untuk perpustakaan Sekolah Dasar di desa saya. Sekarang saya berumur hampir 21 tahun, dulu waktu saya masih SD, sekolah saya belum memiliki perpustakaan, jadi selama 6 tahun di SD saya belum pernah yang namanya masuk perpustakaan. Sekarang, di SD tempat saya sekolah ini sudah ada perpustakaan, tetapi koleksi bukunya masih sedikit. Maka dari itu saya ingin menyalurkan aksi sejuta buku gratis ini kepada sekolah SD tersebut.
Terima kasih..

Nama: Afrizal Kholis A
Alamat: Dusun ngemplak RT 05 RW 01, Desa Sidorejo, Kec. Karangjati, Kab. Ngawi, Kode pos 63284
HP: 085791243477
FB: Afrizal Kholis A

Assalamu'alaikum Wr. Wb
Pak edi, saya mengajukan buku untuk perpustakaan Sekolah Dasar di desa saya. Sekarang saya berumur hampir 21 tahun, dulu waktu saya masih SD belum ada perpustakaannya, sekitar 3 tahun belakangan ini baru ada perpustakaannya tetapi koleksi bukunya masih sedikit. Maka dari itu, besar harapan saya permohonan ini dapat terwujud, supaya anak-anak SD akrab dengan perpustakaan dan tentunya akan menambah pengetahuan mereka..
Terima kasih..

Nama: Ahmad Izzah Saifullah
Alamat: Kompleks Pesantren Aitam Indonesia: Jl. Solo-Semarang Km.4,2, Dusun Kalangan, Desa Ngasem, Colomadu, Karanganyar, Jawa Tengah
HP: 087835139174
twitter: @MbahDipa
FB: Wong Urip

Buku2 yg ada akan disumbangkan ke Rumah Baca Aitam, yang masih dalam proses pembentukan dan belum diresmikan, tetapi minat dari pembaca yang berasal dari kalangan anak2 sangat patut diapresiasi, salah satunya dengan penyediaan bahan bacaan yang memadai.
Mudah2an setiap usaha kita untuk mendapat 'kebaikan' Allah permudahkan, kurang lebihnya terimakasih saya ucapkan setulusnya.

Nama : FUAD SIROJUDIN
Alamat : Ds Sariyoso RT.02/01 Kec /Kab. Wonosobo Kode Pos 56317
No HP : 085292282209
e-mail : theradcod@yahoo.co.id
theradcod@gmail.com
facebook : fuad sirojudin

Saya adalah pengelola perpustakaan PUSPA SARI desa Sariyoso dan Perpustakaan Bima SD N 1 Sapuran...
Sama seperti yang lain kendala yang terjadi adalah mengenai koleksi... meski kami pernah py prestasi sbg juara perpustakaan tingkat kabupaten namun kondisi koleksi kami jelas masih kurang... variasi koleksi yang ada pun masih sangat minim. sering pengunjung yang datang menanyakan koleksi yang baru mana? tp apalah daya karena keterbatasan yang ada dan dukungan dr pihak terkait memang kurang jadi kami mohon sumbangan bukunya...

terima kasih atas kiriman bukunya utk SMAN Jogoroto telah sampai dengan selamat. Untuk plasma saya belum mengecek sudah tiba atau belum di rumah plasma

Nama: Samrin
Alamat: Sumingkir, Desa Bantarbarang RT04/RW08, Kecamatan Rembang, Kab Purbalingga. Kode Pos 53356
Profil Singkat Perpustakaan Mini OSIS SMAN 1 Rembang Purbalingga
Saya adalah guru baru di SMAN 1 Rembang, Purbalingga. Selain mengajar, saya juga diamanahi sebagi pembina OSIS. Selama ini, sebagian besar pengurus OSIS hanya terfokus pada aktifitas keorganisasian, seperti penyelenggaraan event-event atau kegiatan kesiswaan yang lainnya. Sehingga budaya membacanya masih minim.
Dari fenomena itu dan dari hasil diskusi dengan para pembina OSIS, kemudian munculah gagasan untuk mendirikan perpustakaan mini OSIS. Tujuan berdirinya perpustakaan mini OSIS adalah untuk menumbuhkan minat baca pengurus OSIS pada khususnya dan siswa SMA N 1 Rembang pada umumnya.
Tepat pada tanggal 13 desember 2013, lahirlah perpustakaan mini OSIS SMA N 1 Rembang. Perpustakaan tersebut mengambil tempat di Ruang OSIS SMA N 1 Rembang. Selama ini koleksi buku yang ada masih sedikit dan hanya mengandalkan dari buku-buku koleksi Guru pembina dan pengurus OSIS. Meskipun masih sedikit koleksi bukunya, namun antusiasme pengurus OSIS untuk membacanya cukup besar. Sembari berdiskusi atau mempersiapkan agenda kesiswaan, pengurus OSIS kini bisa menyelingi dengan aktifiyas membaca buku. Selain itu, kehadiran perpustakaan mini OSIS kini juga mampu menarik siswa umum. Karena buku-buku yang tersedia lebih bervariasi dibanding dengan perpustakaan sekolah yang lebih banyak buku-buku pelajaran.
Tentunya, dengan semakin banyak koleksi akan semakin menambah keanekaragaman bahan bacaan serta meningkatkan wawasan. Aamiin

Nama: Arrizqiya Auliaur Rahmah
Alamat: Kp. Parigi RT 01/ RW 07 Ds. Ciparay Kec. Ciparay Kab. Bandung 40381 Jawa Barat
Email: qeeya.aulia@gmail.com
HP: 085795904743
FB: Arrizqiya Aulia
Twitter: @arrizqiya

Rumah baca kami merupakan salah satu RBA dari sekian banyak RBA (Rumah Baca Asma Nadia) yang ada di Indonesia. Sasaran pembaca kami sebenarnya tidak dibatasi usia, namun setelah beroperasi selama hampir 3 bulan, ternyata pembaca didominasi oleh anak-anak usia sekolah dasar, menengah dan atas. Dengan bertambahnya buku-buku ada di rumah baca ini, diharapkan bisa terus menerus menjaga semangat adik-adik pembaca untuk membaca. Selain itu, tetap terjaganya informasi terbaru yang bisa diakses para pembaca. Oleh karena itulah, kami sangat berterimakasih kepada Diva Press dan Pak Edy yang telah berkenan berbagi informasi dan bantuan lainnya.

Assalamualaikum, perkenalkan saya Yuni. Saya bermaksud mengajukan perpustakaan desa yang dibangun oleh salah satu teman saya, seorang TKI di Korea. Perpustakaan ini terletak di Desa Sentul, Grisikan, Batang. Mohon bantuan buku untuk anak-anak yang berada di desa tersebut. Selama ini buku yang ada hasil dari patungan teman-teman pekerja melalui donasi dan juga uang pribadi teman saya. Perpustakaan dikelola oleh adik dan ibu teman saya ini. Selain buku, disiapkan komputer dan tenaga pengajar untuk mengajari anak-anak cara mengoperasikan program komputer. Besar harapan saya, agar perpustakaan teman saya ini bisa mendapat bantuan buku. Terima kasih atas bantuannya.

PERPUSTAKAAN DESA SENTUL
DESA :SENTUL RT 05 /RW 03
KEC.GRINGSING
KAB.BATANG
JAWA TENGAH
NAMA : WIDI SETIAWAN
No Hp : 085642686094
FB : Ovy Pujangga
FB : Yuniasih Purwanti Twitter : @yuniarastya

Muhammad Aminudin
Alamat : Desa Losari RT 04 / RW 01 Kec. Rembang Kab. Purbalingga KP. 53356
No. HP : 085227770189
Email : aminudin_guruseni@yahoo.co.id
Facebook : Aryuni Aminudin

"Lentera Pustaka." Semula nama "Lentera Pustaka" hanya untuk memberi "tenger" pada buku koleksi pribadi yang saya miliki. Namun demikian atas saran seorang rekan nama tersebut digunakan untuk nama taman bacaan yang tengah kami rintis. Rencananya taman bacaan ini akan dibuka untuk umum, siapa saja boleh membaca atau meminjam di taman bacaan ini. Namun sementara ini kami hanya mewadahi buku untuk para pembaca dari kalangan anak-anak, pemuda, dan rekan-rekan guru.
Alhamdulillah antusiasme dari rekan-rekan luar biasa, hampir setiap sore selalu ada yang mampir untuk membaca-baca buku atau surat kabar harian.
Permasalahnnya, penambahan koleksi bukunya masih sangat terbatas. Kami masih sangat kekurangan khusunya untuk buku-buku pengetahuan umum termasuk buku populer dan karya sastra. Hal ini menjadikan kami khawatir "Lentera Pustaka" redup di tengah jalan. Memang sementara kami sangat tertolong dengan hadirnya surat kabar lokal. Setidaknya masih menjadi daya tarik bagi rekan-rekan untuk mampir dan berdiskusi bagaimana membesarkan taman bacaan ini.
Karenanya, #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan, sangat kami harapkan untuk ambil bagian agar lentera yang telah kami nyalakan tetap menyala. Warisilah kami 100 buku agar lentera itu tetap manyala.


Nama TBM : Taman Belajar Tresna Sinau
Alamat : Desa Kaliwedi RT O1/01 Kec Kebasen Kab.Banyumas
Pengurus : 20 0rang ( pelajar,mahasiswa,umum )
Pembaca : Masyarakat setempat yang membutuhkan pengetahuan lewat
buku,para pelajar,pedagang,tukang angkring,marketing,penganggur,anak2,dll
Aktifitas : Diskusi,Wiraswasta bersama,bimbingan belajar gratis,Seni Opera dan Musik
tradisional ,pengembangan diri,kegiatan dakwah lewat radio komunitas Radio
Qolbu 106.6 FM dll
Contac : Rayhan Syahputra
HP : 083 844 289 085
Email : musicianarea@gmail.com
FB : arya al-ghazali

Asalamualaikum wr wb
Kami Taman Belajar Tresna sinau bermaksud untuk mengajukan permohonan bantuan berupa bahan bacaan berupa buku untuk mengisi perpustakaan kami yang ditujukan untuk masyarakat setempat
Mohon sekali bantuannya
Terimakasih
Berikut kami sertakan proposal
Wasalamualaikum wr.wb


Rayhan s
Pengurus Organisasi Tresna Sinau
ALAMAT : DESA KALIWEDI RT 01 RW 01 KECAMATAN KEBASEN KABUPATEN BANYUMAS
CONTAC : 083 844 289 085
email : musicianarea@gmail.com
fb : arya al-ghazali

Nama : Irvan Mulyadie
Alamat : KPPT, Jl. Otto Iskandardinata No.2 Kota Tasikmalaya Jawa Barat
HP : 081802128581
Email : irvan_mulyadie@yahoo.co.id
Facebook : https://www.facebook.com/irvan.mulyadie
Twitter : @irvanmulyadie

Assalamualaikum Wr Wb.
Kami dari Barak Seni Tasik yang berlokasi di kelurahan Linggajaya, Kec.Mangkubumi, komplek perumahan padat penduduk yang banyak sekali anak-anak dan pemudanya yang putus sekolah. Dan mereka lebih mengutamakan kerja pada pabrik-pabrik di sekitar dalam usia dini. Kondisi seperti ini cukup memprihatinkan. Mengingat pendidikan seakan terabaikan. Namun kondisi ekonomilah yang membuat keadaan seperti ini tak terhindarkan.
Barak Seni Tasik berdiri sejak tahun 2003. Mendirikan Rumah Baca adalah agenda yang sejak 3 tahun lalu dirintis, diupayakan dan terus disosialisasikan. Sementara ini buku yang kami miliki berasal dari kantong anggota Barak Seni Tasik dan donatur tak mengikat.
Hanya saja, buku-buku yang ada di tempat kami masih terbatas, sehingga kami sangat mengharapkan donasi buku dari #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN.
Adapun target pembaca : anak-anak, Remaja, Dewasa
Demikian permohonan dari kami. Atas perhatiannya dan bantuannya kami ucapkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr Wb.




Wassalamu'alaikum, wr.wb

Nama Asli : Irvan Mulyadie
d/a Alamat : KPPT, Jl.Otto Iskandardinata No.2 Kota Tasikmalaya-Jawa Barat
No HP : 081802128581
Email : irvanmulyadie@gmail.com
Twitter : @irvanmulyadie

Assalamualaikum Wr Wb.
Kami dari Barak Seni Tasik yang berlokasi di kelurahan Linggajaya, Kec.Mangkubumi, komplek perumahan padat penduduk yang banyak sekali anak-anak dan pemudanya yang putus sekolah. Dan mereka lebih mengutamakan kerja pada pabrik-pabrik di sekitar dalam usia dini. Kondisi seperti ini cukup memprihatinkan. Mengingat pendidikan seakan terabaikan. Namun kondisi ekonomilah yang membuat keadaan seperti ini tak terhindarkan.
Barak Seni Tasik berdiri sejak tahun 2003. Mendirikan Rumah Baca adalah agenda yang sejak 3 tahun lalu dirintis, diupayakan dan terus disosialisasikan. Sementara ini buku yang kami miliki berasal dari kantong anggota Barak Seni Tasik dan donatur tak mengikat.
Hanya saja, buku-buku yang ada di tempat kami masih terbatas, sehingga kami sangat mengharapkan donasi buku dari #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN.
Adapun target pembaca : anak-anak, Remaja, Dewasa
Demikian permohonan dari kami. Atas perhatiannya dan bantuannya kami ucapkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr Wb.

Nama Asli : Irvan Mulyadie
d/a Alamat : KPPT, Jl.Otto Iskandardinata No.2 Kota Tasikmalaya-Jawa Barat
No HP : 081802128581
Email : irvanmulyadie@gmail.com
Twitter : @irvanmulyadie

Assalamualaikum Wr Wb.
Kami dari Barak Seni Tasik yang berlokasi di kelurahan Linggajaya, Kec.Mangkubumi, komplek perumahan padat penduduk yang banyak sekali anak-anak dan pemudanya yang putus sekolah. Dan mereka lebih mengutamakan kerja pada pabrik-pabrik di sekitar dalam usia dini. Kondisi seperti ini cukup memprihatinkan. Mengingat pendidikan seakan terabaikan. Namun kondisi ekonomilah yang membuat keadaan seperti ini tak terhindarkan.
Barak Seni Tasik telah berdiri sejak tahun 2003. Mendirikan Rumah Baca adalah agenda yang sejak 3 tahun lalu dirintis, diupayakan dan terus disosialisasikan. Sementara ini buku yang kami miliki berasal dari kantong anggota Barak Seni Tasik dan donatur tak mengikat.
Hanya saja, buku-buku yang ada di tempat kami masih terbatas, sehingga kami sangat mengharapkan donasi buku dari #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN.
Adapun target pembaca : anak-anak, Remaja, Dewasa
Demikian permohonan dari kami. Atas perhatiannya dan bantuannya kami ucapkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr Wb.

Nama Asli : Hanan Hanapi
Alamat : Pon. pes Darussalam Ngesong sengon Jombang
No HP : 085762584882
Email : hanapi102365@gmail.com
Fb: Hanafi kIhsan


Saya Mengikuti program ini karena saya ingin membuat baksos yang sasarannya itu sekolah dasar rapahombo, pojok klitih plandaan jombang. sekolah ini benar - benar sangat butuh bantuan buku - buku bacaan untuk anak SD ketika saya melakukan penelitian disana belum tersedia perpustakaan, sekolah saja terkadang murid2nya tidak menggunakan sepatu, ya karena dusun ini memang dusun terpencil di daerah jombang. fikir saya, dengan mengadakan baksos ini saya dapat membatu merealisasikan cita - cita negara untuk mencerdaskan anak bangsa.
terimakasih sebelumnya.

Nama Asli : Hanan Hanapi
Alamat : Pon. pes Darussalam Ngesong sengon Jombang
No HP : 085762584882
Email : hanapi102365@gmail.com
Fb: Hanafi kIhsan


Saya Mengikuti program ini karena saya ingin membuat baksos yang sasarannya itu sekolah dasar rapahombo, pojok klitih plandaan jombang. sekolah ini benar - benar sangat butuh bantuan buku - buku bacaan untuk anak SD ketika saya melakukan penelitian disana belum tersedia perpustakaan, sekolah saja terkadang murid2nya tidak menggunakan sepatu, ya karena dusun ini memang dusun terpencil di daerah jombang. fikir saya, dengan mengadakan baksos ini saya dapat membatu merealisasikan cita - cita negara untuk mencerdaskan anak bangsa.

Nama : Anton Sutoto
Alamat : Desa Bebel RT 05 RW 02 Kec. Wonokerto Kabupaten Pekalongan 51153
No HP : 085642541209
Email : anton.sutoto@yahoo.com
Blogsport : http://tbmannur.blogspot.com/
Facebook : anton sutoto

Taman bacaan An Nur berada di satu komplek Sekolah ( Kelompok Bermain, Roudhotul Atfhal/TK, MI/SD, TPQ & MDA).
Taman bacaan ini untuk melayani semua lapisan masyarakat, terutama untuk orang tua pengantar anak-anaknya yang belajar di sekolah An Nur.
Segala buku bacaan tidak kami batasi.

Nama: Rona Sofia Ulya
Alamat: Puri Baru-Pati kec. Pati, kab. Pati jln. Taman makam pahlawan rt.04 rw.04 59113
HP: 08985981986
twitter: @ronasvalia
FB: Rona Shofia Ulya

assalamu’alaikum. Pak edi, untuk taman baca yang saya ajukan ini adalah taman bacaan pesantren Al-aziz Puri-Pati. Taman baca ini untuk saat ini berisikan buku-buku yang berbahasa arab dan berbahasa indonesia hanya 20% saja. Saya ingin mengembangkan taman baca di pesantren ini menjadi luas dan bisa dibaca semua penghuni pesantren dari anak-anak tingkat SD-Mahasiswa serta Masyarakat sekitar.

Nama: Rona Sofia Ulya
Alamat: Puri-Pati kec. Pati, kab. Pati jln. Taman makam pahlawan rt.04/04 59113
HP: 08985981986
twitter: @ronasvalia
FB: Rona Shofia Ulya

assalamu’alaikum. Pak edi, untuk taman baca yang saya ajukan ini adalah taman bacaan pesantren Al-aziz Puri-Pati. Taman baca ini untuk saat ini berisikan buku-buku yang berbahasa arab dan berbahasa indonesia hanya 20% saja. Saya ingin mengembangkan taman baca di pesantren ini menjadi luas dan bisa dibaca semua penghuni pesantren dari anak-anak tingkat SD-Mahasiswa serta Masyarakat sekitar.

Nama Asli : Devi Murti Prakastiwi
Alamat : Pakel RT 06 RW 04, Hargosari, Tanjungsari, Gunungkidul, Yogyakarta 55881
No HP : 087838177087
Email : devimurti@gmail.com; devimurti.prakastiwi@yahoo.co.id
Twitter : @devimurti
Facebook :Devi Murti Prakastiwi; devimurti@rocketmail.com; https://www.facebook.com/devi.prakastiwi

Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Senang sekali adanya program aksi sejuta buku gratis ini. Saya ingin mengajukan untuk rintisan taman baca masyarakat di desa saya. Mengingat tingkat kesadaran membaca yang masih sangat rendah dan tidak adanya fasilitas yang mendukung seperti perpustakaan umum maupun keliling, saya berkeinginan untuk merintis taman bacaan ini. Awalnya memang sedari dulu ada niatan untuk merintisnya, mulai dari mengoleksi buku pribadi dulu, maka dengan adanya program ini akan sangat membantu sekali. Target saya untuk taman baca ini adalah untuk anak-anak, remaja, dan orang tua karena mereka membutuhkan banyak bacaan. Saya ingin mereka menjadi cinta membaca, berwawasan luas, dan tidak hanya berpikir secara tradisional.
Demikian Pak Edi, semoga rejekinya semakin barokah dan terima kasih udah bikin program ini. Semoga saya termasuk yang beruntung bisa mendapatkan buku-bukunya.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb

Nama: Rona Sofia Ulya
Alamat: Puri-Pati kec. Pati, kab. Pati jln. Taman makam pahlawan rt.04/04 59113
HP: 08985981986
twitter: @ronasvalia
FB: Rona Shofia Ulya

assalamu’alaikum. Pak edi, untuk taman baca yang saya ajukan ini adalah taman bacaan pesantren Al-aziz Puri-Pati. Taman baca ini untuk saat ini berisikan buku-buku yang berbahasa arab dan berbahasa indonesia hanya 20% saja. Saya ingin mengembangkan taman baca di pesantren ini menjadi luas dan bisa dibaca semua penghuni pesantren dari anak-anak tingkat SD-Mahasiswa serta Masyarakat sekitar.

Nama Asli : Devi Murti Prakastiwi
Alamat : Pakel RT 06 RW 04, Hargosari, Tanjungsari, Gunungkidul, Yogyakarta 55881
No HP : 087838177087
Email : devimurti@gmail.com; devimurti.prakastiwi@yahoo.co.id
Twitter : @devimurti
Facebook :Devi Murti Prakastiwi; devimurti@rocketmail.com; https://www.facebook.com/devi.prakastiwi

Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Senang sekali adanya program aksi sejuta buku gratis ini. Saya ingin mengajukan untuk rintisan taman baca masyarakat di desa saya. Mengingat tingkat kesadaran membaca yang masih sangat rendah dan tidak adanya fasilitas yang mendukung seperti perpustakaan umum maupun keliling, saya berkeinginan untuk merintis taman bacaan ini. Awalnya memang sedari dulu ada niatan untuk merintisnya, mulai dari mengoleksi buku pribadi dulu, maka dengan adanya program ini akan sangat membantu sekali. Target saya untuk taman baca ini adalah untuk anak-anak, remaja, dan orang tua karena mereka membutuhkan banyak bacaan. Saya ingin mereka menjadi cinta membaca, berwawasan luas, dan tidak hanya berpikir secara tradisional.
Demikian Pak Edi, semoga rejekinya semakin barokah dan terima kasih udah bikin program ini. Semoga saya termasuk yang beruntung bisa mendapatkan buku-bukunya.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb

Nama: Rona Sofia Ulya
Alamat: Puri-Pati kec. Pati, kab. Pati jln. Taman makam pahlawan rt.04/04 59113
HP: 08985981986
twitter: @ronasvalia
FB: Rona Shofia Ulya

assalamu’alaikum. Pak edi, untuk taman baca yang saya ajukan ini adalah taman bacaan pesantren Al-aziz Puri-Pati. Taman baca ini untuk saat ini berisikan buku-buku yang berbahasa arab dan berbahasa indonesia hanya 20% saja. Saya ingin mengembangkan taman baca di pesantren ini menjadi luas dan bisa dibaca semua penghuni pesantren dari anak-anak tingkat SD-Mahasiswa serta Masyarakat sekitar.

Nama: Rona Sofia Ulya
Alamat: Puri-Pati kec. Pati, kab. Pati jln. Taman makam pahlawan rt.04/04 59113
HP: 08985981986
twitter: @ronasvalia
FB: Rona Shofia Ulya

assalamu’alaikum. Pak edi, untuk taman baca yang saya ajukan ini adalah taman bacaan pesantren Al-aziz Puri-Pati. Taman baca ini untuk saat ini berisikan buku-buku yang berbahasa arab dan berbahasa indonesia hanya 20% saja. Saya ingin mengembangkan taman baca di pesantren ini menjadi luas dan bisa dibaca semua penghuni pesantren dari anak-anak tingkat SD-Mahasiswa serta Masyarakat sekitar.

Nama: Rona Sofia Ulya
Alamat: Puri-Pati kec. Pati, kab. Pati jln. Taman makam pahlawan rt.04/04 59113
HP: 08985981986
twitter: @ronasvalia
FB: Rona Shofia Ulya

assalamu’alaikum. Pak edi, untuk taman baca yang saya ajukan ini adalah taman bacaan pesantren Al-aziz Puri-Pati. Taman baca ini untuk saat ini berisikan buku-buku yang berbahasa arab dan berbahasa indonesia hanya 20% saja. Saya ingin mengembangkan taman baca di pesantren ini menjadi luas dan bisa dibaca semua penghuni pesantren dari anak-anak tingkat SD-Mahasiswa serta Masyarakat sekitar.

Nama: Achmad Ari Saputra
Alamat: Jl. Tirto Utomo No.23 Ds.Landungsari Kec.DAU Malang 65151, Jawa Timur
HP: 085732315536
twitter: @ayyie_yakoesa
FB: Achmad Ari Saputra

Kami "Sahabat Insan Cita" memiliki komitmen dalam membudayakan kebiasaan membaca dikalangan generasi muda terutama untuk anak-anak panti asuhan di kota Malang. Sudah 3 bulan rutinitas menyumbangkan buku ke panti asuhan yang ada di kota Malang. Buku-buku sumbangan biasanya didapat dari relawan yang ingin ikut berpartisipasi, namun jumlahnya tidak banyak. Oleh karena itu kami bermaksud untuk mendukung secara penuh #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN untuk membudayakan kebiasaan membaca bagi kalangan anak-anak panti asuhan.

Salah satunya adalah panti asuhan sunan giri malang, saya bertekad untuk mewujudkan dan merealisasikan impian para anak asuh yaitu dengan memperbanyak referensi bacaan guna melanjutkan pendidikan mereka kejenjang yang lebih tinggi. Setelah itu meningkatlah jumlah anak yatim piatu dan tidak mampu atau anak asuh yang mendaftar untuk ikut serta dibina agar menjadi manusia yang berguna bagi nusa dan bangsa terlebih pada kedua orang tua dan agamanya. Adapun jumlah anak asuh yang dibina di asrama “Sunan Giri” setiap tahunnya mengalami pasang surut, sejak berdiri hingga kini telah tercatat di buku induk Yayasan Panti Asuhan “Sunan Giri” sebanyak 302 Anak Asuh. Begitulah gambaran kecil dalam mengelola Panti Asuhan tersebut. Dan berharap dapat menjadi sasaran utama dalam aksi ini untuk kategori buku-buku anak.

Terima kasih :)

Assalamu’alaikum..
Sebelum saya memperkenalkan diri, perkenankan saya untuk mengamini doa pak edi diatas.
Semoga, niat tulus pak edi dapat balasan pahala yang berkah dari Allah. Amin.
Dan semoga, buku yang diberikan oleh pak edi dan rekan rekan dapat bermanfaat dan dapat menjadi amal jariyah yang di berkahi pula oleh Allah. Amin.

Nama saya: Fieryanti Kamaril K
Alamat: Jl. Rasamala Utara V / 132A, Srondol Wetan, Banyumanik, Semarang.
No. HP : 08562777317 a/n Dinda (Ketua Pelaksana)
Email: fieryanti@yahoo.com
Twitter: fieryantii

Pak Edi yang selalu dalam Lindungan Allah, saya adalah salah satu kru Lembaga Pers Mahasiswa Dimensi yang berada di Politeknik Negeri Semarang. Sebagai sebuah LPM, kami sangat memperhatikan keadaan sosial disekitar kami, di Semarang pada umumnya dan di Politeknik Negeri Semarang pada khususnya.
Beberapa waktu lalu, kami sempat mengamati kegemaran membaca pada masyarakat, terutama pada anak-anak. Setelah kami amati, kami sangat prihatin karena minat baca yang ada pada masyarakat terutama pada anak-anak sangatlah rendah. Setelah kami amati, ada beberapa faktor yang menyebabkan minat baca masyarakat rendah yaitu, ketidaktertarikan mereka pada buku, mereka lebih tertarik pada gadgets, kurang menariknya buku bacaan dan adapula yang kekurangan buku sebagai fasilitas mereka untuk membaca dan menambah ilmu. Untuk itu, pada bulan Februari tahun 2014 mendatang kami sepakat untuk mengadakan acara “Book Giving”. Acara tersebut adalah realisasi program kerja kami untuk membantu masyarakat terutama anak-anak agar mereka menjadi gemar membaca karena tercukupinya fasilitas yang nantinya kami berikan.
Untuk objek yang akan kami tuju adalah MI AL KHAERIYAH Jabungan di Kelurahan Jabungan, Kecamatan Tembalang, Semarang. Kami sangat prihatin kepada SD tersebut karena walau terletak di kecamatan Tembalang yang merupakan daerah perkotaan dan sentra mahasiswa dari Universitas Diponegoro, Universitas Pandanaran, Politeknik Negeri Semarang, dan Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang namun mereka tidak terjangkau oleh publik dan akses ke SD Jabungan cukup sulit karena agak terpelosok. Perpustakaan di SD Jabungan pun sangatlah memperhatinkan karena tidak adanya rak buku yang terisi oleh buku-buku. Yang ada hanyanlah buku-buku lama yang minim yang telah sobek maupun terkena rayap.
Demikian penjelasan dan surat permintaan dari saya mewakili LPM Dimensi. Atas perhatian dan kerjasama dari bapak edi dan rekan-rekan kami ucapkan terimakasih. :)

Nama Lengkap : HISHAMUDDIN
Alamat : Jl. kh Fakhruddin BindungII Lenteng Barat Lenteng Sumenep Madura.
No HP : 085785354008
Email : KABBHANIE@YAHOO.CO.ID

2)Perpustakaan Sekolah, koleksi perpustakaan sekolah SMK saya buku2 kuliah jadi anak agak males untuk ke perpustakaan krana gk nymbung trus bhasanya yg terlalu tinggi

Hal itu membuat mereka jarang ke perpustakaan sekolah, paling hanya untuk ngerumpi atau sekedar melepas penat . Karena kebanyakan hanya berisi buku-buku pelajaran, di kelas sudah "pusing" liat pelajaran eh pas ke perpustakaan liat itu lagi. Pasti malas jadinya ke perpustakaan. Makanya, kalau koleksi di perpustakaan bisa ditambah semacam buku-buku novel dan semacamnya yang cocok untuk para remaja tentu para siswa akan senang ke sana, saat istirahat atau pun pelajaran kosong daripada berkeliaran tidak jelas mending ke perpustakaan. Bisa jadi ajang "refreshing" otak juga. Tentu hal itu akan mereka lakukan andaikan koleksi perpustakaan ditambah, tidak hanya berisi buku-buku pelajaran saja :)

Profil RumahBaca Nurul Qur’an
“Jelajahi Dunia dengan Membaca”
Membaca merupakan suatu kegiatan yang dapat menambah wawasan dan mengasah otak untuk semua orang. Kegiatan membaca (teks, literatur) yang dibiasakan sejak dini (baca: anak-anak) sesuai kemampuan dapat merangsang kreativitas dan semangat rasa ingin tahu seseorang.
Sang penguasa alam Allah SWT pun telah memerintahkan untuk banyak membaca. Dalam Al-Qur’an surah Al-Alaq: 1 telah diperintahkan: “Iqro..” yang artinya: “Bacalah”.
Namun tidak semua kalangan di negeri ini dapat merasakan kemudahan memperoleh buku atau jenis literatur lainnya. Kesulitan ekonomi, sulitnya akses menuju pusat literasi, persaingan dengan aneka hiburan lain (misalnya game center) ataupun masih tak terjangkaunya harga buku/majalah, termasuk tak membudayanya kegiatan membaca di sekitar, menjadi sekian dari banyak alasan mengapa tak semua orang dekat dengan kegiatan membaca yang bermanfaat ini.
Rumah Baca Nurul Qur’an merupakan Taman Bacaan Masyarakat (TBM) yang hadir dengan tujuan mulia, yaitu memberi wadah alternatif yang menyediakan buku-buku bacaan untuk anak-anak dan dewasa.
Berawal dari keinginan kami berdua (saya dan istri) mempunyai ruang khusus untuk perpustakan pribadi, tapi setelah berpikir panjang, maka kami jadikan ruang tersebut menjadi rumah baca untuk umum. Dengan niatan semoga bisa bermanfaat bagi orang banyak.

STRUKTUR PENGURUS RUMAH BACA
 Nama Lembaga : Rumah Baca “Nurul Qur’an”
 Visi : Menjelajah isi dunia dengan membaca
 Misi : Menciptakan masyarakat yang gemar membaca
 Ketua : Kuswatun Kasanah
 Sekretaris : Shobirin
- Alamat : Dusun Kedaton RT 003 RW 009 Desa Lerankulon Kec. Palang Kab. Tuban 62391 Jawa Timur
Kontak : Shobirin ( Hp 085746151379)
Email: fawwazs16@gmail.com
TUJUAN
• Meningkatkan minat baca pada masyarakat (anak-anak, remaja, orangtua)
• Menambah wawasan masyarakat
• Memberikan kegiatan positif kepada lingkungan sekitar Rumah Baca Nurul Qur’an

PENGATURAN OPERASIONAL RUMAH BACA
Agar roda Rumah Baca bisa berjalan baik dan kontinyu, maka pengelolaan langsung kami kelola sendiri. Untuk mekanisme pengelolan Rumah Baca akan buka setiap hari dari jam 15:00 sampai jam 21:00 yang dilakukan oleh pengurus Rumah Baca
Bantuan buku-islami, buku cerita dan majalah serta dana , bisa langsung dialamatkan ke alamat berikut:
Atas Nama Rumah Baca Nurul Qur’an
Alamat: Dusun Kedaton RT 003 RW 009 Desa: Lerankulon Kec. Palang
Kab.Tuban 62391 Jawa Timur

Assalamualaikum.wr.wb..
Yang terhormat Bapak Edi

Saya ingin mendaftarkan Taman Bacaan Masyarakat Di rumah saya sendiri.
Berikut Biodata saya :

Nama : Minanul Aziz
Alamat : Jalan Manijah IV No.2 Rt.02 Rw.04 Desa Klampok Kec. Wanasari Kab. Brebes Provinsi Jawa Tengah Kode POS 52252
No. HP : 0856 4271 5211
Email : djibril.angel@gmail.com
Fb : Minan Aziz , Url Fb : www.facebook.com/azmadesign

Saya ingin mendaftarkan Taman Bacaan Masyarakat “AZMA” di Desa Klampok Kec. Wanasari Kabupaten Brebes. Taman bacaan ini saya gagas sendiri di tempat tinggal saya sendiri, mengingat minat baca masyarakat khususnya anak-anak di tempat tinggal saya sangat tinggi serta ditempat saya belum mendapatkan buku bacaan yang memadai dan menunjang. Perpustakaan disekolah mereka sayang terbatas dan koleksinya juga sedikit. Kemudian dari segi finansial tingkat rata-rata ekonominya juga rendah.

Untuk itu saya membuat pengajuan ini untuk Taman Bacaan Masyarakat “AZMA” agar minat bacaan anak-anak ditempat saya tetap tinggi dengan adanya buku tambahan. Saya memohon kepada Bapak Edi dan Diva Press untuk saling berbagi dengan ke dermawanannya menyalurkan buku ke sebuah desa kami.

Besama ini kami memanjatkan doa semoga DivaPress semakin maju dan menjadi penerbit terdepan negeri ini, saya sangat berharap pengajuan yang saya ajukan bisa disetujui. Untuk pengiriman buku bisa dilakukan ke alamat rumah saya.


Demikian dan sekali lagi terima kasih banyak.

Wassalamualaikum.wr.wb..

Assalamualaikum.wr.wb..
Yang terhormat Bapak Edi

Saya ingin mendaftarkan Taman Bacaan Masyarakat Di rumah saya sendiri.
Berikut Biodata saya :

Nama : Minanul Aziz
Alamat : Jalan Manijah IV No.2 Rt.02 Rw.04 Desa Klampok Kec. Wanasari Kab. Brebes Provinsi Jawa Tengah Kode POS 52252
No. HP : 0856 4271 5211
Email : djibril.angel@gmail.com
Fb : Minan Aziz , Url Fb : www.facebook.com/azmadesign

Saya ingin mendaftarkan Taman Bacaan Masyarakat “AZMA” di Desa Klampok Kec. Wanasari Kabupaten Brebes. Taman bacaan ini saya gagas sendiri di tempat tinggal saya sendiri, mengingat minat baca masyarakat khususnya anak-anak di tempat tinggal saya sangat tinggi serta ditempat saya belum mendapatkan buku bacaan yang memadai dan menunjang. Perpustakaan disekolah mereka sayang terbatas dan koleksinya juga sedikit. Kemudian dari segi finansial tingkat rata-rata ekonominya juga rendah.

Untuk itu saya membuat pengajuan ini untuk Taman Bacaan Masyarakat “AZMA” agar minat bacaan anak-anak ditempat saya tetap tinggi dengan adanya buku tambahan. Saya memohon kepada Bapak Edi dan Diva Press untuk saling berbagi dengan ke dermawanannya menyalurkan buku ke sebuah desa kami.

Besama ini kami memanjatkan doa semoga DivaPress semakin maju dan menjadi penerbit terdepan negeri ini, saya sangat berharap pengajuan yang saya ajukan bisa disetujui. Untuk pengiriman buku bisa dilakukan ke alamat rumah saya.


Demikian dan sekali lagi terima kasih banyak.

Wassalamualaikum.wr.wb..

Assalamualaikum.wr.wb.. pak Edi yth, trimakasih telah memberikan kesempatan bagi kami untuk menambah wawasan ilmu. berikut saya sampaikan profil singkat data diri saya untuk pengajuan buku :

Nama asli : Mohammad Taufiq Hidayat
Alamat : Masjid Jami Al Inayah, GK 3 no. 785 iromejan yogyakarta
No HP : 08997361439
Email : opik_hebat@yahoo.co.id
Akun FB : Mohammad Taufiq Hebat ;https://www.facebook.com/opik.kimouz

Assalamualaikum Wr. Wb.Yth. Pak Edi, disini saya mau mengajukan 2 tempat :1) Perpustakaan Masjid Jami Al Inayah, ini merupakan perpustakaan yang sudah lama vakum, karena bukunya yang sedikit dan kurang kompleks, padahal di masjid ini ada banyak anak2 TPA dan remaja masjid yang cukup aktif serta jamaah masjid yang selalu hadir untuk sholat dari berbagai kalangan dan usia. saya berharap bisa ada tambahan buku yang bisa dibaca oleh anak2 ,remaja,dan umum. sehingga bisa menarik mereka untuk bisa lebih sering ke masjid dan memperoleh hal yang lebih bermanfaat dari pada kemasjid hanya untuk main2,, terimakasih,, :)

Assalamualaikum.wr.wb..

Nama asli : Mohammad Taufiq Hidayat
Alamat : Masjid Jami Al Inayah, GK 3 no. 785 iromejan yogyakarta
No HP : 08997361439
Email : opik_hebat@yahoo.co.id
Akun FB : Mohammad Taufiq Hebat ;https://www.facebook.com/opik.kimouz

Assalamualaikum Wr. Wb. Pak Edi, saya mau mengajukan untuk perpustakaan kedua yang beralamat di Jl. Sugeng Jeroni no.6 Jokteng Kulon Yogyakarta, tempat ini merupakan Sekretariat MASYARAKAT TEGAL JOGJA (MASTEJO) yang baru sebulan kemarin diresmikan, acara yang biasa kami lakukan di sekretariat lama yaitu pengajian rutin(mahasiswa dan orang tua dari latar belakang yang berbeda ) main2 disekret, dan kumpul2 makrab mahasiswa tegal yang baru kuliah dijogja, dan alhamdulilah sampai sekarang anggotanya yang terdata sekitar 116 orang baik yang aktif maupun kurang aktif, saya terdorong untuk menjadikan sekretariat ini lebih bermanfaat daripada hanya untuk kumpul2 mahasiswa saja untuk main PS, Kartu dll, karena tidak tersedianya buku2 atau sumber ilmu lainnya yang bisa dipelajari, untuk itu saya berencana membuat taman baca(perpustakaan kecil) didalam sekretariat tersebut,,

Besama ini kami memanjatkan doa semoga DivaPress semakin maju dan menjadi penerbit terdepan negeri ini, saya sangat berharap pengajuan yang saya ajukan bisa disetujui. trimakasih,, :)

Wassalamualaikum.wr.wb..

Assalamu'alaikum

Nama: Nurhidayati
Alamat :Sekretariat FLP Wilayah Sumatera Selatan. Jl. Srijaya Negara No. 75 RT. 71 Kel. Bukit Lama Kecamatan Ilir Barat I Palembang.
HP : 08982029347
Email : ida_asy.syifa@yahoo.co.id
Twitter : @NSyifa88
FB : Langit Biru

Taman bacaan FLP Sumsel ini sebenarnya baru berdiri, dilatarbelakangi kondisi lapangan dimana minat baca yang masih rendah dan referensi buku-buku yang terkadang sulit dicari. Jika mau mencari buku-buku referensi tidak jarang harus memesan secara online dan menitip kepada orang-orang yang berada di luar daerah, seperti Jogja, Jakarta ataupun bandung. Melihat kondisi inilah pengurus FLP wilayah Sumatera Selatan ingin sedikit membantu menjadi fasilitator menumbuhkan minat baca, menjadi sarana pelengkap untuk buku-buku yang dibutuhkan masyarakat. Membaca postingan ini menjadi semangat kami untuk mewujudkan keinginan kita bersama, agar masyarakat Indonesia cerdas, berdaya guna. untuk itu, kami mohon bantuan pengadaan buku kepada penerbit diva press untuk membantu kami. Semoga, bentuk bantuannya berkah. Terimakasih. Wassalamu'alaikum.

Nama Asli : Asrori
Alamat : Jl.Raya Cemeti RT.10 RW. 02Kedokanbunder Wetan Kec.Kedokanbunder Kab.Indramayu Jawa Barat Kode Pos. 45283
No HP : 081320479769
Email : asroriaghny@yahoo.co.id
Facebook : https://www.facebook.com
saya guru MI AL-BASYARIYAH Kedokanbunder Wetan merasa perihatin melihat anak didik, kalau beristirahat banyak waktu yang terbuang hanya untuk bermain, itu dikarenakan kurangnya minat baca anak, setelah di teliti melalui pertanyaan kepada anak kurangnya minat baca anak tersebut dikarenakan kurangnya perbendaharaan buku bacaan di ruang perpustakaan. karena koleksi buku perpustakaan yang dimiliki hanya buku-buku pelajaran saja,sedangkan buku bacaan umum hanya beberapa saja. oleh karena itu kiranya Bapak mengirimkan buku buku umum untuk menarik minat baca anak dan menambah wawasan anak.Sebelumnya saya ampaikan terima kasih atas perhatian dan kiriman buku Bapak.

Nama asli : Adam Fadli Hiladayat S. Sy
Alamat : Jl. Kol.Sugiyono No.61 Rt 009 Rw 004 Desa Cipari Kecamatan Cipari Kabupaten Cilacap Jawa Tengah 53262
No Hp: 085726158881
e-mail : adamasmo@gmail.com
twitter :@Asfadzihni
Facebook : Adam Asmo Kulho
blog : motivasidanrefleksi.blogspot.com

terima kasih sekali bapak Edi Akhiles atas informasi dan bantuan yang sangat membantu kami dan seluruh masyarakat indonesia dalam pemenuhan hazanah keilmuan
saya mengajukan permohonan buku ini untuk masyarakat di daerah saya yang memang mayoritas sebagai buruh tani, sehingga untuk hal buku bacaan dan buku2 informasi sangat sulit untuk mendapatkannya. saya dan rekan rekan pemuda mempunyai harapan besar yakni memiliki perpustakaan rakyat yang bisa menyediakan berbagai macam buku untuk dikonsumsi baik untuk kalangan anak kecil, remaja, maupun dewasa. saya dan rekan rekan . berusaha mewujudkannya dengan cara mengumpulkan buku2 yang pernah dimiliki ketika sekolah maupun kuliah untuk dikumpulkan jadi satu dan ditaruh di perpustakaan rakyat tersebut. namun hingga saat ini buku2 yang kami miliki di perpustakaan hanya bisa dihitung dengan jari, karena mayoritas mayarakat di daerah kami menginjak bangku sekolah hanya sampai bangku SMA. alangkah bahagianya kami apabila bapak Edi Akhiles berkenan menyumbangkan sebagian bukunya ke perpustakaan kecil kami, agar masyarakat di desa kami yakni masyarakat desa cipari kabupaten cilacap bisa mengetahui berbagai informasi dari buku2 yang bapak hibahkan. disamping bisa mengurangi kebodohan juga sebagai amal mencerdaskan kehidupan bangsa sebagaimana yang tertuang di pembukaan UUD 1945.

dari kami cukup sekian
kurang lebihnya mohon maaf
wallahul muwaffieq ilaa aqwamith thorieq
wassalamualaikum wr.wb

Nama : Junaidi
Alamat : PP Al Ishlah, Jl Raya No 17 - 19 Dadapan Grujugan Bondowoso
E-Mail : taichi.master25@gmail.com
FB : MA Al Ishlah
Twitter : asyarie_94
NO HP : 085231535677
assalamualaikum. selamat pagi pak edi, perpustakaan yayang saya tujukan adalah untuk perpustakaan MA Al-Ishlah sendir, tempat saya mengajar, selama ini sangat minim mungkin yang kami punya hanya berbagai buku pelajara saja, sedang untuk buku yang lain layaknya novel, buku inspiratif, termasuk juga buku motifasi yang selama ini sangat kami butuhkan, mungkin dengan adnya aksi sejuta buku ini para siswa kami dapat memiliki dan menambah wawasan yang dalam tentang ilmu yang ada di luat sana. Banyak keluhan sebenarnya, mereka sudah sering menyatakan kebosanan mereka untuk buku-buku yang ada di sini, sangat sayang sekali punya minat belajar tapi tak dapat mengimplementasikan minat mereka, untuk ini saya mohonkan agar dapat menerima program ini, dan insyaallah semua dapat digunakan sebagaimana mestinya, sebaik-baik teman adalah buku.terimakasih.

Nama TBM : TRESNA SINAU
Alamat : Desa Kaliwedi RT 01/01 Kompleks Eks Gedung Radio
Kec.Kebasen Kab Banyumas
Kode Pos : 53172
Pengurus : 15 orang
Pembaca : 20-25 pembaca perminggu , 1-10 orang/hari
Penanggung Jwb :Rayhan Syahputra
HP : 083-844-289-085
FB : Arya Al-Ghazali
Email :musicianarea@gmail.com

Nama: Rona Sofia Ulya
Alamat: Puri-Pati kec. Pati, kab. Pati jln. Taman makam pahlawan rt.04/04 59113
HP: 08985981986
twitter: @ronasvalia
FB: Rona Shofia Ulya

assalamu’alaikum. Pak edi, untuk taman baca yang saya ajukan ini adalah taman bacaan pesantren Al-aziz Puri-Pati. Taman baca ini untuk saat ini berisikan buku-buku yang berbahasa arab dan berbahasa indonesia hanya 20% saja. Saya ingin mengembangkan taman baca di pesantren ini menjadi luas dan bisa dibaca semua penghuni pesantren dari anak-anak tingkat SD-Mahasiswa serta Masyarakat sekitar.

Salam Inspirasi
Kepada Mas Edi_Akhiles dan Isteri tercinta
di Singgasana kenikmatan berbagai antar sesama.

Assalamu alaikum Wr Wb

Perkenankan saya ikut merasakan anugerah (inspirasi) anda.

Nama: Ali Makhrus
Alamat: Godongan Rt 028 Rw 003 Desa Purworejo Kecamatan Geger Madiun Jawa Timur
Hp: 0858 5088 4109
Fb: Ali Caqiel (Ali Makhrus Jack S)
tweet: @IbnBoniranAmana

Sehubungan dengan gerakan sejuta buku oleh Saudara Edi_Akhiles, Izinkan kami untuk terlibat misi kemanusian dan edukasi ini.

Dusun kami merupakan tempat masyarakat dengan basis Ekonomi Petani dan TKI/TKW. Banyak anak anak seusia TK sampai SMA kurang banyak control dan didikan dari orang Tua. Mengingat hidup laya petani yang biasa –biasa saja. menyebabkan banyak yang ketika jadi pemuda atau pemudi pergi keluar negeri untuk jadi PRT, Kuli dan kerja. lembaga pendidikan juga kurang begitu dapat apresiasi dari banyak masyarakat. akiabat terforsir untuk kerja kerja. hingga banyak masa depan mereka yang ditinggal oleh orang Tua Jadi TKW/TKI kurang dapat perhatian.

maka sedikit latar belakang diatas, kami sering memanfaatkan masjid untuk sekedar mengajak anak-anak untuk Ngaji. Dan Maksud kami untuk mengfungsikan masjid Miftachul Ulum Dsn Godongan Lor, sebagai perpus. agar fungsi masjid lebih banyak bukan hanya untuk ngaji dan ibadah-ibadah murni saja, melainkan tempat baca anak-anak kecil dan remaja di dusun kami. sekaligus untuk memakmurkan masjid.

Demikian yang dapat kami sampaikan. kurang dan lebihnya mohon maklum. atas partisipasi dan kontribusinya, kami sampaikan Jaza Kumullah Khoiral Jaza, Katrsiro.

Wallahul Muwaffieq Ila Aqwamit At-Thorieq
Wassalamu Alaikum Wr Wb
Salam Inspirasi
Hormat Saya

Ali Makhrus

Nama : Ida Rosidah
Alamat : Jalan raya cidempet, blok bonjot no.15 rt.02 rw.02 desa Cidempet Kec. Arahan Kab. Indramayu - Jawa Barat
HP : 085929006461
Email : idarosidahcanlon3@yahoo.com
FB: Ida Rosidah
Assalamu alaykum.. sebelumnya terimakasih saya sudah menerima buku yang Bapak berikan atas nama penyalur Irma untuk perpusatakaan musholla fmipa di universitas negeri semarang. Saya sangat tertarik dengan ide bapak membagikan buku gratis, ketika saya telah menerima buku berjumlah 97 buah dari Pak Edi, saya terfikir akan SD tempat ibu saya mengajar di sana. Insya Allah buku ini selanjutnya akan saya salurkan ke SDN Cantigi Kulon 3 di kecamatan Cantigi. itu adalah tempat ibu saya mengajar, kondisinya disana sama sekali tidak ada gedung atau ruangan khusus untuk perpustakaan. hanya ada beberapa buku pendukung pembelajaran terletak di lemari kelas, itupun hanya beberapa kelas yang memiliki lemari berisi buku paket untuk mendukung pembelajran siswa di sana. Maksud hati saya semoga jika ada buku yang bisa ditambahkan di sana bisa membantu mendorong semangat serta menambah wawasan adik-adik di sana mulai dari kelas 1-6 SD. terkait dengan calon pembacanya adalah anak SD dari kelas 1 smpai 6 mungkin tidak hanya buku pelajaran yang dibutuhkan, tetapi buku2 bacaan ringan untuk anak-anak juga dibutuhkan untuk menambah minat baca yang kurang di kalangan mereka. SD tempat ibu saya mengajar terletak di kecamatan lain dekat dengan kecamatan ibu saya. yaitu kec. Cantigi bernama SDN cantigi kulon 3. data alamat dan data penyalur yang saya cantumkan adalah data ibu saya, karena saya sedang berada di luar kota kelahiran saya untuk menempuh pendidikan.
Sebelumnya saya mengucapkan banyak terimakasih :) Wassalamu alaykum wr.wb

Asalamualaikum,, saya salmi,, saya mau dan sangat ingin sekali walaupun seandainya ini tidak gratis telak,, karena jika bisa akan sangat bermanfaat,, kami(komunitas) sedang mencanangkan pembuatan perpustakaan di salah satu desa di Wonosari Yogya (desa tepus, kecamatan tepus, dusun ngasem), targetnya untuk anak-anak yang sebagian putus sekolah,, untuk melancarkan aksi kami, kami bekerja sama dengan pemuda setempat,, kami sangat mengharapkan bantuan dari banyak pihak untuk membangun perpustakaan di desa tersebut,, dan kedepannya acara yang sama akan sangat kami usahakan berlanjut ke tempat lainnya

untuk info lebih lengkap saya aakan share lingknya

ini group komunitas kami :

https://www.facebook.com/groups/1449418245276293/

yang ini group proyek kami untuk anak desa:

https://www.facebook.com/groups/268858649935941/

ini CP saya : 089636373562

ini alamat saya jika saya memang berhak mendapatkan buku tersebut,,


Jl, Rajawali, No. 186,
kabupaten Sleman,
Kecamatan Depok,
Desa condong Catur,
Dukuh pringwulung, Yokyakarta.
*Rumah/kontrakan saya tepat didepan rumah pak kepala dukuh pringwulung

trimakasih, mohon doa restu :)

saya salmi,, saya dan kawan" sangat mengharapkan bantuan buku yang diadakan oleh DIVA Pers ini,,
karena jika bisa akan sangat bermanfaat,,
kami(komunitas) sedang mencanangkan pembuatan perpustakaan di salah satu desa di Wonosari Yogya, (dusun ngasem, Desa tepus, Kecamatan Tepus,) targetnya untuk anak-anak yang sebagian putus sekolah,, untuk melancarkan aksi kami, kami bekerja sama dengan pemuda setempat,, kami sangat mengharapkan bantuan dari banyak pihak untuk membangun perpustakaan di desa tersebut,, dan kedepannya acara yang sama akan sangat kami usahakan berlanjut ke tempat lainnya

agar lebih jelas informasi mengenai aksi kami saya sisipkan link disini.

ini group komunitas kami :

https://www.facebook.com/groups/1449418245276293/

yang ini group proyek kami untuk anak desa:

https://www.facebook.com/groups/268858649935941/

ini CP saya : 089636373562

ini alamat saya/kontrakan saya jika memang kami berhak mendapatkan bantuan buku tersebut.

Jl, Pringwulung No.186.
Kabupaten Sleman,
Kecamatan Depok.
Desa Condong Catur
Dukuh Pringwulung

*Kontrakan sayaa terletak didepan rumah Pak dukuh Pringwulung

Saya tidak bisa mengmbilnya langsung ke penerbit karna esok hari saya sudah harus pulang ke JKT, (mudik)
mungkin saya akan ohon bantuan pada kawan" yang masih di Yogya, agar bisa ke kantor penerbit dihari kerja, alamat ini saya buat jikalau benar" tdak ada yang bisa mengambil ke penerbit

trimakasih,

Nama : Aisusiyah
No. Hp : 081999450100
Fb : Aichu Cheyank
E-mail : aichuchayank@yahoo.com

No Hp : 081999450100

Nama : F. Rina Milansi
Alamat : Perum Citra Indah Bukit Cempaka Y19 No 89 Ds Sukamaju Jonggol Bogor 16830
HP : 0813 1425 6636
Email : Rindoeboelan@yahoo.com
twitter : @Rindoeboelan
FB : Rien Milansi

Pak Edi, saya ingin mengajukan untuk pendirian taman baca baru di saung depan rumah saya. Kebetulan beberapa waktu yang lalu di lapangan depan rumah saya didirikan saung untuk fasilitas sosial. Lalu saya bersama beberapa ibu yang suka baca meminta ruang untuk membuat taman baca. Kami pun mengumpulkan beberapa buku bekas, responnya sangat baik. Anak-anak yag tadinya hanya bermain mulai suka membaca buku. Maklum rata-rata orangtua mereka tidak suka membaca dan tidak mengajari mereka membaca.Sayang koleksi buku kami masih sangat sedikit sehingga kadang saya meminamkan beberapa koleksi buku anak saya. Mudah-mudahan dengan mendapatkan buku dari pak Edi pengetahuan mereka juga akan bertambah. Ibu-ibu yang tadinya hanya suka ngobrol jadi ikutan senang membaca-baca buku lho...:)Demikian proposal saya mudah-mudahan berkenan..:)

Nama : Fransiska Rina Milansi
Alamat:
Perum Citra Indah Bukit Cempaka Y19 No 89 Ds Sukamaju Jonggol Bogor Jawa Barat 16830
Hp: 081314256636
Twitter: @Riendoeboelan
Fb: Rien Milansi
email: Rindoeboelan@yahoo.com

Saya mengajukan untuk taman baca di saung depan rumah kami. Beberapa waktu yang lalu di lapangan depan rumah kami didirikan saung untuk fasilitas sosial. Saya dan seorang teman saya meminta ruang untuk mendirikan taman baca kecil-kecilan. Kami lalu mengumpulkan buku bekas dari siapa saja yang hendak menyumbang. Lumayan terkumpul ada kurang lebih 100an buku. Responnya sangat bagus, anak-anak yang semula hanya bermain-main di lapangan mulai suka mampir dan membaca-baca buku. Ibu-ibu yang juga hanya mengobrol ikut-ikutan mulai suka baca. Dengan buku sumbangan pak Edi tentunya akan sangat membantu dan menambah pengetahuan kami.
Demikian saya menyampaikan proposal. Mudah-mudahan berkenan dan saya sangat berharap kabar baik dari redaksi. Terima kasih.

Salam hangat,
F. Rina Milansi

Nama : Fransiska Rina Milansi
Alamat: Perum Citra Indah Bukit Cempaka Y19 No 89 Ds Sukamaju Jonggol Bogor Jawa Barat 16830
Hp: 081314256636
Twitter: @Riendoeboelan
Fb: Rien Milansi
email: Rindoeboelan@yahoo.com

Saya mengajukan untuk taman baca di saung depan rumah kami. Beberapa waktu yang lalu di lapangan depan rumah kami didirikan saung untuk fasilitas sosial. Saya dan seorang teman saya meminta ruang untuk mendirikan taman baca kecil-kecilan. Kami lalu mengumpulkan buku bekas dari siapa saja yang hendak menyumbang. Lumayan terkumpul ada kurang lebih 100an buku. Responnya sangat bagus, anak-anak yang semula hanya bermain-main di lapangan mulai suka mampir dan membaca-baca buku. Ibu-ibu yang juga hanya mengobrol ikut-ikutan mulai suka baca. Dengan buku sumbangan pak Edi tentunya akan sangat membantu dan menambah pengetahuan kami.
Demikian saya menyampaikan proposal. Mudah-mudahan berkenan dan saya sangat berharap kabar baik dari redaksi. Terima kasih.

Salam hangat,
F. Rina Milansi

Nama : Frismi Astuti
Alama : desa gondang RT 17/ 04 kecamatan watumalang kabupaten wonosobo jateng
NO HP : 08995433798
EMAIL : Frismiastutu@ymail.com
Twitter :@frizme2
FB : Frizme fzme fzme
Saya ingin mengajukan bantuan buku untuk perpustakaan yang ada di masjid kami, yang mendirikan adalah para remaja masjid didesa saya Karena di perpustakaan ini masih kekurangan bahan bacaan untuk anak-anak didesa saya (desa gondang kecamatan watumalang kab wonosobo) juga para remaja. Perpustakaan masih sangat mini dan hanya ada beberapa buku saja padahal peminat banyak karena setelah kegiata mengaji biasanya anak-anak juga para remaja yang mengikuti pengajian mengunjungi perpustakaan yang sederhana itu Jadi saya mohon bantuannya kepada Pak Edi Akhiles untuk berkenan membantu menambah koleksi buku bacaan di perpustakaan masjid kami agar kami bisa terus menumbuhkan minat baca pada anak-anak baik yang maish berusia dini maupun yang sudah remaja desa saya, atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih

Assalamualaikum

Saya mewakili organisasi IMTAQ WA ROHMAH, mengajukan permohonan bantuan buku untuk pengembangan perpustakaan IMTAQ. Organisasi ini merupakan organisasi yang menghimpun para pengajar TPQ wilayah dua kelurahan. Perpustakaan IMTAQ merupakan perpustakaan dengan koleksi sebagian besar buku-buku islami, motivasi, dengan segmen remaja/pemuda.

Pengiriman buku a/n:
Nama: Sukrisno Santoso
Alamat: Dukuh Mranggen RT 2 RW 3, Ds. Pandeyan, Kec. Grogol, Kab. Sukoharjo, Jawa Tengah. 57552
(alamat di atas insya Allah terjangkau jasa pengiriman, karena saya pernah beli buku online di website DIVAPRESS dan buku bisa sampai di rumah)

Telp: 085642318421
Email: umar_khalid33@ymail.com
Fb; Sukrisno Santoso
Twiter: @SukrisnoSantoso
Blog: umar-alkasidi.blogspot.com
Group FB IMTAQ: https://www.facebook.com/groups/252235121524833/?ref=ts&fref=ts

Demikian, permohonan dari kami. Atas perhatian Bapak, kami ucapkan terima kasih.

Atas perhatian Saudara kami ucapkan terima kasih.

Nama: Riska Fitriyani
Alamat: Kos Ihwah Rosul 16 Gang Rambutan No. 44 RT 01 RW 03 Sekaran, Gunungpati, Semarang 50229
FB: Riska Fitriyani
Twitter: @rizqa_althaf
NO. HP: 085747955689
Saya tinggal di sebuah kos semi permanen, dna di kos tersebut ada perpustakaan kos. saya berniat untuk menambah koleksi buku perpustakaan tersebut, karena sampai saat ini koleksi buku sangat sedikit dan cetakan lama/terbitan lama. Pembaca adalah mahasiswa muslim. Mohon perhatian dari Pak Edi. Nuhun :)

Nama: Riska Fitriyani
Alamat: Kos Ihwah Rosul 16 Gang Rambutan I Rumh Nomor 44 RT 01 RW 03 Kelurhan Sekaran, Gunungpati, Semarang 50229
FB: Riska Fitriyani
twitter: @rizqa_althaf
No. HP: 085747955689
Saya tinggal di sebuah kos smei pesantren yang bernama kos Ihwah Rosul. Di kos saya ada perpustakaan kos, tetapi buku-bukunya sudah usang dan terbitan lama, selain itu juga sangat sedikit. jaid saya berniat untuk menambah koleksi buku perpustakaan tersebut, maka saya sangta berharap dari Pak Edi untuk Aksi Sejuta BUkunya. Pembaca adalah mahasiswa muslim. Terimakasih Bapak. :)

Assalamualaikum, salam luar biasa Pak Edi yang dirahmati Allah..
Saya sanagt tertarik dengan cara pikir anda. sebelum saya sampaikan profil singkat yang perpustakaan yang saya ajukan, terlebih dahulu saya sampaikan data diri saya:
Nama : Ahsani Taqwin
Alamat : kompleks Pondok Pesantren Mambaul Ulum
jl. Stadion Tejosari 24A Metro Timur, Kota Metro, Lampung
Hp: 0857-6409-3248
FB:Ahsanny T. Effendi, S.Kom.I
email: agungrizq89@gmail.com

Perpustakaan yg ingin saya ajukan adalah perpustakaan yayasan yg menaungi pondok pesantren, Madrasah Tsanawiyah dan Madrasah Aliyah. yayasan tersebut sangant minim buku bacaan padahal murid-murid yg ada sangat membutuhkan buku-buku bacaan terutama yg berkaitan dengan pelajaran mereka di sekolah maupun pondok pesantren.
Beranjak dari itu, saya tentu berharap Pak Edi bersama tim Diva Press bisa membantu
kami. Demikian yang bisa saya sampaikan dan saya ucapkan terima kasih, semoga Allah membalas dengan yg lebih baik.
Wassalamualaikum..

Bismillah,
Saya, Sukrisno Santoso, guru di SMPIT Mutiara Insan Sukoharjo. Jika stok masih ada, saya mau mengajukan permohonan buku untuk Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu MUTIARA INSAN SUKOHARJO. SMPIT MUTIARA INSAN merupakan sekolah Islam terpadu yang baru berdiri sekitar 2 tahun. Saat ini membutuhkan banyak dukungan dan bantuan termasuk bantuan buku-buku untuk perpustakaan.

Alamat Pengiriman:
a/n SUKRISNO SANTOSO
SMPIT MUTIARA INSAN SUKOHARJO
Dk. Jetis, Rt 01 Rw IX, Ds. Jombor, Kec. Bendosari, Kab. Sukoharjo, 57521. Telp. (0271) 592903

Demikian permohonan dari kami, Atas perhatian Bapak, kami ucapkan terima kasih.

Maaf terlupa data diri saya:
Nama: Sukrisno Santoso
Telp: 085642318421
Email: umar_khalid33@ymail.com
Fb; Sukrisno Santoso
Twiter: @SukrisnoSantoso
Blog: umar-alkasidi.blogspot.com

Nama : Sugeng Sarrono
Alamat : rt 002 rw 002 desa mentoso kecamatan jenu kabupaten tuban
No hp : 085732345788
Emsil : sugengsarrono@gmail.com
Fb : sugeng sarrono


Saya ingin mengajukan buku buat perpustakaan lembaga pendidikan al-futuhiyah yg didalamnya sudah ada santri sekitar 100 lebih untuk TPQ dan madrasah diniyah, perpustakaan ini baru saya rintis dg harapan dapat meningkatkan minat baca para santri.

Nama : Sugeng Sarrono
Alamat : rt 002 rw 002 desa mentoso kecamatan jenu kabupaten tuban
No hp : 085732345788
Emsil : sugengsarrono@gmail.com
Fb : sugeng sarrono


Saya ingin mengajukan buku buat perpustakaan lembaga pendidikan al-futuhiyah yg didalamnya sudah ada santri sekitar 100 lebih untuk TPQ dan madrasah diniyah, perpustakaan ini baru saya rintis dg harapan dapat meningkatkan minat baca para santri.

Nama Asli : SUTINIH
Alamat : Jl. Pertamina Blok Cemeti RT. 10 RW. 02 Desa Kedokanbunder Wetan Kec.Kedokanbunder Kab. Indramayu Jawa Barat 45283
No HP. : 085 317 099 599
Email : shephure@yahoo.co.id
Facebook : https://www.facebook.com/she.phure?ref=ts&fref=ts

Assalamu'alaikum Wr,Wb.
Saya Guru Diniyah Takmiliyah Al Basyariyah Kedokanbunder Wetan Kec. Kedokanbunder Kab.Indramayu sangat merasa tergugah hatinya untuk memajukan dunia pendidikan terutama di bidang keagamaan, terutama di desa saya, akan tetapi banyak kendala yang harus di hadapi terutama minat baca anak didik saya dibidang keagamaan, karena selama ini kurangnya minat baca tersebut di karenakan tidak terpenuhinya buku bacaan umum tentang agama sebagai bahan wawasan anak untuk menambah keilmuan, karena selama ini anak mendapat keilmuan hanya dari buku bahan ajar saja yang diberikan oleh guru, Oleh sebab itu saya memohon kepada Bapak sudi kiranya mengirim buku-buku tersebut untuk anak didik saya. Sebelumnya saya ucapkan banyak terimakasih dan mudah-mudahan sumbangsi buku bapak menjadi suatu amal ibadah, Amin Ya robbal 'alamin.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb.

Assalamu'alaikum wr.,wb.,
Nama: Cut Risma Isyana
Alamat: Jalan Simo Kalangan Baru 12 Rt 006/ Rw 007 Simomulyo, Sukomanunggal, Surabaya 60181
No Hp: 082134720088
Email: rhesmaisyana@yahoo.com
FB: Rhesma Isyana

Bismillahirahmanirrahiim... Pak Edi, saya mau mengajukan juga untuk bisa mendapatkan buku2 dr bapak. Buku ini mau saya pakai untuk taman bacaan pribadi bagi anak2 dan ini akan jadi taman bacaan pertama untuk saya kalau semua lancar... target usia taman bacaan saya adalah anak usia 3 thn sampai klas 2 sd ( lebih dr usia itu jg tdak jadi soal untuk saya)... Buku yang saya inginkan adalah buku yang sesuai usia mereka tetapi jarang di publikasikan di sekolah baik secara teori maupun praktiknya. Sebenarnya dari jaman masih sekolah saya punya cita2 jadi guru TK, tapi karena saya cm lulusan SMA rasanya sulit mencapainya karena gagal tiap sudah masuk masa interview, akhirnya lama2 saya punya pemikiran untuk membuat taman bacaan dan Alhamdulillah suami saya suport saya. Jadi mohon bantuannya ya pak. Semoga Allah membalas kebaikan bapak dan teman2 bapak dan semoga kegiatan AksiSejutaBukuGratis ini terus berkembang pesat dan tidan akan berhenti ataupun tutup.. aamiin...
Wassalamu'alaikum wr.,wb.,

Assalamualaikum...
Nama saya :EVA DAMAIYANTI
Alamat : jl RH Abdul halim kp tangkil rt 04 rw 07 kel.cigugur tengah kec,cimahi tengah kota cimahi 40522 jawa barat
No HP ; 08812247708
E-mail : evadamaiyanti74@yahoo.com
facebook : eva damaiyanti

saya sangat berterimakasih sekali seandainya saya menjadi penerima bantuan buku dari #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN.....saya belum memulai membuka taman bacaan namun saya sudah merintis dengan mengumpulkan buku buku bacaan atau komik komik bekas. doanya mas biar hal itu dapat terlaksana.....kebetulan rumah kami sekarang menjadi tempat kegiatan pengajian,PAUD, juga paguron pencak silat yang notabene anggotanya adalah anak anak dan remaja usia sekolah dan orang dewasa
dan itu semua menjadikan taman baca yang akan saya buka akan banyak bermanfaat sekali.

Nama: Abdul Aziz Musaihi Maulana Maki
Alamat: Perpustakaan Pon-Pes Ar-Ridwan jl. Mangga Rt/01 Rw/03 Gumelar Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap Jateng
HP: 085729001988
twitter: @aziz_elmakki
FB: Aziz El-Makky

Assalammualaikum.
Salam hormat penerbit diva press khususnya mas edi akhiles yang selalu dirahmati allah.Saya ingin mengajukan permohonan bantuan dari ##AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan, ini untuk saya ajukan di daerah saya di pesantren Ar-Ridwan Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap. Buku gratis ini sangat membantu dalam pelengkapan perpus di pesantren saya. Selama ini kami sangat terbatas dalam akses buku-buku yang bisa saya cari untuk bisa dikonsumsi para santri. Perpus dipesantren saya masih sangat minim, karena kurang adanya suplay dari para donator. Selama ini hanya mengandalkan dana hibah yang itu juga tidak seberapa. Itu pun kalau ada dana hibah. Kalau tidak ya tidak ada suplay buku baru.
Dengan adanya buku gratis ini saya sangat berharap kepada mas edi untuk bisa mengirim buku gratis ini pada pesantren saya.
Wassalamu’alaikum

Nama: Abdul Aziz Musaihi Maulana Maki
Alamat: Perpustakaan Pon-Pes Ar-Ridwan jl. Mangga Rt/01 Rw/03 Gumelar Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap Jateng
HP: 085729001988
twitter: @aziz_elmakki
FB: Aziz El-Makky

Assalammualaikum.
Salam hormat penerbit diva press khususnya mas edi akhiles yang selalu dirahmati allah.Saya ingin mengajukan permohonan bantuan dari ##AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan, ini untuk saya ajukan di daerah saya di pesantren Ar-Ridwan Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap. Buku gratis ini sangat membantu dalam pelengkapan perpus di pesantren saya. Selama ini kami sangat terbatas dalam akses buku-buku yang bisa saya cari untuk bisa dikonsumsi para santri. Perpus dipesantren saya masih sangat minim, karena kurang adanya suplay dari para donator. Selama ini hanya mengandalkan dana hibah yang itu juga tidak seberapa. Itu pun kalau ada dana hibah. Kalau tidak ya tidak ada suplay buku baru.
Dengan adanya buku gratis ini saya sangat berharap kepada mas edi untuk bisa mengirim buku gratis ini pada pesantren saya.
Wassalamu’alaikum

Nama: Abdul Aziz Musaihi Maulana Maki
Alamat: Perpustakaan Pon-Pes Ar-Ridwan jl. Mangga Rt/01 Rw/03 Gumelar Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap Jateng
HP: 085729001988
twitter: @aziz_elmakki
FB: Aziz El-Makky

Assalammualaikum.
Salam hormat penerbit diva press khususnya mas edi akhiles yang selalu dirahmati allah.Saya ingin mengajukan permohonan bantuan dari ##AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan, ini untuk saya ajukan di daerah saya di pesantren Ar-Ridwan Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap. Buku gratis ini sangat membantu dalam pelengkapan perpus di pesantren saya. Selama ini kami sangat terbatas dalam akses buku-buku yang bisa saya cari untuk bisa dikonsumsi para santri. Perpus dipesantren saya masih sangat minim, karena kurang adanya suplay dari para donator. Selama ini hanya mengandalkan dana hibah yang itu juga tidak seberapa. Itu pun kalau ada dana hibah. Kalau tidak ya tidak ada suplay buku baru.
Dengan adanya buku gratis ini saya sangat berharap kepada mas edi untuk bisa mengirim buku gratis ini pada pesantren saya.
Wassalamu’alaikum

Nama Asli : Puspitarini Muyassaro
Alamat : SMA Al-Aziz Jalan Layur no.99 Gempeng, Bangil 67153 Jawa Timur
No HP : 085646738818
Email : puspita_larut@yahoo.com
Twitter : Puspita_Rhein
Facebook : https://www.facebook.com/puspita.rm.3

Saya mengajukan permohonan untuk perpustakaan sekolah, tempat saya mengajar. Kebetulan saya guru Bahasa. Sehingga keberadaan buku-buku di luar buku pelajaran dapat sangat membantu anak-anak (SMA dan SMK) untuk belajar bahasan lebih dalam lagi. Selain itu, ini dapat menumbuhkan minat baca untuk remaja.
Selama ini, perpustakaan hanya didominasi oleh buku pelajaran saja. Sehingga minat anak-anak ke perpustakaan tidak begitu tinggi.
Padahal jika koleksi buku-bukunya ditambah dengan buku-buku remaja, untuk anak SMA dan SMK seperti novel dan lain-lain. Perpustakaan sekolah bisa semarak lagi.
Demikian, Pak Edi Akhiles permohonan bantuan saya untuk perpustakaan sekolah. Terima kasih atas kesempatan yang diberikan.

Nama Asli : Misbahul muslih S.Pd.I
Alamat :Taman kel/desa taman RT/RW 004/001 kec. Grujugan Kab. Bondowoso
No HP : 085233278070
Email : mish_milanisti@yahoo.co.id
Twitter : @Faliqul khaq M Z
Facebook : mish_mush
di rumah saya ada bimbinga belajar tingkat SD rencana saya mau membuat perpustakaan di rumah tingkat SD sampai perguruan tinggi, karna dirumah saya banyak kalangan mahasiswa yang butuh refrensi pembelajaran.
alasan yang ke 2, di rumah kami di tempati bimbingan belajar semua mata pelajaran tingkat Sekolah Dasar da kami membutuhkan buku pelajaran untuk melengkapi pembelajaran mereka. Terimakasih, semoga Allah membalas kebaikan ustadz.

Nama Asli: Bimbingan belajar Aya Shofiya
Alamat: Jl. Kismangon Sarkoro 39 Bondowoso Jawa timur
No Hp: 081803556691
e-mail: muhammadiqbal_yahoo.co.id
facebook: iqbalfansuri
Twitter: @m.iqbalhamzahfansuri
2)saya mendirikan bimbingan belajar Aya Shofiya menginkan buku panduan seperti matematika, fisika, kimia, biologi.

Percakapan dimulai hari ini
Aziz El-Makky
00:33
Aziz El-Makky

Nama: Abdul Aziz Musaihi Maulana Maki Alamat: Perpustakaan Pon-Pes Ar-Ridwan jl. Mangga Rt/01 Rw/03 Gumelar Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap Jateng HP: 085729001988 twitter: @aziz_elmakki FB: Aziz El-Makky

Assalammualaikum. Salam hormat penerbit diva press khususnya mas edi akhiles yang selalu dirahmati allah.Saya ingin mengajukan permohonan bantuan dari ##AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan, ini untuk saya ajukan di daerah saya di pesantren Ar-Ridwan Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap. Buku gratis ini sangat membantu dalam pelengkapan perpus di pesantren saya. Selama ini kami sangat terbatas dalam akses buku-buku yang bisa saya cari untuk bisa dikonsumsi para santri. Perpus dipesantren saya masih sangat minim, karena kurang adanya suplay dari para donator. Selama ini hanya mengandalkan dana hibah yang itu juga tidak seberapa. Itu pun kalau ada dana hibah. Kalau tidak ya tidak ada suplay buku baru. Dengan adanya buku gratis ini saya sangat berharap kepada mas edi untuk bisa mengirim buku gratis ini pada pesantren saya. Wassalamu’alaikum

Nama : Aulia Zulfatu Nisa
Alamat :Jl Pangeran Antasari RT 01 RW O3 Kelurahan Keturen,Kecamatan Tegal Selatan, Kota Tegal (Belakang Masjid An Nur Keturen)
HP : 089605350727
Email: auliazulfatun@yahoo.com
FB: Aulia Zulfatun Nisa

Fb : Yuliana
Email : yulianawati292@yahoo.com

Assalamu'alaikum warohmatullohi wabarokatuh,
Setelah saya membaca tulisan diatas terbersit dalam hati untuk ikut membantu perpustakaan di sebuah sekolah madrasah ibtidaiyah setingkat SD yang letaknya dekat dengan rumah saya sekaligus juga merupakan madrasah tempat dulu saya belajar. Berikut akan saya ceritakan profil sekolahnya, sekolah ini bernama MadrasaH Ibtidaiyah Nurul Huda yang letaknya di Jl. Pangeran Antasari RT 5 RW 3 Kel. Keturen, Kec. Tegal Selatan Kota Tegal adalah sebuah sekolah swasta di desaku. Dahulu ketika saya masih sekolah disitu sekitar 8 tahun yg lalu perpustakaan sekolah di gabung dengan ruang guru sekaligus dan isinyapun buku pelajaran lama. Dan setelah beberapa tahun kemudian alhamdulillah madrasah punya ruang perpustakaan sendiri. Berdasarkan yang dikatakan oleh salah satu guru disana perpustakaan di sana memang sudah banyak bukunya tapi buku-buku itu adalah buku-buku lama. Dan sekolah kami sangat senang jika ada yang bisa membantu dengan buku-buku bagi siswa kelas 1 sampe 6 sehingga harapannya siwa-siswi dapat semakin gemar membaca karena akan ada banyak buku-buku menarik yang dapat mereka baca dan siswapun tidak merasa kesulitan jika ingin mencari buku pelajaran. Itulah profil singkat sekolah kami, harapannya bapak edi bisa turut membantu. Terima kasih :)
Wassalamu'alaikum warohmatulloh wabarokatuh

Nama taman bacaan : PONDOK HATI
Pengelola : IBNU ATOIRAHMAN
Alamat : Jl. Simpang 3 Mundu Rt. 14/07 Kec. Karangampel Kab. Indramayu
Facebook :https://www.facebook.com/pages/PONDOK-HATI-Reading-ParkTaman-Bacaan/114818165213307
Blog : www.pondokhati.wordpress.com

semoga berkah dan bermanfaat. barakallahu lanaa...

Assalamu'alaikum
NAma ; Abdul Rais Kaharuddin (ketua Badan semi otonom aksi kammi peduli lansia dan peduli pendidikan anak)
Alamat: sekretariat kammi Komisariat UMY, Rw 12, Rt 01, dusun jadan, tamantirto, kasihan, bantul, Daerah istimewa yogyakarta (DIY)
HP: 085254073083
email : abdulraiskaharuddin@gmail.com
Twitter: @1995raizikhlaz
FB: Raiz Ikhlaz https://www.facebook.com/raiz.ikhlaz

Bismillah,
Alhamdulillah sebuah program besar yang jarang sekali dilakukan, semoga amalan-amalan program ini terus mengalir layaknya ilmu bermanfaat yang terus menjadi tabungan diakhirat kelak,. saya mengajukan hibah untuk dua program yang kami jalankan dan untuk perpustakaan komisariat

1. KAMMI komisariat umy mempunyai program aksi peduli pendidikan ANAK-anak yang diikuti oleh siswa-siswi tk dan sd disekitar komisariat yang ikut dalam program ini sampai 40 anak. salah satu kendala yang selama ini kami alami adalah mengenai buku bacaan untuk anak-anak tk maupun sd yang tidak kami miliki, dan juga buku-buku pelajaran tk dan sd kelas 1-6 yang juga tidak kami miliki, sehingga menjadi oenghambat besar dalam mendampingi anak2 untuk belajar. kami mohon sekiranya ada hibah buku pelajaran tk dan kelas 1-6 sd, beserta buku-buku bacaan untuk anak2 yang bersifat cerita maupun pengetahuan umum
2. KAMMI UMY juga memiliki program peduli lansia yaitu sebuah program yang mengajarkan baca tulis Al-Quran, kami mengharapkan ada bantuan hibah untuk pengadaan buku Iqro' maupun al-quran serta buku-buku cerita yang dapat membangkitkan semangat orangtua untuk tidak berputus asa dan hidup lebih lama.
3. KAMMI UMY memiliki perpustakaan untuk kader atau anggota organisasi, kami memohonkan juga ada buku-buku seputar buku pemikiran, buku keislaman, maupun buku pergerakan, atau buku-buku yang berkaitan dengan dunia aktifis.
besar harapan kami untuk mendapatkan hibah>

wassalamu'alaikum

Nama TBM : TRESNA SINAU
Alamat : Desa Kaliwedi RT 01/01 Kompleks Eks Gedung Radio
Kec.Kebasen Kab Banyumas
Kode Pos : 53172
Pengurus : 15 orang
Pembaca : 20-25 pembaca perminggu , 1-10 orang/hari
Penanggung Jwb :Rayhan Syahputra
HP : 083-844-289-085
FB : Arya Al-Ghazali
Email :musicianarea@gmail.com

Disampaikan dengan hormat, bahwa Taman Belajar TRESNA SINAU yang bertempat di Desa Kaliwedi Kec. Kebasen Kab. Banyumas senantiasa berusaha memacu kreativitas generasi untuk belajar bersama tentang seni, budaya, agama islam serta hal hal yang positif .
Perkembangan teknologi pada era globalisasi sekarang ini, mempunyai dampak yang begitu besar terhadap nilai- nilai moral kehidupan masyarakat. yang kurang sadarnya untuk melestarikan Budaya- budaya daerahnya, serta menurunnya akhlak islami generasi muda sehingga mulai lunturnya budaya-budaya timur mereka.
Melihat problematika itu, kami dari Lembaga Sosial TRESNA SINAU, ingin mewadahi pendidikan secara Informal untuk membimbing anak-anak supaya lebih kreatif, cerdas, dan mampu bersaing dalam perkembangan zaman. Serta membekali diri dengan ilmu dan dan bacaan-bacaan buku islam yang mencerahkan hati.
Berkaitan dengan hal tersebut diatas, kami bermaksud mengajukan proposal permohonan bantuan buku untuk bahan baca perpustakaan kami Sebagai bahan pertimbangan kami sertakan pula data pendukung sebagai lampiran.
Atas perhatian dan terkabulnya permohonan ini, kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb




Ketua Tresna Sinau


Rayhan Syahputra




nama: zuri'ah
alamat: desa bulung cangring rt1/11kec.jekulo kudus
facebook: An nafi'ah
email: annafiah_ku@yahoo.com
no hp: 085728367549



saya ikut program ini untuk TPQ(taman pendidikan Qur'an) An nafi'ah alamat desa bulung cangring rt 1/11 kec.jekulo kudus 59382 JATENG.masih banyak kekurangan sarana dan prasarana di TPQ kami,termasuk sangat sedikitnya buku bacaan di perpustakaan kami.
TPQ ini dimulai sejak 2002,muridnya sekarang 100 santri.semoga bantuan buku dari bapak dapat bermanfaat bagi kami dan anak didik kami.jazaakumulloh achsanaljazaa amin..

nama: zuri'ah
alamat: desa bulung cangring rt1/11kec.jekulo kudus
facebook: An nafi'ah
email: annafiah_ku@yahoo.com
no hp: 085728367549



saya ikut program ini untuk TPQ(taman pendidikan Qur'an) An nafi'ah alamat desa bulung cangring rt 1/11 kec.jekulo kudus 59382 JATENG.masih banyak kekurangan sarana dan prasarana di TPQ kami,termasuk sangat sedikitnya buku bacaan di perpustakaan kami.
TPQ ini dimulai sejak 2002,muridnya sekarang 100 santri.semoga bantuan buku dari bapak dapat bermanfaat bagi kami dan anak didik kami.jazaakumulloh achsanaljazaa amin..

Nama :Agus Slamet
Alamat :Kp Rawasari RT 03 RW 03 Desa Gunungsari kecamatan Ciranjang Kab Cianjur 43282
HP.085798866209
FB :Rba Rawasari
Email, rba_rawasari@yahoo.com

Assalamu Alaikum..
Rumah Baca AsmaNadia Rawasari (Rba) sudah berjalan 1 tahun,untuk saat ini Rba Rawasri membutuhkan buku cerita anak2 dan buku KKPK,walau baru berusia satu tahun Rba rawasari banyak pengunjung,tak kurang dari 34 anak perharinya yg membaca buku,
dengan adanya program ini saya mengharapkan bantuan bukunya,terima kasih.
tak hanya menyediakan buku2 secara gratis Rba rawasari menyelenggarakan program pendamping diantaranya,rumah belajah,dan rumah Iqro.
hormat saya.
Agus Slamet

nama : agus slamet
alamat : kp rawasari rt 03 rw03 desa gunungsari kecamatan ciranjang kab. cianjur 43282
hp : 085798866209
alamat FB : Rba Rawasari
Email : Rba_rawasari@yahoo.com

Assalamu Alaikum.....

Rumah baca asmanadia rawasari ciranjang (Rba) saat ini membutuhkan buku2 cerita anak islami dan buku KKPK,Rba rawasri saat ini sdh berjalan satu tahun dan Alhamdulillah pengunjung setiap hari takkurang dari 34 orang.
dengan adanya program aksi sejuta buku ini Rba sangat terbantu sekali.
untuk itu saya mengarapkan bantuan bukunya dar DIVA PREss,terima kasih.

Nama Asli : FUAD SIROJUDIN
Alamat : Ds SARIYOSO RT.02 RW.01 Kec/Kab. Wonosobo Kode Pos 56317
No HP : 085292282209
Email : theradcod@gmail.com
Facebook : FUAD SIROJUDIN

Assalamualaikum Wr. Wb.Yth. Pak Edi,
Salam kenal terlebih dahulu pak.... saya mau mengajukan 2 tempat pak.... kebetulan saya mengampu di 2 tempat yang pertama di TBM PUSPA SARI desa Sariyoso dan di perpustakaan BIMA SD N 1 Sapuran....
kondisi di perpustakaan desa ya terbilang seadanya karena mmg kami hanya mengandalkan bantuan selama ini terkait kurangnya dana. dukungan dr elemen terkait juga msh agak kurang. koleksi kami mash tergolong ya wajar si cm bingung saja klo ada pengunjung yang menanyakan koleksi yang baru karena pengadaan sendiri hampir belum mungkin. klo di perpustakaan sekolah koleksi yang ada rata2 adalah sisa2 yang dulu otomatis tidak sesuai dengan kondisi yang sekarang.... kondisinya pun sdh yaaaa bs dibilang yang penting ada koleksinya. mohon kiranya bapak bisa mengusahakannya untuk perpustakaan yang saya kelola. sebelum dan sesudahnya saya sampaikan terima kasih

Nama: Abdul Aziz Musaihi Maulana Maki
Alamat: Perpustakaan Pon-Pes Ar-Ridwan jl. Mangga Rt/01 Rw/03 Gumelar Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap Jateng
HP: 085729001988
twitter: @aziz_elmakki
FB: Aziz El-Makky

Assalammualaikum.
Salam hormat penerbit diva press khususnya mas edi akhiles yang selalu dirahmati allah.Saya ingin mengajukan permohonan bantuan dari ##AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan, ini untuk saya ajukan di daerah saya di pesantren Ar-Ridwan Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap. Buku gratis ini sangat membantu dalam pelengkapan perpus di pesantren saya. Selama ini kami sangat terbatas dalam akses buku-buku yang bisa saya cari untuk bisa dikonsumsi para santri. Perpus dipesantren saya masih sangat minim, karena kurang adanya suplay dari para donator. Selama ini hanya mengandalkan dana hibah yang itu juga tidak seberapa. Itu pun kalau ada dana hibah. Kalau tidak ya tidak ada suplay buku baru. Dengan adanya buku gratis ini saya sangat berharap kepada mas edi untuk bisa mengirim buku gratis ini pada pesantren saya.

Wassalamu’alaikum

Nama: Abdul Aziz Musaihi Maulana Maki
Alamat: Perpustakaan Pon-Pes Ar-Ridwan jl. Mangga Rt/01 Rw/03 Gumelar Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap Jateng
HP: 085729001988
twitter: @aziz_elmakki
FB: Aziz El-Makky

Assalammualaikum.
Salam hormat penerbit diva press khususnya mas edi akhiles yang selalu dirahmati allah.Saya ingin mengajukan permohonan bantuan dari ##AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan, ini untuk saya ajukan di daerah saya di pesantren Ar-Ridwan Des. Kalisabuk Kec. Kesugihan Kab. Cilacap. Buku gratis ini sangat membantu dalam pelengkapan perpus di pesantren saya. Selama ini kami sangat terbatas dalam akses buku-buku yang bisa saya cari untuk bisa dikonsumsi para santri. Perpus dipesantren saya masih sangat minim, karena kurang adanya suplay dari para donator. Selama ini hanya mengandalkan dana hibah yang itu juga tidak seberapa. Itu pun kalau ada dana hibah. Kalau tidak ya tidak ada suplay buku baru. Dengan adanya buku gratis ini saya sangat berharap kepada mas edi untuk bisa mengirim buku gratis ini pada pesantren saya.

Wassalamu’alaikum

Assalamualaikum warohmatulloohi wabarokatuh pak edi..
Nama: mokhamad khabib
Alamat: desa sekaran lor kec. kayen kidul kab. kediri
No hp:085648708181
Fb:oblosyip@ymail.com

Sebelumnya kami mngucapkan puji syukur kpd alloh SWT yg telah memberikan nikamtnya kpd kami. dan kpd bpk edi kami jg mengucapkan ribuan trimakasih atas bantuanya. alhmdulillah buku dari bapak sudah kami terima satu minggu kemarin. dan kami minta mf yg sebesar2nya wkt itu blum bisa mngucapkan terima kasih secara lgsg mgkin kami msih sibuk.dan buku kmarin kami alokasikan dulu di madrasah islamiyah al-fattah sekaran.dan jika bapak sudi memberikan buku lagi akan kami alokasikan di sekolah kami sekolah dasar islam nahdlatul ulama (SDI NU) Sekaran. memang kemarin kami memosting 2 pengajuan yaitu Sekolah dasar islam nahdlatul ulama (SDI NU) sekaran dan Madrasah islamiyah Al- Fatah ( MIA ) Sekaran. alhmdulillah salah satu pengajuan kami bukunya sudah kami terima, dan alhmdullillah anak2 tambah semangat karena merasa di perhatikan dengan di penuhinya keinginan mereka untuk mempunyai perpustakaan. dan kami sangat berharap lagi untuk mendapatkan buku dari bapak karena perpustakan di SDI NU Kami bukunya masih sangat minim.cukup sekian yang bisa kami sampaikan kami hanya bisa berdoa kpd bapak, keluarga dan staf2nya smg alloh selalu meridhoi dan merahmati terhadap apa2 yg sudah bpk perbuat dan smg rizqi, kesehatan, kekuatan iman, dan khusnul khotimah selalu tercurahkan kpd bapak, keluarga dan para staf diva pres.
sekali lagi kami mewakili semuanya mengucapkan ribuan trimaksih kpd diva pres khususnya bpk edi. Wassalamualaikum warohmatulloohi wabarokatuh



A. Latar Belakang
Tradisi membaca di Indonesia belum menjadi bagian hidup sehari-hari, tergeser derasnya tradisi audio-visual. Ia hadir menyuguhkan aneka peristiwa dan informasi yang kerap kali memanjakan pemirsa, orang-orang pun melupakan buku dan tulisan karena merasa cukup memperoleh informasi dari perangkat audio-visual saja.
Mahalnya harga buku juga merupakan salah satu faktor yang menyebabkan rendahnya literasi di Indonesia. Para intelektual yang sebenarnya gemar membaca, namun karena fasilitas yang tersedia terbatas, akhirnya tidak jarang dari mereka yang akhirnya memilih berkutat dengan hal lain yang kurang bermanfaat seperti berlama-lama berkicau di sosial media, kongkow-kongkow di mall, caffe, dan lain sebagainya.
Minimnya anggaran yang dimiliki oleh mahasiswa seperti saya, yang hanya bisa hidup dari uang beasiswa, membuat saya jarang sekali membeli buku terkecuali buku-buku kuliah yang diperintahkan oleh dosen. Apa yang saya baca hanyalah buku-buku yang berhubungan dengan jurusan saya, sehingga wawasan saya menjadi kurang luas.
Sebagai mahasiswa Pendidikan Ekonomi, saya sangat peduli terhadap peningkatan literasi di kalangan intelektual, khususnya di lingkungan tempat tinggal saya. Oleh karena itu, dengan proposal ini saya bermaksud meminta bantuan kepada Diva Press untuk memberikan bantuan berupa buku-buku bacaan untuk saya letakkan di Kos “Totok” guna meningkatkan tradisi intelektual yang sangat bermanfaat ini.

B. Nama
Kegiatan ini bernama “Ruang Baca Totok”.

C. Tujuan
Adapun tujuan yang ingin dicapai melalui kegiatan ini antara lain sebagai berikut:
1. Mendapatkan buku – buku sebagai sumber ilmu dengan gratis.
2. Menumbuhkan budaya intelektual membaca di lingkungan Kos Totok.
3. Menambah wawasan atau ilmu dalam diri pribadi maupun lingkungan sekitar.

D. Pelaksana
Pelaksana Program “Ruang Baca Totok” adalah Individu, mahasiswa atas nama Dani Setiawan. (CV Terlampir)

E. Pelaksanaan
Kegiatan“Ruang Baca Totok” akan dilaksanakan pada:
Waktu : Mulai 1 Februari 2014
Tempat : Kos Bapak Totok, Jalan Mayjen panjaitan Gang 13, RT 05 RW O4 No 40, Penanggungan, Klojan, Malang

F. Sasaran program
Adapun sasaran dari program “Ruang Baca Totok” adalah sebagai berikut:
1. Individu
2. Teman – teman satu kos
3. Tamu kos, tetangga kos, teman satu organisasi, dan lain-lain.

G. Target
a. Bertambahnya wawasan secara global melalui membaca.
b. Tercipta lingkungan intelektual terutama di lingkungan kos melalui kegiatan membaca secara intensif.


H. Penutup
Demikianlah proposal kegiatan “Ruang Baca Totok” ini saya buat. Semoga rencana program yang telah saya susun ini bisa berjalan dengan lancar tanpa ada hambatan. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, saya ucapkan terimakasih.

Malang, 21 Januari 2014
Pemohon

Dani Setiawan
130431611292



















Curriculum Vitae

Nama : Dani Setiawan
TTL : Nganjuk, 30 Juli 1995
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Status : Mahasiswa
Alamat : Dsn.Pengkol, Ds.Sumberurip, Kec.Berbek, Kab.Nganjuk
No. Hp : 08977905101
Email : danipoconk@gmail.com

Riwayat Pendidikan:

Jenjang Nama Instansi Tempat Tahun Lulus
SD SDN Sumberurip 1 Nganjuk 2007
SMP SMPN 2 Berbek Nganjuk 2010
SMA SMAN 1 Berbek Nganjuk 2013



A. Latar Belakang
Tradisi membaca di Indonesia belum menjadi bagian hidup sehari-hari, tergeser derasnya tradisi audio-visual. Ia hadir menyuguhkan aneka peristiwa dan informasi yang kerap kali memanjakan pemirsa, orang-orang pun melupakan buku dan tulisan karena merasa cukup memperoleh informasi dari perangkat audio-visual saja.
Mahalnya harga buku juga merupakan salah satu faktor yang menyebabkan rendahnya literasi di Indonesia. Para intelektual yang sebenarnya gemar membaca, namun karena fasilitas yang tersedia terbatas, akhirnya tidak jarang dari mereka yang akhirnya memilih berkutat dengan hal lain yang kurang bermanfaat seperti berlama-lama berkicau di sosial media, kongkow-kongkow di mall, caffe, dan lain sebagainya.
Minimnya anggaran yang dimiliki oleh mahasiswa seperti saya, yang hanya bisa hidup dari uang beasiswa, membuat saya jarang sekali membeli buku terkecuali buku-buku kuliah yang diperintahkan oleh dosen. Apa yang saya baca hanyalah buku-buku yang berhubungan dengan jurusan saya, sehingga wawasan saya menjadi kurang luas.
Sebagai mahasiswa Pendidikan Ekonomi, saya sangat peduli terhadap peningkatan literasi di kalangan intelektual, khususnya di lingkungan tempat tinggal saya. Oleh karena itu, dengan proposal ini saya bermaksud meminta bantuan kepada Diva Press untuk memberikan bantuan berupa buku-buku bacaan untuk saya letakkan di Kos “Totok” guna meningkatkan tradisi intelektual yang sangat bermanfaat ini.

B. Nama
Kegiatan ini bernama “Ruang Baca Totok”.

C. Tujuan
Adapun tujuan yang ingin dicapai melalui kegiatan ini antara lain sebagai berikut:
1. Mendapatkan buku – buku sebagai sumber ilmu dengan gratis.
2. Menumbuhkan budaya intelektual membaca di lingkungan Kos Totok.
3. Menambah wawasan atau ilmu dalam diri pribadi maupun lingkungan sekitar.

D. Pelaksana
Pelaksana Program “Ruang Baca Totok” adalah Individu, mahasiswa atas nama Dani Setiawan. (CV Terlampir)

E. Pelaksanaan
Kegiatan“Ruang Baca Totok” akan dilaksanakan pada:
Waktu : Mulai 1 Februari 2014
Tempat : Kos Bapak Totok, Jalan Mayjen panjaitan Gang 13, RT 05 RW O4 No 40, Penanggungan, Klojan, Malang

F. Sasaran program
Adapun sasaran dari program “Ruang Baca Totok” adalah sebagai berikut:
1. Individu
2. Teman – teman satu kos
3. Tamu kos, tetangga kos, teman satu organisasi, dan lain-lain.

G. Target
a. Bertambahnya wawasan secara global melalui membaca.
b. Tercipta lingkungan intelektual terutama di lingkungan kos melalui kegiatan membaca secara intensif.


H. Penutup
Demikianlah proposal kegiatan “Ruang Baca Totok” ini saya buat. Semoga rencana program yang telah saya susun ini bisa berjalan dengan lancar tanpa ada hambatan. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, saya ucapkan terimakasih.

Malang, 21 Januari 2014
Pemohon

Dani Setiawan
130431611292



















Curriculum Vitae

Nama : Dani Setiawan
TTL : Nganjuk, 30 Juli 1995
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Status : Mahasiswa
Alamat : Dsn.Pengkol, Ds.Sumberurip, Kec.Berbek, Kab.Nganjuk
No. Hp : 08977905101
Email : danipoconk@gmail.com

Riwayat Pendidikan:

Jenjang Nama Instansi Tempat Tahun Lulus
SD SDN Sumberurip 1 Nganjuk 2007
SMP SMPN 2 Berbek Nganjuk 2010
SMA SMAN 1 Berbek Nganjuk 2013

Nama : H. Moch. Ihyak Ulumudin, Lc.
Alamat: Dsn. Winongsari Kulon RT/RW 29/13 Desa Bakalan Kecamatan Grogol Kabupaten Kediri.
No Hp: 0857 822 18 403
email 1: Zauraamelia@yahoo.com
email 2: mochihyakulumuddin@gmail.com
Facebook: Yayakulum@yahoo.com (Muhammad Ihya Ulumuddin

saya baru saja mendirikan sebuah lembaga pendidikan dan sosial di tengah-tengah masyarakat desa saya. lembaga tersebut saya beri nama "Bani Ridwan".lembaga tersebut bergerak dalam bidang pendidikan dan sosial. hingga saat ini lembaga saya sudah memiliki beberapa unit pendidikan dan 1 unit sosial. unit-unit pendidikan tersebut adalah 1. TPQ 2. Madrasah diniyyah ula dan wustho 3.majlis tafsir metode terjemah 4. majlis hadits arbain. sedangkan 1 unit yang bergerak di bidang sosial adalah panti asuhan anak yatim.

lembaga saya tersebut kurang lebih sudah berjalan 3 tahun. sudah menjadi mimpi saya untuk memiliki sebuah media yang dapat digunakan oleh anak didik saya agar memiliki kecenderungan membaca.

namun koleksi buku yang saya miliki masih sangat minim sehingga arahan ke arah gemar membaca sangat minim sekali.

oleh karenanya sungguh suatu kebahagiaan besar jika anda bersedia untuk membantu kami dalam mewujudkan cita-cita agung tersebut.

Nama Asli : Hafidh 'Aziz
Alamat : M.A Al-Islam Sukomoro Jl. Raya Sukomoro - Pace Km 1 Kapas Sukomoro Nganjuk
No HP : 085233036695
Email : syah_assalimy@yahoo.co.id
Facebook : http://facebook.com/hafidh.aziz (Hafidh 'Aziz)

Perpustakaan Madrasah Aliyah Al-Islam Sukomoro, merupakan elemen pembelajaran yang sangat penting dalam sistem pembelajaran, akan tetapi karena sebagai mana kendala lembaga swasta pada umumnya anggaran untuk pengadaan buku sangat minim bahkan kadang tersita untuk alokasi yang lain, sehingga koleksi buku yang ada sekarang adalah koleksi lama dan jumlahnya juga tidak terlalu banyak, dampaknya adalah siswa kurang berminat untuk ke perpustakaan, sementara siswa Madrasah Aliyah idealnya bergelut dengan buku sebagai jendela informasi, bahan referensi Ilmiah dan sebagainya... oleh karenanya penambahan koleksi dan buku baru di harapkan semakin menariok minat siawa ke perpustakaan yang dampaknya akan menambah keilmuan dan pengetahuan siswa.. terimakasih

Nama : Hafidh 'Aziz
Alamat : MTs. Al-Islam Sukomoro Nganjuk, Jl. Raya Sukomoro - Pace Km 1 Kapas Sukopmoro Nganjuk 64481
No. Hp : 085233036695
Facebook : Hafidh 'Aziz, http://facebook.com/hafidh.aziz
Email : syah_assalimy@yahoo.co.id

Assalamu'alaikum...
Mengajukan yang ke dua perpustakaan Mts Al-Islam, kondisi Perpustakaan Mts. Al-Islam tidak jauh Beda dengan Madrasah Aliyah Al-Islam di mana kendala yang dihadapi adalah anggaran penambahan buku yang terbatas dan sering tersita untuk alokasi yang lain. buku yang adapun di dominasi buku pelajarn yang sebagian besar bahkan sudah tidak sesuai dengan kurikulum yang berlaku sehingga bantuan koleksi sangat membatu untuk menghidupkan perpustakaan.
Terimakasih
Wassalamu'alaikum..

Nama Asli: Hafidh 'Aziz
Alamat: Pondok Modern Al-Islam Nganjuk Jl. Raya Sukomoro - Pace Km 1 Kapas Sukomoro Nganjuk 64481
No Hp: 085233036695
e-mail: syah_assalimy@yahoo.co.id
facebook: Hafidh 'Aziz


Assalamu'alaikum...

mengajukan yang ke tiga Perpustakaan Pondok Modern Al-Islam nganjuk, pesantren yang sementara oleh sebagian orang dipandang sebelah mata karena di anggap tradisonal, dan terbelakang sekarang semakin berbenah dalam berbagai aspeknya, termasuk sarana maupun media belajar, termasuk mengaktifkan dan memberdayakan pepustakaan sebagai sarana belajar sehingga santri pun bisa bersaing dan berwawasan luas dalam berbagai disiplin ilmu, oleh karenanya Pondok moderen Al-Islam Nganjuk merusaha mengoptimalkan peran perpustakaan dalam menunjang pembelajaran. sehingga upaya pengembangan perpustakaan dilakukan beberapa langkah kerjasama dan usaha yang hahal untuk merealisasikannya. sehingga besar harapan kami agar permohonan ini bisa di setujui. terima kasih jazakumullohu Khiron

Wassalamu'alaikum...

Nama : Arifatul Muhbitin
Alamat : Bapak Moh Syahid, D/a Rt1/Rw1 Dusun Siwalan III, Siwalan Mlarak Ponorogo 63472
No. HP : 0852335033350
FB : Arieva Muhbitin
Email : zealreva@yahoo.com

Assalamu'alaikum....

mendapat informasi tetntang aksi sejuta buku gratis, sungguh suatu yang sangat membahagiakan, serta melejitkan semangan untuk segera mewujudkan cita-cita membangun Book Corner, dan Rumah baca di desa kami Siwalan, Mengingat masih jarangnya sarana edukasi selain sekolah yang bisa diakses oleh m,asyarakat secara umum. sementara "invasi" budaya asing yang kadang cenderung berdampak negatif semakin besar. waktu anak-anak selepas sekolah banyak dihabiskan di depan televisi, yang cenderung tontonannya kurang mendidik, mau di alihkan tidak ada alternatif kegiatan, oleh karenanya perlu ada wahana untuk mengisi waktu luang anak dengan kegiatan yang positif dan edukatif. disamping itu orang tua juga bisa turut menimba wawasan dan menambah pengetahuan dalam mengarahkan dan mendidik anak-anaknya karena minimnya pengetahuan tentang parenting. sehingga waktu luang bisa di isi dengan kegiatan yang positif dan produktif... olehkarena itu besar harapan kami agar permohonan ini bisa dikabulkan, sehingga rumah baca ini bisa segera terwujud...

terimakasih

Wassalamu'alaikum.

Nama : Ulya Maslina
Alamat : Jln. Sultan Alaudin No. 20 RT. 2 Mekarsari Balikpapan Kaltim 76122
HP: 081350837002
Email: ulya_auliya@gmail.com
FB : https://www.facebook.com/zetta.tata

Taman Baca Mangrove merupakan taman baca mandiri yang berada di Kampung Atas Air Balikpapan. Kampung Atas Air merupakan kampung nelayan yang memang dibangun di atas air di pantai Balikpapan. Kampung ini pernah mengalami beberapa kali musibah kebakaran. Sedangkan Taman Baca Mangrove sendiri sebagian besar pengunjungnya adalah anak-anak dan remaja yang ada di sekitar kampung. Kegiatan yang pernah dilakukan selain membaca dan meminjamkan buku, juga pernah melakukan bedah buku, resensi, nonton bareng film yang diangkat dari buku, menggambar dan praktek resep.
Terima kasih sebelumnya pada #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan semoga bermanfaat.

Assalamu alaikum warahmatullahi wabarokatuh.
Saya sangat tertarik dengan program yg baik ini, dan juga ingin seperti yang lain memberikan banyak manfaat, tapi mungkin hanya sekedar penyakur saja insyaallah.

Nama : Arisandi Hidayatullah
Alamat :{ Komplek masjid Al-khairat} Jl. perintis Gang Ampera Rt 04 Rw 02 Makmur mulia kec.Satui Kab.Tanah Bumbu Kalimantan selatan 72175
no hp : 082141012698 / 081515901111
Facebook : Arisandi Hidayatullah
Twitter : @AriezArish
Gmail : arisandihidayatullah@gmail.com

Saya adalah seorang Mahasiswa semester II Pend.Biologi STKIP PGRI Banjarmasin
tapi campusnya di daerah pemekaran tapi satu atap dg STKIP tadi, karena di kabupaten pemekaran ini tdk ada universitas ataupun sekolah tinggi
yang pertama saya ajukan untuk campus saya, yg tdk ada perpustakaannya tepatnya di daerah pelosok /daerah pemekaran di kab.tanah bumbu kami sangat sulit untuk mencari buku bahan bacaan bahkan untuk mata kuliah sekalipun amat sulit, apalagi daerah yg sangat jauh dari daerah perkotaan seperti banjarmasin. semangat baca kami sangatlah tinggi seperti sering meminjam buku di sekolah2, tapi itu tudak efektif karena waktu yang diberikan relatif sangat singkat. dengan adanya program pak edhie #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN (MARI BERBUAT SESUATU)
kami berharap bisa memberikan buku-buku buat kami, terutama buku yang berkaitan dengan pendidikan dan mengenai ilmu biologi, agar saya dan teman-teman juga bisa menikmati buku bacaan seperti halnya mereka yang ada di kota / campus yang ada perpustakaannya .
Terimakasih banyak .
Mudah-mudahan program ini bisa menjadi amal jariyah bagi setiap orang yang memperjuangkannya melalui program ini dan mudah-mudahan kita semua digolongkan sebagai Hamba ALLAH SWT dan umat Rosulullah SAW.
Amin. :)

Nama: Aulia Zulfatu Nisa
Alamat : Jl.Pangeran Antasari RT 01 RW 03, Kelurahan Keturen, Kecamatan Tegal Selatan Kota Tegal (Belakang masjid An Nur Keturen)
No. HP: 089605350727
E-mail: auliazulfatun@yahoo.com
Facebook : Aulia Zulfatun Nisa
Assalamu'alaikum warohmatulloh wabarokatuh
Setelah saya membaca singkat tulisan Bapak di atas saya ingat perpustakaan Madrasah Ibtidaiyah yang letaknya tidak jauh dari rumah saya. Sekolah madrasah itu adalah sekolah tempat belajar saya ketika menempuh pendidikan dasar sekitar 7,5 tahun yang lalu, Selama saya sekolah dari kelas 1 hingga kelas 6, sekolah tidak mempunyai ruang perpustakaan khusus, perpustakaan sekolah ditempatkan bersama dengan ruang guru dan buku-bukunyapun adalah buku-buku lama, jadi kami enggan untuk membacanya. Setelah saya lulus dari sekolah pada tahun 2006 beberapa waktu kemudian alhamdulillah sekolah membangun ruang perpustakaan baru. Dari salah seorang guru disana memaparkan bahwa memang buku-buku disana banyak tapi buku-buku itu adalah buku-buku lama. Jika Bapak berkenan berikut akan saya paparkan profil sekolah.Bernama Madrasah Ibtidaiyah Nurul Huda merupakan sekolah islam swasta setingkat dengan SD. Letaknya di Jl. Pangeran Antasari RT 05 RW 03,Kel. Keturen, Kec. Tegal Selatan Kota Tegal. Sebenarnya disana ada 2 madrasah yaitu MI Nurul Huda 01 dan MI Nurul Huda 02, tapi kadang siswanya di campur, gurunyapun bisa saja mengajar di kedua sekolah tersebut. Jadi bisa di bilang kedua sekolah itu adalah satu kesatuan. Kalo orang luar melihatnya mungkin terlihat satu sekolah karena sering kali kegiatan siswa di kedua sekolah di barengkan, padahal sekolah memiliki kepala sekolah yang berbeda.Nah perpustkaan sekolah yang baru berada di MI Nurul Huda 02 dan bisa saja digunakan bersama. Itulah profil singkat sekolah di desaku. Harapannya dengan adanya buku-buku baru siswa-siswi disana gemar membaca dan jika ada kesulitan dalam pelajaran bisa mereka dapat mencarinya di perpustakaan. Kami akan sangat senang hati jika bapak turut membantu, Terima kasih :)
Wassalamu'alaikum warohmatulloh wabarokatuh

nama : herdi Bangkit Pandu puri pramana
alamat asli : desa wayang kec pulung ponorogo jawa timur 63481
cp : 085233598445
email : b4nkid08@gmail.com
fb ; HB Pandu Puri Pramana
biodata di atas adalah salah satu alumni di SMK N 3 Pacitan
sasaran : Perpustakaan sekolah di SMK N 3 Pacitan (jl. Letjend Soeprapto no 47 Pacitan). salah satu sekolah teknik yang mempunyai perpustakaan sekolah. namun sebagian besar koleksinya hanya buku-buku tentang keteknikan. sehingga siswa kurang berminat untuk mengunjungi perpustakaan.. adapun kalau ke perpustakaan pasti hanya untuk mencari tugas2 mata pelajaran saja. sasaran pembaca siswa/siswi sekolah yang bersangkutan, Bapak/Ibu guru, karyawan, pengunjung, dll.

nama : herdi Bangkit pandu puri pramana
alamat : Wayang, Pulung Ponorogo Jawa Timur 63481
HP : 085233598445
fb : HB Pandu Puri Pramana (alumnus angk. 2002 sasaran baca)
email : b4nkid08@gmail.com
sasaran 1 taman baca : Perpustakaan SMP N 2 Pulung Ponorogo (Jl. Kaliasin No.13 Desa Sugihan, Kecamatan Pulung Kabupaten Ponorogo)
perpustakaan sekolah yang didominasi oleh buku pelajaran dan koleksi lama membuat siswa kurang minat untuk ke perpustakaan. diharapkan setelah mendapatkan tambahn koleksi umum seperti novel, pengetahuan agama, sosial, dll dapat meningkatkan minat baca siswa. pengunjung perpustakaa nmeliputi siswa/i, Bapak/Ibu Guru, Karyawan, tamu. terima kasih

nama : herdi Bangkit pandu puri pramana
alamat : Wayang, Pulung Ponorogo Jawa Timur 63481
HP : 085233598445
fb : HB Pandu Puri Pramana (alumnus angk. 2002 sasaran baca)
email : b4nkid08@gmail.com
sasaran taman baca : Perpustakaan SMP N 2 Pulung Ponorogo (Jl. Kaliasin No.13 Desa Sugihan, Kecamatan Pulung Kabupaten Ponorogo)
perpustakaan sekolah yang didominasi oleh buku pelajaran dan koleksi lama membuat siswa kurang minat untuk ke perpustakaan. diharapkan setelah mendapatkan tambahn koleksi umum seperti novel, pengetahuan agama, sosial, dll dapat meningkatkan minat baca siswa. pengunjung perpustakaa nmeliputi siswa/i, Bapak/Ibu Guru, Karyawan, tamu. terima kasih

subhanallah,, program yang sangat bermanfaat, insyaallah..
izinkan saya mewakili pengajuan permohonan sumbangan buku untuk perpustakaan yang baru akan dimulai di pengajian jama'ah ibu-ibu dan anak-anak di kalikobok, tanon, sragen, jawa tengah

Nama: Nurul Hidayati
No,telp : 085643755820
Alamat di jogja : Jl suronatan NG II/653 Notoprajan Yogyakarta
Alamat pengajian :Kalikobok, Rt 17 Rw VII Tanon Sragen Jawa Tengah, atas nama Ibu Saroh

dengan senang hati dan penuh kesyukuran jika permohonan ini dikabulkan, jika bisa langsung dipaketkan ke sragen, alhamdulillah,,,
namun jika dipaketkan di jogja, insyaallah akan saya bawa ke sragen saat saya pulang ke rumah

jazakumullahu khairan katsiran,,,

Nama : Anik Wahyuni
Alamat : Perum Telaga Harapan Blok H-1/ 22 Desa Telaga Murni Kec. cikarang Barat Bekasi
No Hp : 081311068789

Assalamu'alaikum wrwb. Kepada YTH. Bpk Edi, Dengan ini saya bermaksud mengajukan bantuan buku untuk perpustakaan Mushalla Baitul 'Amal di Desa Gemarang RT 01 RW 02 Kec.Kedunggalar Kab.Ngawi Kode Pos 63254. Saya berharap perpustakaan ini bisa menjadi salah satu sarana untuk memakmurkan Mushalla tersebut.Terima kasih atas perhatian dan bantuannya,semoga membawa manfaat dan keberkahan untuk semua.Aamiin.

Nama : Salismaningrum
Alamat : kebitan, sendangarum,minggir, sleman, yogyakarta
No hp : 08562914814
Fb : salismaningrum
Organisasi : Pimpinan Ranting Nasyiatul ‘Aisyiah Sendangarum

Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Alhamdulillah kita panjatkan puji syukur kehadirat Alloh yang telah melimpahkan nikmat iman nikmat sehat sehingga Pimpinan Ranting Nasyiatul ‘Aisyiah Sendangarum masih dapat melaksanakan kegiatan – kegiatan yang menjadi program kerja kami. Sholawat serta salam semoga selalu tercurahkan kepada junjungan kita nabi agung Muhammad SAW, kepada para keluarga, sahabat serta para pengikutnya yang selalu istiqomah sampai akhir zaman,amin.
Pimpinan Ranting Nasyiatul ‘Aisyiah Sendangarum periode 2013 – 2017 dilantik pada tanggal 30 Juni 2013, yang beranggotakan sebanyak 61 orang . Pimpinan Ranting Nasyiatul ‘Aisyiah Sendangarum memiliki 5 bidang yaitu bidang dakwah, bidang kaderisasi, bidang komunikasi informasi,bidang minat bakat dan bidang ekonomi. Masing – masing bidang kami menyusun program kerja, salah satu program kerja dari bidang dakwah dan minat bakat yang ingin kami wujudkan adalah dibentunya perpustakaan Pimpinan Ranting Nasyiatul ‘Aisyiah Sendangarum. Kumpulan buku berupa novel, buku pengetahuan umum dan agama maupun buku cerita. Tujuan dari program kerja ini adalah untuk meningkatkan minat baca, menambah pengetahuan, mengisi waktu luang bagi para anggota pada khususnya dan bagi para masyarakat Sendangarum pada umumnya. Kami berencana untuk mengumpulakan buku di sekretariat kami, yang nantinya bisa dipinjam oleh para anggota dan masyarakat saat kami mengadakan kegiatan atau bisa datang langsung ke sekretariat kami. Yang mana buku bisa dibaca ditempat atau dibaca di rumah dengan ada batas waktu peminjaman. Kami berharap dengan adanya program ini, pemuda pemudi di wilayah Sendangarum menjadi bertambah pengetahuannya, lebih bermanfaat waktu luangnya, yang mana program kerja ini ke depannya bisa menjadi jalan kami untuk mencari kader yang baru.
Dengan ini kami berharap kepada bapak/ibu/saudara untuk memberikan dukungan dan doa restu atas program kami ini. Semoga Alloh senantiasa memberikan kemudahan dalam setiap langkah kami,amin.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb
Sendangarum, 24 Januari 2014

Semoga saya tidak terlambat untuk mengajukan #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN (MARI BERBUAT SESUATU) Assalamuallaikum Wr. Wb. Pak Edi saya ingin mendaftarkan untuk 2 Perpustakaan

Nama Asli : Andrayani Arfian Rosyita
Alamat : Tanjung RT 04 RW 09 Dusun Bakalan, Kec. Polokarto, Kab. Sukoharjo
Kode Pos : 57555
No HP : 085747505027 / (0271) 612318
Email : andrayani.arvia@gmail.com
Facebook : andra_hehehuhe@yahoo.co.id

Pertama saya ingin mengajukan untuk perpustakaan SD Negeri 01 Suruhkalang dimana tempat saya bekerja sekarang. Sekolah Dasar Negeri 01 Suruhkalang terletak di Jl. Bekongan-Karanganyar Tuwuhan Rt - Rw - Kelurahan Suruhkalang, Kecamatan Jaten Kabupaten Karanganyar. Perpustakaan yang sudah diresmikan pada 29 Februari 2013 dengan koleksi buku baru mendapatkan respon positif dari siswa-siswa. Minat baca anak yang cukup tinggi dan koleksi yang dimiliki SD tersebut membutuhkan bantuan sumbangan buku. Permintaan dari siswa untuk pengadaan koleksi baru yang belum bisa di realisasikan dari pihak sekolahan semoga dengan pengajuan saya DIVA Press dapat membantu untuk menyumbangkan.
Saya ucapkan terimakasih atas kesempatan Pak Edi selaku pihak donatur program #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan semoga menjadi amal yang barokah amin.

Nama Asli : Andrayani Arfian Rosyita
Alamat : Tanjung RT 04 RW 09 dusun Bakalan, Kec. Polokarto, Kab. Sukoharjo Porv. Jawa Tengah
Kode Pos : 57555
No HP : 085747505027 / (0271) 612318
Email : andrayani.arvia@gmail.com
Facebook : andra_hehehuhe@yahoo.co.id

Untuk yang Ke-2 saya ingin mengajukan untuk mendirikan perpustakaan sendiri. Setelah saya masuk kuliah dan memjadi pustakawan keinginan untuk membuat perpustakaan di lingkungan desa, saya prihatin dengan minat baca anak saat ini, karena di daerah kami minat baca anak sangat kurang, oleh karena itu saya ingin membuka perpustakaan untuk masyarakat, upaya menumbuhkan minat baca anak-anak, remaja dan masyarakat di sekitarnya. Oleh karena itu saya membutuhkan bantuan dari Bapak Edi untuk menambahkan koleksi yang masih minim di perpustakaan "Sahabat Kita". Koleksi baik fiksi maupun non fiksi dan koleksi anak-anak tentunya jika ditambahkan akan membantu untuk membangun minat baca. Terima kasih :)

semoga pengajuan saya dapat terealisasi ^_^

Nama saya Candra Dwi Seyaningrum, asal Kebadongan Rt 03/02, Klirong, Kebumen. Saya ingin memberikan bukunya ke SDN 3 Dorowati. Dimana SD tersebut buku yg ada hanya buku2 lama A. .

Assalamualaikum Bapak.

Nama asli : Fitriyah
Alamat : Dusun Pule, Desa Bakalan Pule, RT 02, RW 05, Kec. Tikung, Kab. Lamongan, Jawa Timur
No HP : 0857 4572 4232
Email : mci_fitri@ymail.com / adsilafitriareta@gmail.com
Twitter : @fitri_areta
Akun FB : Wo Jiao Vthree; https://www.facebook.com/vitrya34

Saya mau mengajukan perpustakaan di SMK saya. SMK Nahdlatul Ulama Lamongan. Semasa saya sekolah jarang sekali ada siswa yang tertarik untuk ke perpustakaan. Hal ini dikarenakan buku bacaannya yang hanya sedikit dan kebanyakan berisi tentang pelajaran. Untuk itu saya merekomendasikan perpustakaan sekolah saya ini agar dengan bertambahnya koleksi buku-buku di perpustakaan, siswa atau pun guru dapat sering berkunjung ke perpustakaan.

Terima kasih:)

saya, Widiyanti Nurhardini
alamat Jln Garuda 13 Banyuates Sampang Jawa Timur 69263
HP 08561816813
email: wnurhardini@gmail.com

koleksi buku di madrasah tempat saya mengajar sangatlah terbatas. isinya buku pelajaran yang rata-rata selalu habis unutk dipinjamkan kepada siswa. alangkah senangnya siswa-siswa ini nanti jika ada buku bacaan baru bagi mereka. sebenarnya sudah ada buku bacaan tapi itu bacaan berkisar tentang Nabi dan Rasul. itu pun hanya beberapa judul dan siswa rata2 sudah "beberapa" kali membacanya. oya, di tempat saya terdapat MI, MTs, dan MA. jika sekiranya ada buku yang sesuai, mohon dipilihkan untuk kami. pengirimannya bisa dialamatkan ke alamat saya, nanti saya yang bawa ke madrasah. demikian sekilas tentang madrasah tempat saya mengajar, terima kasih atas kesediaannya.

Nama: Aulia Zulfatu Nisa
Alamat : Jl.Pangeran Antasari RT 01 RW 03, Kelurahan Keturen, Kecamatan Tegal Selatan Kota Tegal (Belakang masjid An Nur Keturen)
No. HP: 089605350727
E-mail: auliazulfatun@yahoo.com
Facebook : Aulia Zulfatun Nisa Assalamu'alaikum warohmatulloh wabarokatuh
Setelah saya membaca singkat tulisan Bapak di atas saya ingat perpustakaan Madrasah Ibtidaiyah yang letaknya tidak jauh dari rumah saya. Sekolah madrasah itu adalah sekolah tempat belajar saya ketika menempuh pendidikan dasar sekitar 7,5 tahun yang lalu, Selama saya sekolah dari kelas 1 hingga kelas 6, sekolah tidak mempunyai ruang perpustakaan khusus, perpustakaan sekolah ditempatkan bersama dengan ruang guru dan buku-bukunyapun adalah buku-buku lama, jadi kami enggan untuk membacanya. Setelah saya lulus dari sekolah pada tahun 2006 beberapa waktu kemudian alhamdulillah sekolah membangun ruang perpustakaan baru. Dari salah seorang guru disana memaparkan bahwa memang buku-buku disana banyak tapi buku-buku itu adalah buku-buku lama. Jika Bapak berkenan berikut akan saya paparkan profil sekolah.Bernama Madrasah Ibtidaiyah Nurul Huda merupakan sekolah islam swasta setingkat dengan SD. Letaknya di Jl. Pangeran Antasari RT 05 RW 03,Kel. Keturen, Kec. Tegal Selatan Kota Tegal. Sebenarnya disana ada 2 madrasah yaitu MI Nurul Huda 01 dan MI Nurul Huda 02, tapi kadang siswanya di campur, gurunyapun bisa saja mengajar di kedua sekolah tersebut. Jadi bisa di bilang kedua sekolah itu adalah satu kesatuan. Kalo orang luar melihatnya mungkin terlihat satu sekolah karena sering kali kegiatan siswa di kedua sekolah di barengkan, padahal sekolah memiliki kepala sekolah yang berbeda.Nah perpustkaan sekolah yang baru berada di MI Nurul Huda 02 dan bisa saja digunakan bersama. Itulah profil singkat sekolah di desaku. Harapannya dengan adanya buku-buku baru siswa-siswi disana gemar membaca dan jika ada kesulitan dalam pelajaran bisa mereka dapat mencarinya di perpustakaan. Kami akan sangat senang hati jika bapak turut membntu, Terima kasih :)
Wassalamu'alaikum warohmatulloh wabarokatuh

Assalamualaikum wr wb, selamat pagi salam semangat.
Saya dengan,
Nama : Siti Wina Munawaroh
Alamat : Prujakan, PP.Tarbiyatul Quran Jalan Kaliurang Km 8,3 Gg.sirsat No.12 RT.02 RW.32
No Hp : 085643381961
Email : moenawiena@ymail.com
Twitter: @sitiwina
Facebook : Siti Wina Munawaroh / https://www.facebook.com/SwinaM

Mengajukan permohonan buku untuk pondok pesantren kami guna sebagai tambahan ladang ilmu untuk adek adek kami yang sedang menuntut ilmu di pondok pesantren. Pondok Pesantren kami bersifat gratis dan masih tergolong baru kurang lebih 1 tahun setengah dengan santri yang memukim 11 orang dan santri kalong alias santri yang tidak tinggal di pondok kurang lebih 40-60 orangan. Santri yang tidak menetap adalah anak anak sekolah sekitar pondok dan beberapa dari desa lain. Alhamdulilah pondok pesantren kami sudah memiliki sebuah perpustakaan kecil namun sayang koleksi diperpustakan kami kurang varian sehingga dalam moment "Aksi Sejuta Buku Gratis" ini kami mengajukan permohon buku tersebut. Diharapkan semakn banyaknya varian buku yang ada diperpustakaan kecil kami dapat menambah semangat dan motivasi adek adek kami untuk semakin gemar membaca, semakin giat membuka jendela dunia sebelum mereka dapat menjelajahi dunia yang sesungguhnya melalui buku-buku yang ada. Besar harapan kami bahwa permohonan ini akan terpenuhi. Sekian dari saya kurang lebihnya mohon maaf, salam semangat, salam sukses :)

Assalamualaikum wr wb, selamat pagi salam semangat.
Saya dengan,
Nama : Siti Wina Munawaroh
Alamat : Prujakan, PP.Tarbiyatul Quran Jalan Kaliurang Km 8,3 Gg.sirsat No.12 RT.02 RW.32
No Hp : 085643381961
Email : moenawiena@ymail.com
Twitter: @sitiwina
Facebook : Siti Wina Munawaroh / https://www.facebook.com/SwinaM

Mengajukan permohonan buku untuk pondok pesantren kami guna sebagai tambahan ladang ilmu untuk adek adek kami yang sedang menuntut ilmu di pondok pesantren. Pondok Pesantren kami masih tergolong baru kurang lebih 1 tahun dengan santri yang memukim 11 orang dan santri kalong alias santri yang tidak tinggal di pondok kurang lebih 40-60 orangan. Santri yang tidak menetap adalah anak anak sekitar pondok dan beberapa dari desa lain. Alhamdulilah pondok pesantren kami sudah memiliki sebuah perpustakaan kecil namun sayang koleksi diperpustakan kami kurang varian sehingga dalam moment "Aksi Sejuta Buku Gratis" ini kami mengajukan permohon buku tersebut. Diharapkan semakn banyaknya varian buku yang ada diperpustakaan kecil kami dapat menambah semangat dan motivasi adek adek kami untuk semakin gemar membaca, semakin giat membuka jendela dunia sebelum mereka dapat menjelajahi dunia yang sesungguhnya melalui buku-buku yang ada. Besar harapan kami bahwa permohonan ini akan terpenuhi. Sekian dari saya kurang lebihnya mohon maaf, salam semangat, salam sukses :)

Nama asli : Noorman Budiawan
Alamat : Ds Bodaskarangjati, Kec. Rembang Kabupaten Purbalingga
Jawa Tengah 53356
No Hp : 085640381025
E-Mail : budimandoyo@yahoo.co.id
Facebook : noormanbudiawan@yahoo.com

Aksi sejuta buku gratis yang dicanangkan Pak Edi menggugah saya untuk mendirikan taman bacaan di halaman rumah saya khusus untuk anak-anak SD. Kenapa anak SD..?
Tetangga-tetangga di sekitar rumah mayoritas mempunyai anak yang masih duduk di bangku SD. Ide membuat taman bacaan ini muncul sekitar 6 bulan yang lalu ketika sy menemukan realitas di lapangan bahwa anak-anak SD tetangga mayoritas hanya memiliki referensi buku yang berupa "Lembar Kerja Siswa/LKS". Referensi tersebut dirasa kurang memadai bagi anak karena anak hanya akan mengetahui pengetahuan dari buku LKS itu saja. Terkait dengan realitas permasalahan di atas, mengharap kepada Bapak Edi agar dapat merealisasikan permohonan saya yaitu mendapatkan bantuan buku-buku bacaan seputar pengetahuan umum atau buku pelajaran untuk anak-anak SD sebagai referensi tambahan pengetahuan untuk anak.
Demikian apabila ter-realisasi sy akan sesegera mungkin mendirikan taman bacaan di halaman depan rumah yg rencananya akan diberi nama "Taman Baca Indonesia Emas".
Demikian Pak Edi permohonan dari sy untuk mendapatkan bantuan referensi buku.\
Terima kasih

Noorman Budiawan
staff pendidik di SMA Negeri 1 Rembang Purbalingga

Nama: Zubairi
Alamat: Perum Timur Stadion Blok C-11 RT.02 RW.01 Kelurahan Badean - Kab. Bondowoso
No HP. 082231260150
Email: ppk_bondowoso@yahoo.com

Assalammualaikum Wr.Wb.
Pak Edy Yth, saya dan teman-teman ingin membuat sebuah taman bacaan sederhana. taman bacaan tersebut akan didirikan di sekretariat PNPM Kabupaten. Target kami adalah para pendamping pemberdayaan. Oleh karena itu, kami berharap Pak Edi dapat membantu kami untuk terlaksananya niat baik kami dan teman2. Atas perkenan dan kebaikan hati pak Edi kami ucakan Terima kasih. Jazakumullahu khoirul jaza... Amin...

Wassalamu'alaikum wr. wb.

Nama: Sadik ZA
Alamat: Jl. Raya Dungkek Dsn. Karang Mimba Desa Grujugan Kec. Gapura Kab. Sumenep
No HP. 087850194788
Email: cinta_suci@yahoo.co.id

Assalamu'alaikum wr. wb.
Kepada pak Edi yang Budiman... Saya ingin mengajukan buku untuk menambah koleksi sehingga taman bacaan di rumah bisa secepatnya direalisasikan. Sasaran pembacanya anak SD, MTs, dan juga MA, . Karena harapan saya ingin mengajak lingkungan di sekitar saya gemar membaca. Demikian permohonan kami, semoga dapat terkabul. Sebelumnya saya ucapkan Terima kasih. Semoga pak Edi sekeluarga semoga dalam inayah Allah swt.

Wassalamu'alaikum wr. wb

SADIK ZA

Nama: Erina Candra Dewi
Alamat: Puron, Trimurti, Srandakan, Bantul, Yogyakarta
No HP: 085725979767
Email: erinacandra@gmail.com
Twitter: @erinaagain
FB: Erina Candra Dewi

Saya mengajukan permohonan bantuan buku dari #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN untuk perpustakaan di Masjid Darussalam yang terletak di dusun Puron, Trimurti, Srandakan, Bantul, Yogyakarta. Perpustakaan itu tepatnya terletak di lantai 2 masjid yang merupakan pusat kegiatan anak-anak untuk TPA di sore hari dan pusat kegiatan pemuda (Karang Taruna) pada malam hari. Koleksi buku yang ada di baru terbatas pada koleksi buku untuk anak-anak saja padahal segmen pembacanya bukan hanya dari anak-anak melainkan juga remaja hingga dewasa. Demikian yangd apat saya sampaikan Atas diterimanya permohonan ini, saya engcapkan terima kasih.

Program ini masih berlaku tidak ya pak?
Bismillah....
Nama : Alfian Marzuki
Alamat : Sumberjo 002/009, Karangmojo, Karangmojo, Gunungkidul, DI Yogyakarta 55891
No. HP : 085228138740/087738339671
Email : maspyn@gmail.com
Twitter : @paKe_ziDAn
Facebook : Alfie Al Hikmah ; www.facebook.com/alfie.alhikmah
Assalamualaikum Wr. Wb.Yth. Pak Edi, disini saya mau mengajukan perpustakaan SMP Al Hikmah Karangmojo. Calon pembaca di perpustakaan kami, tentunya, adalah remaja usia sekolah menengah pertama, dengan segenap dinamikanya. Dalam dua tahun pelajaran ini, kami memiliki 165 siswa yang juga berstatus sebagai santri. Selain santri-santri ini, kami juga memiliki calon pembaca potensial dari kalangan guru yang jumlahnya mencapai 25 orang.
Demikian barangkali sekilas yang bisa kami sampaikan, semoga kiranya program #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan yang digagas bapak dengan Diva Press Group-nya ini bisa terwujud di sekolah kami. Kami tunggu kabar baik dari bapak....
Jazakumullah Khairan Katsiran...

Nama: Farida
Alamat: Dusun Aik Asam Desa Jangkang Kecamatan Dendang, Kab Belitung Timur, Prov Bangka Belitung
HP: 085763323370/081279565610
E-mail: bnabilah87hurin@gmail.com
Tweeter: Nabilah Hurin
FB: Ukhti Nabilah Hurin

Profil Singkat Perpustakaan SDN 4 Dendang
perpustakaan sekolah SDN 4 Dendang tidak banyak memiliki banyak koleksi buku-buku yang sesuai dengan anak SD. kebanyakan buku yang terdapat di perpustakaan ada buku hibahan dari Dinas, yang kemaren juga harus di tarik oleh kepolisian karena terlibat kasus korupsi dari pengadaan buku di tahun 2012. kebanyakan juga buku yang ada di perpustakaan berisi tentang masakan, pertanian,perkebunan, peternakan. sementara buku yang seharusnya ada di perpustakaan adalah buku-buku yang memang sesuai dengan usia anak. anak-anak tertarik membaca buku-buku yang berbau animasi dan bergambar, berwarna yang menarik perhatian mereka. karena buku juga tidak terlalu banyak, ruangan yang sempit mengakibatkan penjadwalan secara bergilir di setiap harinya untuk kelas yang berbeda.
buku-buku dari #AksiSejutaBukuGratisTamanBacaan ini nantinya anak-anak dapat memiliki koleksi buku yang baru, menarik dan membuat antusias mereka untuk membaca dan keperpustakaan semakin berkembang. karena dengan membaca, anak-anak bisa termotivasi untuk terus belajar dan bercita-cita mengapainya dan prestasinya semakin meningkat. membaca juga mengurangi angka putus sekolah pada anak. karena mereka menyadari, kalau SD saja tidak cukup.
saya berharap agar perpustakaan SDN 4 Dendang semakin menambah semangat anak-anak menimba ilmu.
perpustakaan diperuntukkan : untuk anak SDN 4 Dendang dan juga guru-gurunya

Demikian, profil singkat Perpustakaan SDN 4 Dendang , semoga bermanfaat dan dapat jatah "segudang" buku gratis dari pak Akhiles. :)

terima kasih

Nama : Alfian Marzuki
Alamat : Sumberjo 002/009, Karangmojo, Karangmojo, Gunungkidul , DIY 55891
No Hp : 087738339671
Email : maspyn@gmail.com
twitter : @paKe_ziDAn
Facebook : Alfie Al Hikmah
Saya mengajukan untuk Perpustakaan SMP Al Hikmah Karangmojo, yang mana letak perpustakaan berada di lingkungan pondok pesantren. karna minimnya koleksi buku,maka hal ini mengakibatkan minimnya minat siswa untuk membaca. SMP Al Hikmah Karangmojo mempunyai jumlah pembaca 165 siswa sekaligus santri dan 24 guru. besar harapan kami untuk mendapatkan bantuan buku lewat program ini.kami tunggu kabar baik dari bapak...
Alfu mabruk. Jazzakumulloh Khoiron jaza....

Nama: Kholilah Fauziah
Alamat: SMP HASYIM ASYARI Jl. Suroyudo No 09 Ngawonggo Tajinan Malng Jawa Timur Kode Pos 65172
Hp: 0857-0630-3411
email: lyla.ziea@yahoo.com
Fb: http://facebook.com/lyla.ziea

Assalamu'alaikum,
Berikut kami mengajukan permohonan bantuan buku untuk perpustakaan sekolah kami. Perpustakaan ini sangat minim koleksinya namun rapi administrasinya, keluar-masuk buku tercatat dengan baik. Hal itu karena ada seorang guru Bahasa Indonesia yang telaten mengajari kami dan bahkan mendorong minat baca siswa.

Karena kurangnya ruangan, maka perpus ini deletakkan disebuah ruang kelas yang disekat menjadi dua, berbagi ruang dengan mushollah sekolah. Ditahun terahir tercatat pengunjung perpustakaan semakin meningkat karena disekolah kami diharuskan sholat duhur berjamaah, disela-sela itulah para siswa menyempatkan membaca.

Sayang sekali anggaran di sekolah pedesaan seperti disini tidaklah banyak. Perpus Sekolah hanaya mengandalkan dana BOS dan dana hibah serta donasi dari alumni saja. untuk itu kami sangat mengharap kepeda Penerbit Bapak agar berkenan memberikan bantuannya. Terimakasih.

Nama Asli : Moh. Mukhlis
Alamat : Jl. Cempaka Putih No. 4 Pakamban Laok Pragaan Sumenep 69465
No HP : 081939442948
Email : em_mukhlis@yahoo.co.id
Facebook : Em Muklis Comah ; www.facebook.com/zoombie.adja

PERPUSTAKAAN SMK AL IMRON
murid - murid disekolah kami semangat sekali dalam membaca buku ketika jam istirahat sekolah dan diwaktu2 luang dan kosong tapi karna keterbasan bukunya kadang ada siswa yg tidak kebagian bukunya...
maka dari itu kami butuh sekali bantuan buku tersebut untuk memenuhi kekurangan buku bacaan di sekolah kami.

Assalamualaikum Pak Edi,

Saat ini saya dan teman-teman sedang membuat perpustakaan desa untuk anak-anak salah satunya perpustakaan di desa kp. ranca bango, tasikmalaya. Perpustakaan ini terletak satu tempat dengan sekolah TK yang kami buat swadaya dan diperuntukan anak-anak dhuafa (kurang mampu) besar harapan kami agar dapat memperoleh bantuan berupa buku bacaan untuk adik-adik asuh kami saat ini.
Nama FB : Yuniasih Purwanti
Twitter : @yuniarastya
Alamat Perpustakaan : IMAS AENA
Kp. Rancabangi RT 03, Rw 05
Panglayon, Cipedes
Tasikmalaya No 55
No HP 0852 9401 4818

Nama : wiji astuti
Alamat : keposong 06/01, kalirejo, bagelen, purworejo
No hp : 085729626176
Email : wiji_astuti31@yahoo.com
Tweeter : @wijiintifadha
Fb : wiji intifadha

Pak Edi, saya seorang mahaiswa di Jogja, saya ingin mengajukan permohonan bantuan buku untuk pembuatan perpustakaan di desa saya, yaitu di desa Kalirejo, kec Bagelen, Purworejo. Di desa saya belum ada perpustakaan, bahkan di sekolah dasar pun belum ada. Berbagai buku tersebut nantinya akan saya kumpulkan dan saya bermaksud untuk membentuk sebuah perpustakaan yang rencananya akan dipusatkan di balai desa kalirejo. Harapan saya dengan adanya perpusdes ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan, sehingga mampu menumbuhkan minat baca dan meningkatkan SDM masyarakat desa kalirejo.
Demikian permohonan saya, atas kesediaan bapak saya mengucapkan terima kasih.

Asslamualaikum War. Wab
Saya ingin mengajukan diri untuk menghibahkan buku-buku tsb untuk Lembaga Pendidikan dan Sosial Nashrul Ulum Darma Bulai Pamekasan, data pribadi saya:

Nama : Khairuddin
Alamat : dusun darma RT 019 RW08 Desa Bulay Kec.Galis Kabupaten Pamekasan
No HP : 085 257 351 399
WA : 085 257 351 399
Email : khairuddinst5@gmail.com

Saya berencana untuk memberikan buku-buku tsb kepada Lembaga Pendidikan dan Sosial Nashrul Ulum Darma Bulai Pamekasan . adapun Para pembaca yang menjadi target di Perpustakaan Lembaga Pendidikan Nashrul Ulum adalah:

1. Siswa PAUD
2. Siswa TK/RA
3. Santri TPA
4. Siswa SD

Besar harapan agar Perpustakaan Lembaga Pendidikan Nashrul Ulum menjadi bagian #AKSISEJUTABUKUGRATISTAMANBACAAN (MARI BERBUAT SESUATU)


atas kebaikan hati team aksi sejuta buku gratis kami sampaikan banyak terimakasih
Waalaikum salam war.wab.

bismillah..
assalamu'alaykum,, apakah masih bisa mendaftar?
Nama saya : Desti Mulyandani
Alamat : Jl. Lapangan Gg. Darussalam V RT.003/011 No.93, Kranji-Bekasi Barat 17135
No HP : 085711929668
FB : Desti Mulyandani
Email :destimdani12@gmail.com/destimulyandani@yahoo.com
twitter :@destimdani

kalau bisa, saya ingin mengajukan dua
1. kebetulan saya merupakan salah seorang volunteer Rumah Belajar yang baru didirikan di jurusan kampus 2 Mei 2013 tahun lalu. Rumah Belajar kami bernama "CERIA", karena rumah belajar ini masih sangat baru jadi kami belum mempunyai banyak koleksi buku-buku pelajaran untuk anak-anak didik kami. di rumah belajar ini kami peruntukkan untuk jenjang PAUD sampai SD. sejauh ini kami baru memiliki donatur tidak tetap yang terdiri dari beberapa mahasiswa kampus kami, kami masih sangat membutuhkan banyak donasi berupa buku-buku juga beberapa alat tulis guna menunjang kelancaran kegiatan belajar-mengajar kami.
https://www.facebook.com/rumbelceria.pgsdunj?fref=ts

«Oldest   ‹Older   1201 – 1400 of 1854   Newer›   Newest»

Back To Top